News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Korupsi Jadi Pukulan Berat, Menaker Dorong Penegakan Pakta Integritas di Kemnaker

OTT KPK menjerat Wamenaker Immanuel Ebenezer. Menaker Yassierli tegaskan pakta integritas wajib ditegakkan sebagai benteng anti-korupsi di Kemnaker.
Kamis, 21 Agustus 2025 - 18:25 WIB
Korupsi Jadi Pukulan Berat, Menaker Dorong Penegakan Pakta Integritas di Kemnaker
Sumber :
  • Taufik

Jakarta, tvOnenews.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Wakil Menteri Tenaga Kerja, Immanuel Ebenezer atau Noel. OTT ini turut menyeret sedikitnya 10 orang lainnya.

Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto membenarkan adanya operasi senyap tersebut. “Ya,” ujarnya singkat ketika dikonfirmasi pada Kamis (21/8/2025).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menaker Yassierli: Pukulan Berat bagi Kemnaker

Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyampaikan keprihatinannya atas kasus yang menimpa anak buahnya. Ia menegaskan, kasus ini merupakan pukulan berat bagi Kemnaker yang selama 10 bulan terakhir tengah gencar melakukan pembenahan.

“Sejak awal saya dilantik, fokus kami adalah memperkuat integritas, profesionalisme, dan perbaikan layanan publik. Kasus ini harus jadi pelajaran bersama agar tidak terulang lagi,” kata Yassierli dalam konferensi pers di Jakarta.

Pakta Integritas Jadi Senjata Utama

Sebagai langkah konkret pencegahan korupsi, Yassierli menyebut seluruh pejabat dan jajaran di Kemnaker telah diminta menandatangani Pakta Integritas.

“Sesuai arahan Presiden Prabowo, tidak ada toleransi terhadap perilaku koruptif. Semua pejabat Kemnaker sudah menandatangani Pakta Integritas dan siap dicopot jika melanggar,” tegasnya.

Khusus pada bidang sertifikasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), Kemnaker bahkan sudah menggandeng hampir 1.000 Perusahaan Jasa K3 (PJK3) di seluruh Indonesia untuk menandatangani pakta yang sama. Komitmen itu mencakup larangan praktik suap, pemerasan, maupun gratifikasi.

Yassierli juga mendorong masyarakat untuk ikut aktif melaporkan jika masih ditemukan indikasi penyimpangan dalam pelayanan Kemnaker.

Reformasi Birokrasi dan Perbaikan Regulasi

Selain pakta integritas, Menaker menjelaskan pihaknya sudah melakukan rotasi pegawai yang lebih dari 4 tahun berada di posisi sama. Hal ini untuk mencegah adanya praktik rente maupun penyalahgunaan wewenang.

Kemnaker juga telah memperbaiki proses layanan agar lebih transparan dan akuntabel, sekaligus merevisi sejumlah aturan terkait K3, di antaranya Permenaker 33/2016, Permenaker 5/2018, Permenaker 8/2020, dan Permenaker 4/1987 yang sudah selesai harmonisasi.

“Reformasi ini penting agar pelayanan Kemnaker bersih dan bebas dari praktik korupsi,” ucap Yassierli.

Harapan ke Depan

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menaker menegaskan, momentum ini harus dijadikan peringatan keras bagi seluruh aparatur Kemnaker.

“Peristiwa ini harus jadi pembelajaran bersama. Saya berharap ke depan tidak ada lagi insan Kemnaker yang terlibat praktik korupsi atau penyimpangan dalam bentuk apa pun,” tutupnya. (nsp)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Petinggi OJK–BEI Mundur Beruntun, Ekonom Unand Ingatkan Risiko Kekosongan Kendali IHSG

Petinggi OJK–BEI Mundur Beruntun, Ekonom Unand Ingatkan Risiko Kekosongan Kendali IHSG

Gelombang pengunduran diri di puncak lembaga pengawas dan penyelenggara pasar modal dinilai berpotensi memperkeruh pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)
AFC Jamin Malaysia Tak Kena Skorsing Berat dari FIFA Soal Kasus Naturalisasi Bodong, Ternyata Gara-gara Ini

AFC Jamin Malaysia Tak Kena Skorsing Berat dari FIFA Soal Kasus Naturalisasi Bodong, Ternyata Gara-gara Ini

AFC memastikan FAM aman dari ancaman skorsing FIFA usai pembenahan internal. Namun, federasi Malaysia wajib menerima perubahan drastis demi sepak bola nasional.
Juventus Pusing Luciano Spalletti Ngebet Minta Striker Baru, Buangan Manchester United Masih Memungkinkan?

Juventus Pusing Luciano Spalletti Ngebet Minta Striker Baru, Buangan Manchester United Masih Memungkinkan?

Juventus dikabarkan masih berupaya keras mencari striker baru di bursa transfer musim dingin. Hal ini karena Luciano Spalletti memintanya, namun perjalanan tak begitu mulus sejauh ini.
Petinju Gervonta Davis Dibebaskan dari Penjara Usai Ditangkap Polisi Amerika Serikat Akibat Kasus KDRT

Petinju Gervonta Davis Dibebaskan dari Penjara Usai Ditangkap Polisi Amerika Serikat Akibat Kasus KDRT

Mantan juara tinju Gervonta Davis telah dibebaskan dari penjara usai sempat ditangkap karena kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Lawan Stigma "Gaptek", Literasi Digital Disulap Jadi Peluang Cuan

Lawan Stigma "Gaptek", Literasi Digital Disulap Jadi Peluang Cuan

Ditengah tantangan ekonomi global, literasi digital kini bukan sekadar gaya hidup, melainkan kunci ketahanan finansial keluarga.

Trending

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

Ramalan keuangan zodiak 1 Februari 2026 membahas Aries hingga Pisces, lengkap dengan angka hoki, peluang rezeki, kondisi finansial, dan zodiak paling hokii
Rizky Ridho Kasih Salam Perpisahan kepada Rio Fahmi dan Hansamu Yama, Isyarat Jadi Pemain yang Dilepas Persija Jakarta?

Rizky Ridho Kasih Salam Perpisahan kepada Rio Fahmi dan Hansamu Yama, Isyarat Jadi Pemain yang Dilepas Persija Jakarta?

Meski belum diumumkan secara resmi, namun kapten Persija Jakarta Rizky Ridho seolah memberi isyarat jika Rio Fahmi dan Hansamu Yama akan dilepas Macan Kemayoran
Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

Langkah Timnas Indonesia dalam proyek naturalisasi kembali menyedot perhatian media luar negeri. Media Vietnam puji langkah John Herdman bidik pemain top Eropa.
Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Dugaan kasus korupsi tata kelola minyak mentah Pertamina yang melibatkan Riza Chalid Cs terus bergulir dan menjadi sorotan tajam publik.
Kejutan Deadline Day! Inter Milan Nego Curtis Jones dari Liverpool, Nasib Davide Frattesi Jadi Penentu

Kejutan Deadline Day! Inter Milan Nego Curtis Jones dari Liverpool, Nasib Davide Frattesi Jadi Penentu

Menjelang detik-detik penutupan bursa transfer musim dingin, Inter Milan membuat manuver mengejutkan di pasar pemain dengan coba membajak bintang Liverpool.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT