News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kronologi Ratusan Korban Gerebek Rumah Bos WO By Ayu Puspita di Jaktim, Rugikan Klien hingga Miliaran Rupiah

Ketegangan sempat terjadi di kawasan Kayu Putih, Jakarta Timur, setelah ratusan korban mendatangi rumah Bos Wedding Organizer (WO) by Ayu Puspita. 
Senin, 8 Desember 2025 - 15:31 WIB
Detik-detik 200 Korban Gerebek Rumah Bos WO Ayu Puspita, Akhirnya Ditangkap Polisi
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Ketegangan sempat terjadi di kawasan Kayu Putih, Jakarta Timur, setelah ratusan korban mendatangi rumah Bos Wedding Organizer (WO) by Ayu Puspita

Aksi massa itu berujung pada penangkapan pemilik WO tersebut yakni Ayu Puspita oleh pihak kepolisian.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kapolres Metro Jakarta Timur, Kombes Pol. Alfian Nurrizal, mengatakan pihaknya segera bergerak ke lokasi untuk mengantisipasi kondisi yang memanas. 

Massa diketahui berkumpul di kediaman Ayu Puspita di Jalan Beton, Kayu Putih, Jakarta Timur. Mereka mengaku menelan kerugian ratusan juta hingga miliaran rupiah.

“Sekitar 200 orang yang merupakan para korban berkumpul di kediaman terduga pelaku. Situasi sempat memanas karena massa menuntut pertanggungjawaban dari pihak wedding organizer,” ujar Alfian, Senin (8/12/2025).

Profil Ayu Puspita: Pemilik Vendor Pernikahan yang Viral Usai Diduga Tipu Klien dan Bikin Acara Resepsi Berantakan
Profil Ayu Puspita: Pemilik Vendor Pernikahan yang Viral Usai Diduga Tipu Klien dan Bikin Acara Resepsi Berantakan
Sumber :
  • Istimewa

Melihat massa semakin banyak, Alfian turun langsung melakukan mediasi antara korban dan terduga pelaku.

Menurutnya, langkah itu diambil agar situasi tidak berkembang menjadi aksi anarkis.

“Upaya ini dilakukan guna meredam emosi massa serta mencegah terjadinya tindakan anarkis,” ujarnya.

Setelah keadaan kembali terkendali, polisi kemudian mengamankan Ayu Puspita. 

Penanganan lebih lanjut atas kasus tersebut dilimpahkan ke Polres Metro Jakarta Utara, sesuai laporan yang telah masuk sebelumnya.

“Terduga pelaku diamankan dan selanjutnya dibawa untuk dilimpahkan penanganannya ke Polres Metro Jakarta Utara sesuai laporan kasus,” kata Alfian.

Ayu Puspita dan 4 Karyawan Diringkus Polisi

Setelah sebelumnya digeruduk puluhan klien yang merasa dirugikan, kini Ayu Puspita bersama empat stafnya resmi diamankan Polres Metro Jakarta Utara untuk menjalani pemeriksaan.

Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Utara, AKBP Onkoseno G Sukahar, membenarkan bahwa total lima orang dari pihak WO Ayu Puspita telah diamankan.

"Ada lima orang dari pihak WO itu sekarang lagi kita periksa. Iya termasuk (Ayu Puspita) dan staf-stafnya," kata Onkoseno, Senin (8/12/2025).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Onkoseno mengungkapkan jumlah korban yang sudah melapor mencapai puluhan orang. 

Para korban mengalami kerugian dengan nilai yang ditaksir mencapai ratusan juta rupiah.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Eks Bos Red Bull Siap Kembali ke F1, Christian Horner Dikabarkan Semakin Dekat untuk Mengakuisisi Saham Tim Alpine

Eks Bos Red Bull Siap Kembali ke F1, Christian Horner Dikabarkan Semakin Dekat untuk Mengakuisisi Saham Tim Alpine

Belakangan, eks kepala tim Red Bull Racing, Christian Horner santer dikabarkan akan kembali ke Formula 1 dengan cara mengakuisisi saham dari salah satu tim F1.
KPK Sebut Tangani 116 Perkara Korupsi Selama 2025, 48 Kasus Suap dan 11 Kali OTT

KPK Sebut Tangani 116 Perkara Korupsi Selama 2025, 48 Kasus Suap dan 11 Kali OTT

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo Budiyanto mengatakan sepanjang 2025 pihaknya telah menangani 116 perkara korupsi.
Arsenal Siap Bayar Rp2 Triliun Demi Boyong Striker Atletico, Posisi Viktor Gyokeres Terancam?

Arsenal Siap Bayar Rp2 Triliun Demi Boyong Striker Atletico, Posisi Viktor Gyokeres Terancam?

Arsenal dikabarkan siap membayar Rp2 triliun demi striker Atletico Madrid. Kedatangan pemain baru berpotensi mengancam posisi Viktor Gyokeres.
Bak Petir di Siang Bolong, Carrick Dihantam Kabar Sangat Buruk dari Pahlawan MU Saat Menang Atas Arsenal

Bak Petir di Siang Bolong, Carrick Dihantam Kabar Sangat Buruk dari Pahlawan MU Saat Menang Atas Arsenal

Manchester United (MU) diterpa kabar buruk usai menang atas Arsenal. Patrick Dorgu dipastikan cedera hamstring dan harus absen hingga 10 minggu ke depan.
5 Potret Cantik Melissa Chovet, Kekasih Setia Pemain Anyar Persib Layvin Kurzawa Sejak Masih di PSG

5 Potret Cantik Melissa Chovet, Kekasih Setia Pemain Anyar Persib Layvin Kurzawa Sejak Masih di PSG

Nama Melissa Chovet menjadi perhatian usai sang kekasih, Layvin Kurzawa, resmi bergabung Persib Bandung. Siapa sosok Melissa? Ini potret dan fakta menariknya!
Rapat dengan DPR, Pimpinan KPK Minta Alat Canggih Biar Bisa Sering OTT

Rapat dengan DPR, Pimpinan KPK Minta Alat Canggih Biar Bisa Sering OTT

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta tambahan anggaran kepada Komisi III DPR untuk membeli alat canggih yang mendukung operasi tangkap tangan (OTT).

Trending

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Persib Dapat Kabar Buruk dari Media Italia Soal Transfer Federico Barba usai Resmi Datangkan Layvin Kurzawa

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Persib Dapat Kabar Buruk dari Media Italia Soal Transfer Federico Barba usai Resmi Datangkan Layvin Kurzawa

Persib Bandung mendapat kabar tak sedap setelah resmi merekrut Layvin Kurzawa. Media Italia menyebut Federico Barba hampir sepakat kembali ke Serie B Italia.
6 Pemain Eropa yang Berpotensi Dinaturalisasi Era John Herdman, Siap Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

6 Pemain Eropa yang Berpotensi Dinaturalisasi Era John Herdman, Siap Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

Era John Herdman di Timnas Indonesia membuka peluang besar naturalisasi pemain Eropa. Enam nama potensial disorot jelang FIFA Series 2026 dan proyek Piala Dunia 2030.
Pedagang Es Gabus Dituduh Spons Ngaku Trauma: Kini Bantuan Mengalir dari KDM, Pemkab hingga Polisi

Pedagang Es Gabus Dituduh Spons Ngaku Trauma: Kini Bantuan Mengalir dari KDM, Pemkab hingga Polisi

Peristiwa itu bermula ketika Suerajat didatangi anggota Bhabinkamtibmas dan Babinsa setelah adanya laporan warga.
Jago Lemparan Jauh seperti Pratama Arhan, Bisakah Gelandang Islandia Berdarah Jakarta Ini Dipanggil ke Timnas Indonesia?

Jago Lemparan Jauh seperti Pratama Arhan, Bisakah Gelandang Islandia Berdarah Jakarta Ini Dipanggil ke Timnas Indonesia?

Disandingkan dengan Pratama Arhan karena bisa ciptakan lemparan jauh jadi sebuah peluang, bisakah gelandang Serie A berdarah Jakarta ini bela Timnas Indonesia?
Suporter Belanda Berbondong-bondong Kritik Jordi Cruyff usai Maarten Paes Dirumorkan Gabung Ajax Amsterdam

Suporter Belanda Berbondong-bondong Kritik Jordi Cruyff usai Maarten Paes Dirumorkan Gabung Ajax Amsterdam

Suporter Belanda banyak yang keheranan ketika melihat kabar Ajax Amsterdam bakal merekrut Maarten Paes. Sang kiper Timnas Indonesia kabarnya akan ditebus seharga 1 juta euro.
Pengakuan Mengejutkan Pedagang Es Gabus Diduga Spons: Ditonjok, Dikurung, dan Dagangan Dihancurkan Anggota TNI-Polri

Pengakuan Mengejutkan Pedagang Es Gabus Diduga Spons: Ditonjok, Dikurung, dan Dagangan Dihancurkan Anggota TNI-Polri

Pria berusia 50 tahun itu membeberkan kronologi panjang peristiwa yang dialaminya, mulai dari tudingan es beracun
Reaksi Keras Publik Belanda Usai Ajax Selangkah Lagi Gaet Maarten Paes: Hentikan! Dia Bukan Kiper Top

Reaksi Keras Publik Belanda Usai Ajax Selangkah Lagi Gaet Maarten Paes: Hentikan! Dia Bukan Kiper Top

Ajax Amsterdam dikabarkan selangkah lagi mendatangkan Maarten Paes, kiper FC Dallas sekaligus penjaga gawang Timnas Indonesia. Begini reaksi publik Belanda.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT