LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
PM Malaysia: Deklarasi Melaka Untuk Profesionalisme Wartawan
Sumber :
  • tvOne

PM Malaysia: Deklarasi Melaka Untuk Profesionalisme Wartawan

"Saya menyambut baik Deklarasi Melaka dan berharap semua wartawan dapat terus mendukung prinsip dan tanggung jawab yang berkaitan dengan etika dan profesionalisme bidang kewartawanan," ujar PM Malaysia Ismail Sabri.

Minggu, 29 Mei 2022 - 22:13 WIB

Berdasarkan daftar nama yang diterima tvOnenews, ikut dalam rombongan, Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Atal S. Depari, Ketua Dewan Kehormatan PWI yang juga Penasihat ISWAMI, Ilham Bintang, serta Setiausaha Agung ISWAMI, N. Syamsuddin Ch. Haesy. Terdapat pula nama Tri Agung Kristanto, Wakil Pemimpin Redaksi Kompas yang juga anggota Dewan Pers periode 2022-2005.

Selanjutnya adalah Ketua Umum Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Teguh Santosa yang juga pendiri Kantor Berita Politik RMOL, dan Pemimpin Redaksi Kumparan yang juga Ketua Forum Pemred Arifin Asydhad.

Anggota delegasi lainnya adalah Pemred LKBN Antara Akhmad Munir, Pemred Koran Sindo Pung Purwanto, Pemred Majalah Tempo Setri Yasa, Pemred Jakarta Post M. Taufiqurrahman, Pemred Detik.com Alfito Deannova Ginting, Wakil Pemred MetroTV Budiyanto, General Manager News & Gathering tvOne Ecep S. Yasa, serta Wakil Pemred Republika Nur Hasan.

Baca Juga :

Hari Wartawan Nasional Malaysia

Hari Wartawan Nasional (HAWANA) 2022 ini seperti Hari Pers Nasional (HPN) di Indonesia. HAWANA adalah kegiatan akbar yang digelar masyarakat pers Malaysia untuk merayakan kemerdekaan pers di negeri jiran. Penyelenggaraan HAWANA kali ini mengambil tema "Suara Jelata,

Dalam kegiatan HAWANA, masyarakat pers nasional di Malaysia juga akan membicarakan berbagai isu kontemporer yang terkait dengan praktik pers, dan relasi antara pers dengan elemen masyarakat nasional lainnya.

HAWANA yang digelar tahun ini merupakan kegiatan kedua setelah yang pertama diselenggarakan di Kuala Lumpur pada 2018 lalu di era pemerintahan Perdana Menteri Dato Seri Mohammad Najib Tun Razak.

Tanggal 29 Mei dipilih sebagai tanggal pelaksanaan Hawana merujuk pada penerbitan edisi perdana Surat Kabar Utusan Melayu yakni 29 Mei 1939.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
KPU DKI Akui Sudah Terima Penyerahan Dukungan Perseorangan, Calon Kandidat dari Purnawirawan TNI

KPU DKI Akui Sudah Terima Penyerahan Dukungan Perseorangan, Calon Kandidat dari Purnawirawan TNI

KPU Provinsi DKI Jakarta resmi menutup penyerahan syarat dukungan bakal pasangan calon perseorangan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta Tahun 2024.
62 Ton Obat-obatan Disiapkan untuk Jemaah Haji, Ini Langkah Antisipatif KKHI Madinah dalam Pelayanan Kesehatan

62 Ton Obat-obatan Disiapkan untuk Jemaah Haji, Ini Langkah Antisipatif KKHI Madinah dalam Pelayanan Kesehatan

Sebagai langkah antisipatif dan memberikan pelayanan kesehatan optimal, KHHI Madinah menyiapkan 62 ton obat-obatan untuk jemaah haji indonesia. Beragam penyakit
Tak Seperti Ganjar, Hasto Tegaskan PDIP Belum Putuskan Sikap Jadi Oposisi atau Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Tak Seperti Ganjar, Hasto Tegaskan PDIP Belum Putuskan Sikap Jadi Oposisi atau Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Beda dengan ganjar, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menegaskan pihaknya belum putuskan sikap jadi oposisi atau bergabung dengan koalisi pemerintah Prabowo-Gibran.
Terungkap, Sopir Bus Kecelakaan Maut di Ciater Ungkap Detik-detik Kronologi Sebelum Peristiwa Nahas 11 Orang Tewas: Ada yang Tidak Normal

Terungkap, Sopir Bus Kecelakaan Maut di Ciater Ungkap Detik-detik Kronologi Sebelum Peristiwa Nahas 11 Orang Tewas: Ada yang Tidak Normal

Sopir bus rombongan SMK Lingga Kencana memberi kesaksiannya atas kecelakaan maut yang menewaskan belasan orang di Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, (11/5)
Rektor UNRI Cabut Laporan Terhadap Mahasiswa yang Protes Biaya UKT di Polda Riau

Rektor UNRI Cabut Laporan Terhadap Mahasiswa yang Protes Biaya UKT di Polda Riau

Permasalahan Rektor Universitas Riau (Unri), Sri Indarti yang melaporkan mahasiswanya, Khariq Anhar, berujung dicabutnya laporan tersebut.
Momen Panas Hakim Cecar Saksi di Sidang SYL karena Berikan Kesaksian Berbeda: Jujur Ya, Jangan Menyusahkan Diri Sendiri

Momen Panas Hakim Cecar Saksi di Sidang SYL karena Berikan Kesaksian Berbeda: Jujur Ya, Jangan Menyusahkan Diri Sendiri

Hakim Rianto mencecar seorang saksi dalam sidang lanjutan kasus dugaan pemerasan dan gratifikasi mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) Senin (13/5/2024).
Trending
Timnas Indonesia Bisa Bernasib Seperti Jerman di Piala Dunia Jika Pemain Keturunan Ini Dinaturalisasi, Ciptakan Perang Saudara Beda Negara

Timnas Indonesia Bisa Bernasib Seperti Jerman di Piala Dunia Jika Pemain Keturunan Ini Dinaturalisasi, Ciptakan Perang Saudara Beda Negara

Timnas Indonesia bakal bernasib seperti Jerman dan berpotensi alami perang saudara dengan Belanda jika salah satu pemain keturunan ini resmi dinaturalisasi.
Pengamat Asing Bandingkan Kiprah 3 Pelatih Korea di ASEAN, Sorot Kehidupan Shin Tae-yong Selama Pimpin Timnas Indonesia

Pengamat Asing Bandingkan Kiprah 3 Pelatih Korea di ASEAN, Sorot Kehidupan Shin Tae-yong Selama Pimpin Timnas Indonesia

Saat ini tiga timnas dari 11 negara Asia Tenggara dipimpin oleh pelatih asal Korea Selatan.
Mbah Trimo Wakafkan 12 SPBU dan Serahkan Cek Rp10 Miliar ke Muhammadiyah, Kiai: Orangnya Sederhana, Sehari-hari Jadi Marbot

Mbah Trimo Wakafkan 12 SPBU dan Serahkan Cek Rp10 Miliar ke Muhammadiyah, Kiai: Orangnya Sederhana, Sehari-hari Jadi Marbot

Seorang pria bernama H. Soetrismo atau yang lebih akrab disapa Mbah Trimo mewakafkan 12 SPBU dan menyerahkan cek sebesar Rp10 miliar ke Muhammadiyah.
Percakapan Terakhir Ayah dan Korban Kecelakan Bus Pelajar SMK Subang, hingga Pernyataan Saksi Saat Detik-detik Kecelakaan

Percakapan Terakhir Ayah dan Korban Kecelakan Bus Pelajar SMK Subang, hingga Pernyataan Saksi Saat Detik-detik Kecelakaan

Kisah percakapan terakhir ayah korban kecelakaan bus rombongan pelajar SMK Lingga Kencana di Ciater, Subang. Keterangan saksi saat kecelakaan maut bus terguling
Viral Video Diduga Suasana Panik Dalam Bus SMK Lingga Kencana Depok Saat Kecelakaan di Subang, Penumpang Histeris dan Bertakbir

Viral Video Diduga Suasana Panik Dalam Bus SMK Lingga Kencana Depok Saat Kecelakaan di Subang, Penumpang Histeris dan Bertakbir

Viral video diduga suasana dalam bus pariwisata rombongan SMK Lingga Kencana Depok saat kecelakaan di daerah Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Sabtu (11/5).
Penyesalan Sopir Bus Kecelakaan Maut di Ciater, Berulang Kali Sampaikan Permintaan Maaf pada Keluarga Korban

Penyesalan Sopir Bus Kecelakaan Maut di Ciater, Berulang Kali Sampaikan Permintaan Maaf pada Keluarga Korban

Sopir bus kecelakaan maut di Ciater, Subang yang mengangkut rombongan SMK Lingga Kencana mengungkapkan penyesalannya. Ia memohon maaf kepada para keluarga.
Beredar Video Potongan Live TikTok Mengerikan Diduga dari Dalam Bus Maut SMK Lingga Kencana Depok: Allahu Akbar, Kecelakaan, Remnya Blong

Beredar Video Potongan Live TikTok Mengerikan Diduga dari Dalam Bus Maut SMK Lingga Kencana Depok: Allahu Akbar, Kecelakaan, Remnya Blong

Beredar video potongan live TikTok mengerikan diduga dari dalam bus maut SMK Lingga Kencana Depok yang kecelakaan di Subang. 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Pasar Sore
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Fakta
Selengkapnya