News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Imigrasi Soetta Orkestrasi Layanan 1.000 Paspor Pada Gelaran IMIFest 2025 Ditjen Imigrasi

Pelayanan 1.000 Paspor di acara Festival Imigrasi (IMIFest) 2025 melayani jenis permohonan meliputi permohonan paspor baru dan peng gantian paspor yang habis masa berlakunya.
Senin, 17 November 2025 - 17:20 WIB
Rangkaian Festival Imigrasi (IMIFest) 2025.
Sumber :
  • Imigrasi Soekarno-Hatta

Jakarta, tvOnenews.com - Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Soekarno-Hatta sukses sebagai koordinator utama dalam kegiatan “Pelayanan 1.000 Paspor HUT Ke-1 Kementerian
Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas)” yang menjadi bagian dari rangkaian Festival Imigrasi (IMIFest) 2025.

Acara ini diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Imigrasi dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-1 Kemenimipas yang berlangsung di Hutan Kota GBK Senayan, Jakarta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pelayanan 1.000 Paspor tersebut melayani jenis permohonan meliputi permohonan paspor baru dan penggantian paspor yang habis masa berlakunya.

Dengan mengoperasikan 16 booth layanan yang dioperasikan oleh petugas dari seluruh Kantor Imigrasi di lingkungan Kanwil Ditjen Imigrasi DKI Jakarta, pelaksanaan layanan berlangsung tertib dan kondusif sejak dibuka pada pukul 07.30 WIB, dengan alur pelayanan yang telah disiapkan secara optimal untuk memastikan efektivitas dan kenyamanan bagi para pemohon.

Dalam kegiatan tersebut, seluruh permohonan paspor yang masuk berhasil diproses dengan baik. Mayoritas pengajuan dilakukan melalui aplikasi M-Paspor, sedangkan sebagian lainnya diajukan secara kolektif oleh berbagai lembaga dan komunitas.

Untuk mempercepat penyelesaian layanan, banyak pemohon telah menyelesaikan proses pengiriman dokumen
melalui kerja sama dengan PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) yang disediakan. Melalui skema ini, pemohon dapat menerima paspor mereka secara lebih praktis tanpa perlu kembali ke lokasi pelayanan.

Pelaksanaan layanan 1.000 Paspor pada IMIFEST 2025 memberikan sejumlah manfaat nyata bagi masyarakat maupun institusi. Bagi masyarakat, kegiatan ini menghadirkan akses layanan paspor yang lebih cepat, mudah, dan terjangkau, sekaligus memberikan alternatif
layanan pada hari libur.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara bagi institusi, kegiatan ini menjadi sarana efektif untuk menguji kesiapan sistem, meningkatkan kapasitas petugas, serta memperkuat koordinasi antar Kantor Imigrasi di wilayah DKI Jakarta. Selain itu, kegiatan ini turut mendorong peningkatan literasi publik mengenai prosedur pelayanan paspor yang benar, termasuk pemanfaatan aplikasi M-Paspor sebagai kanal layanan digital yang lebih praktis dan
transparan.

Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Soekarno-Hatta, Galih P. Kartika Perdhana, menyampaikan apresiasinya terhadap sinergi seluruh petugas Imigrasi yang turut mensukseskan kegiatan layanan 1000 paspor ini.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Cerita Dokter Saat Pertama Kali Tangani Lula Lahfah, Bongkar Detik-detik Korban Dinyatakan Meninggal

Cerita Dokter Saat Pertama Kali Tangani Lula Lahfah, Bongkar Detik-detik Korban Dinyatakan Meninggal

Ia datang setelah menerima permintaan pemeriksaan medis dari rekan korban.
Kado Terindah untuk Mendiang Mettu Dwaramury, Persipura Puncaki Klasemen Championship Usai Bungkam Persiku Kudus

Kado Terindah untuk Mendiang Mettu Dwaramury, Persipura Puncaki Klasemen Championship Usai Bungkam Persiku Kudus

Persipura Jayapura menutup putaran kedua Grup Timur Championship 2025/2026 dengan catatan manis. Tim berjuluk Mutiara Hitam itu kini kokoh berada di papan atas.
Update Terbaru Harga iPhone 17 Series Hari ini, 31 Januari 2026

Update Terbaru Harga iPhone 17 Series Hari ini, 31 Januari 2026

Daftar harga terbaru iPhone 17 series, iPhone 17, iPhone 17 Pro, dan iPhone 17 Pro Max per 31 Januari 2026 melansir dari situs resmi. Simak selengkapnya di sini
Jadwal WWE Royal Rumble 2026 Hari Ini: Menanti Kembalinya Rey Mysterio Hingga Brock Lesnar

Jadwal WWE Royal Rumble 2026 Hari Ini: Menanti Kembalinya Rey Mysterio Hingga Brock Lesnar

Jadwal WWE Royal Rumble 2026 hari ini, yang akan diramaikan oleh sejumlah pegulat ternama nan legendaris seperti Rey Mysterio hingga Brock Lesnar.
Manchester United Pasang Harga Rp1,6 Triliun untuk Diogo Dalot, Real Madrid dan Bayern Munchen Saling Berebut

Manchester United Pasang Harga Rp1,6 Triliun untuk Diogo Dalot, Real Madrid dan Bayern Munchen Saling Berebut

Isu ketidakpercayaan Real Madrid terhadap pemulihan cedera semakin menguat ketika Los Blancos dirumorkan mengincar sayap kanan Manchester United, Diogo Dalot.
Terjawab Sudah, Dokter yang Keluarkan Surat Kematian Lula Lahfah Beri Penjelasan soal Pacar Reza Arap Dinyatakan Henti Nafas

Terjawab Sudah, Dokter yang Keluarkan Surat Kematian Lula Lahfah Beri Penjelasan soal Pacar Reza Arap Dinyatakan Henti Nafas

Sebelumnya viral surat kematian Lula Lahfah menuai ragam komentar netizen. Kini dokternya memberikan penjelasan

Trending

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

Ramalan keuangan zodiak 1 Februari 2026 membahas Aries hingga Pisces, lengkap dengan angka hoki, peluang rezeki, kondisi finansial, dan zodiak paling hokii
Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

Langkah Timnas Indonesia dalam proyek naturalisasi kembali menyedot perhatian media luar negeri. Media Vietnam puji langkah John Herdman bidik pemain top Eropa.
Kejutan Deadline Day! Inter Milan Nego Curtis Jones dari Liverpool, Nasib Davide Frattesi Jadi Penentu

Kejutan Deadline Day! Inter Milan Nego Curtis Jones dari Liverpool, Nasib Davide Frattesi Jadi Penentu

Menjelang detik-detik penutupan bursa transfer musim dingin, Inter Milan membuat manuver mengejutkan di pasar pemain dengan coba membajak bintang Liverpool.
Ramalan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo

Ramalan zodiak besok, 1 Februari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Simak prediksi lengkap seputar asmara, karier, dan keuangan kamu.
Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Dugaan kasus korupsi tata kelola minyak mentah Pertamina yang melibatkan Riza Chalid Cs terus bergulir dan menjadi sorotan tajam publik.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT