News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Percepat Tercapainya Herd Immunity, Tim Vaksinator Sambangi Pulau Terpencil

Di Pulau Battoa terdapat dua dusun yakni Dusun Lendang dan Kapejang. Pulau terbesar di Polewali Mandar ini dihuni sebanyak kurang lebih 316 kepala keluarga.
Selasa, 31 Agustus 2021 - 10:39 WIB
Tim Vaksinator dari Polewali Mandar Datangi Pulau Terpencil
Sumber :
  • Rasman Abdul Rahman

Polewali Mandar, Sulawesi Barat – untuk mendukung percepatan vaksinasi agar herd immunity atau kekebalan komunal yang ditargetkan pemerintah dapat segera terpenuhi, tim vaksinator dari Puskesmas Polewali melakukan pelayanan prima dengan menyambangi langsung pulau-pulau terpencil, Selasa (31/08). Salah satunya adalah Pulau Battoa yang dihuni lebih dari tiga ratus kepala keluarga.

Selain melakukan vaksinasi, tim juga sekaligus melakukan sosialisasi kepada warga mengenai protokol kesehatan (prokes) untuk mencegah penularan Covid-19. Untuk masyarakat Pulau Battoa, tim vaksinasi menyiapkan 200 dosis vaksin Moderna

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dengan menggunakan perahu bercadik jenis katinting yang warga lokal menyebutnya dengan nama "Taksi", tim Puskesmas Polewali berangkat dari Dermaga Belang-Belang Tonyaman menuju Pulau Battoa.

Setelah menempuh perjalanan sekitar 30 menit, rombongan tiba di Dermaga Lendang. Perjalanan kemudian dilanjutkan dengan berjalan kaki sejauh 500 meter menuju lokasi vaksinasi yakni puskesmas pembantu yang berada di Dusun Lendang.

Di Pulau Battoa terdapat dua dusun yakni Dusun Lendang dan Kapejang. Pulau terbesar di Polewali Mandar ini dihuni sebanyak kurang lebih 316 kepala keluarga.

Vaksinasi dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan seperti menjaga jarak dan menggunakan masker. Sebelum diberi disuntik, warga terlebih dahulu menjalani rangkaian pemeriksaan kesehatan seperti cek suhu tubuh, tensi darah, dan pemeriksaan kesehatan lainnya.

Kepala Puskesmas Polewali Jabir mengatakan, sebanyak 200 dosis vaksin jenis Moderna disiapkan untuk warga pulau Battoa. Selain moderna, tim vaksinator juga menyiapkan vaksin jenis Sinovac.

"Ya, ada juga vaksin jenis Sinovac untuk dosis kedua, sebab sebelumnya ada beberapa warga  di sini yang telah divaksin dosis pertama menggunakan Sinovac," ujar Jabir.

Upaya jemput bola ini dilakukan untuk membentuk kekebalan komunal sehingga warga di pulau ini bisa terpapar dari virus Corona.

Jabir mengatakan antusias warga di pulalu ini sangat tinggi. Hal ini terlihat dari banyaknya peserta yang datang.

"Alhamdulillah.. meskipun berada jauh di luar pulau tapi warga sangat antusias," kata Jabir.

Rizal salah satu warga Dusun Kapejang mengatakan dirinya bersama istrinya harus menempuh perjalanan sekitar 2 kilometer dari rumahnya Dusun Lendang.

"Saya sama istri datang untuk vaksin karena ini kan pandemi,"kata Rizal.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kepala Desa Tonyaman Nursan mengaku sangat mengapreasi kepada Puskesmas Polewali atas pelayanan primanya mendatangi warganya di pulau.

"Alhamdulillah, luar biasa ini teman-teman dari Puskesmas Polewali melayani warga kami," katanya saat memantau pelaksanaan vaksin. (Rasman Abdul Rahman/act)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Wali Kota Bandung Larang Bobotoh Konvoi Rayakan Kemenangan Persib Atas Persija: Ini Masih Setengah Musim

Wali Kota Bandung Larang Bobotoh Konvoi Rayakan Kemenangan Persib Atas Persija: Ini Masih Setengah Musim

Euforia kemenangan Persib Bandung atas rival abadinya, Persija Jakarta, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Minggu (11/1/2026) tidak dibarengi dengan izin untuk berpesta di jalanan.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Depan RSCM "Dibersihkan", Satpol PP Jakarta Ungkap Alasan Kenapa Pedagang Bandel Sulit Hilang

Depan RSCM "Dibersihkan", Satpol PP Jakarta Ungkap Alasan Kenapa Pedagang Bandel Sulit Hilang

Satpol PP DKI Jakarta bergerak cepat menanggapi keluhan masyarakat terkait kemacetan parah di depan Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM), Jalan Diponegoro, Jakarta Pusat. 
Takut Serangan Balasan pada Diplomat AS di Timur Tengah, Trump Belum Ambil Putusan Terkait Opsi Serang Iran

Takut Serangan Balasan pada Diplomat AS di Timur Tengah, Trump Belum Ambil Putusan Terkait Opsi Serang Iran

Presiden AS Donald Trump dikabarkan telah menerima paparan tentang berbagai opsi serangan terhadap Iran di tengah gelombang protes di negara itu
Ramalan Keuangan Shio 13 Januari 2026: Shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

Ramalan Keuangan Shio 13 Januari 2026: Shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

Ramalan keuangan Shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular. Simak peruntungan finansial, peluang rezeki, serta tips mengatur pengeluaran hari ini.
Lebih dari 300 Warga Mengungsi akibat Banjir di Makassar

Lebih dari 300 Warga Mengungsi akibat Banjir di Makassar

Kondisi cuaca ekstrem yang melanda Kota Makassar, Sulawesi Selatan, selama dua hari terakhir (10-11 Januari) mengakibatkan jumlah pengungsi terus meroket. 

Trending

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Berikut profil sosok Dino Rossano Hansa, adik kandung almarhumah Emilia Contessa sekaligus paman Denada Tambunan, yang mengasuh Al Ressa Rizky Rossano (24).
Nyawa Keluarga Terancam, Thom Haye Bongkar Teror Mengerikan Usai Persib Bekuk Persija di GBLA

Nyawa Keluarga Terancam, Thom Haye Bongkar Teror Mengerikan Usai Persib Bekuk Persija di GBLA

Kemenangan tipis Persib Bandung atas Persija Jakarta pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 ternyata meninggalkan luka mendalam bagi gelandang andalan mereka, Thom Haye. 
Polda Metro Jaya Terima Laporan Terkait Kasus Dugaan Penipuan Trading Kripto, Nama Timothy Ronald Terseret

Polda Metro Jaya Terima Laporan Terkait Kasus Dugaan Penipuan Trading Kripto, Nama Timothy Ronald Terseret

Polda Metro Jaya mendapatkan laporan dari seseorang berinisial Y terkait dugaan penipuan kripto yang menyeret nama Timothy Ronald pendiri yang merupakan Akademi Crypto.
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Lebih dari 300 Warga Mengungsi akibat Banjir di Makassar

Lebih dari 300 Warga Mengungsi akibat Banjir di Makassar

Kondisi cuaca ekstrem yang melanda Kota Makassar, Sulawesi Selatan, selama dua hari terakhir (10-11 Januari) mengakibatkan jumlah pengungsi terus meroket. 
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT