LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Erupsi Gunung Ibu
Sumber :
  • ANTARA

Gunung Ibu Kembali Erupsi, Begini Pantauan Terakhir dari Pos Pengamatan

Gunung Ibu yang terletak di Pulau Halmahera, Maluku Utara kembali erupsi pada Jumat pagi. Berdasarkan pantauan dari pos pengamatan, begini perkembangannya.

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:10 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Gunung Ibu yang terletak di Pulau Halmahera, Maluku Utara kembali erupsi pada Jumat (17/5/2024) pagi.

Gumpalan awan abu vulkanik membumbung setinggi sekitar empat kilometer akibat erupsi di Gunung Ibu tersebut.

Berdasarkan informasi dari Petugas Pos Pengamatan Gunung Ibu, Axl Roroe, erupsi tersebut terjadi pada sekitar pukul 08.00 WIT.
 
"Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal ke arah barat," ujarnya dalam laporan yang diterima di Jakarta, Jumat.
 
Roeroe mengimbau masyarakat yang berada di sekitar Gunung Ibu untuk memakai masker pelindung mulut dan hidung, serta kacamata agar terhindar dari dampak abu vulkanik.

Sebab, abu vulkanik sulit diprediksi dan dapat menyebar ke segala arah akibat terbawa hembusan angin.

Baca Juga :

Pada 16 Mei 2024 pukul 15.00 WIT Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) resmi menaikkan status Gunung Ibu dari sebelumnya Siaga atau Level III menjadi Awas atau Level IV.
 
Keputusan menaikkan status itu lantaran ada peningkatan jumlah gempa dan lontaran abu vulkanik yang cenderung lebih tinggi dari biasanya.
 
Pada 1-15 Mei 2024 kegempaan yang tercatat di Gunung Ibu sebanyak 40 kali gempa letusan, tujuh kali gempa guguran, 1.850 gempa hembusan, 49 kali gempa harmonik, dan 13 kali gempa tornillo.
 
Kemudian sebanyak 7.590 kali gempa vulkanik dangkal, 80 kali gempa vulkanik dalam, satu kali gempa tektonik lokal, 132 kali gempa tektonik jauh, dan satu kali gempa terasa.

Sedangkan pada 16 Mei 2024 Badan Geologi mencatat ada empat kali gempa erupsi, 2 kali gempa guguran, 241 kali gempa hembusan, 28 kali harmonik, 1.911 kali gempa vulkanik dangkal, 26 kali gempa vulkanik dalam, satu kali gempa tektonik lokal, dan sembilan kali gempa tektonik jauh. (ant/iwh)

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sandiaga Uno Minta Maaf Gagal Bawa PPP ke Senayan

Sandiaga Uno Minta Maaf Gagal Bawa PPP ke Senayan

Politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sandiaga Uno meminta maaf belum bisa mewujudkan partai berlambang ka'bah itu lolos ke Senayan pada Pemilu 2024.
INW Kritik Disparitas Vonis dalam Kasus Narkoba Jaringan Fredy Pratama

INW Kritik Disparitas Vonis dalam Kasus Narkoba Jaringan Fredy Pratama

Indonesia Narcotic Watch (INW) mengkritik disparitas vonis yang dijatuhkan oleh pengadilan terhadap para terpidana kasus narkoba (narkotika, psikotropika, dan obat terlarang lainnya) dari jaringan Fredy Pratama.
Usai Timnas Indonesia Lolos Kualifikasi Piala Dunia, Harga Pasar Thom Haye, Nathan Tjoe A On, dan Calvin Verdonk Ikut Naik

Usai Timnas Indonesia Lolos Kualifikasi Piala Dunia, Harga Pasar Thom Haye, Nathan Tjoe A On, dan Calvin Verdonk Ikut Naik

Keberhasilan Timnas Indonesia turut membawa dampak pada para pemainnya, tak terkecuali tiga pemain naturalisasi yang harga pasarnya fantastis. Seperti apa?
Lebih Bahaya dari TikTok, E-Commerce Baru Asal China Bikin Pemerintah Indonesia Ketar-Ketir: Mengancam Bisnis UKM

Lebih Bahaya dari TikTok, E-Commerce Baru Asal China Bikin Pemerintah Indonesia Ketar-Ketir: Mengancam Bisnis UKM

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Menkop UKM) Teten Masduki sudah melapor ke Jokowi agar tidak mengizinkan masuknya e-commerce baru asal China, Temu.
Mulai Paksa Lakukan Dua Amalan ini usai Shalat Tahajud, Meski Ngantuk Tak Bersahabat, Kata Ustaz Adi Hidayat Keutamaannya Dahsyat

Mulai Paksa Lakukan Dua Amalan ini usai Shalat Tahajud, Meski Ngantuk Tak Bersahabat, Kata Ustaz Adi Hidayat Keutamaannya Dahsyat

Ustaz Adi Hidayat tidak bosa membagikan ada dua amalan setelah shalat tahajud wajib diamalkan setiap sepertiga malam. Dijamin memiliki keutamaan luar biasa.
Menkumhkam Yasonna Laoly Teriak Perlu Revisi UU Narkotika, Pakar Hukum Unpad Angkat Bicara

Menkumhkam Yasonna Laoly Teriak Perlu Revisi UU Narkotika, Pakar Hukum Unpad Angkat Bicara

Pakar hukum pidana Universitas Padjadjaran Sigid Suseno dukung usulan Menkumham Yasonna Laoly soal revisi Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang narkotika.
Trending
Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Kasus pemerkosaan dan pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon pada 2016 silam sampai kini masih menyita perhatian publik karena belum juga menunjukkan titik akhir.
Shin Tae-yong Full Senyum, PSSI Beri Kabar Baik Buat Timnas Indonesia Usai Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong Full Senyum, PSSI Beri Kabar Baik Buat Timnas Indonesia Usai Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umun PSSI, Erick Thohir memberikan kabar baik buat Shin Tae-yong usai Timnas Indonesia memastikan diri lolos putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Pemain Naturalisasi yang Dipanggil Bela Timnas Indonesia itu Dapat Gaji atau Cuma Uang Saku Saja? Akhirnya Terungkap, Ternyata…

Pemain Naturalisasi yang Dipanggil Bela Timnas Indonesia itu Dapat Gaji atau Cuma Uang Saku Saja? Akhirnya Terungkap, Ternyata…

Timnas Indonesia berhasil lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Lantas apakah para pemain yang bela Timnas Indonesia mendapatkan gaji? Simak.
Suara Hati Kiper Filipina Setelah Tampil Sebagai Starter Kontra Timnas Indonesia: Saya Merasa Seperti ada di...

Suara Hati Kiper Filipina Setelah Tampil Sebagai Starter Kontra Timnas Indonesia: Saya Merasa Seperti ada di...

Kiper Filipina, Kevin Mendoza, ungkap isi hatinya setelah tampil sebagai starter saat hadapi Timnas Indonesia di laga terakhir ronde dua Kualifikasi Piala Dunia
Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye Bersinar: Apa yang Terjadi di Kemenangan Bersejarah Timnas Indonesia atas Filipina?

Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye Bersinar: Apa yang Terjadi di Kemenangan Bersejarah Timnas Indonesia atas Filipina?

Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye bersinar saat Timnas Indonesia mengalahkan Filipina 2-0. Apa rahasia kemenangan bersejarah ini? Ternyata peran..
Kesaksian Liga Akbar Terbaru! Ngaku Disuruh Iptu Rudiana Jadi Saksi Kasus Vina Cirebon, Diarahkan Berbohong

Kesaksian Liga Akbar Terbaru! Ngaku Disuruh Iptu Rudiana Jadi Saksi Kasus Vina Cirebon, Diarahkan Berbohong

Kabar terbaru yang mengejutkan ternyata saksi kasus Vina Cirebon, Liga Akbar Cahyana alias Gaga mengaku disuruh oleh Iptu Rudiana ayah almarhum Eky untuk menjadi saksi pada 2016 silam.
Kabar Terbaru Elkan Baggott, Bisakah Ikut Main di EPL bersama Ipswich Town Meski Sudah Pindah Negara? Ternyata Begini Regulasinya

Kabar Terbaru Elkan Baggott, Bisakah Ikut Main di EPL bersama Ipswich Town Meski Sudah Pindah Negara? Ternyata Begini Regulasinya

Kabar terbaru Elkan Baggott, bisakah ikut main di EPL bersama Ipswich Town meski sudah pindah negara atau berstatus sebagai WNI? Ternyata begini regulasinya...
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Selengkapnya