News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Wapres Gibran Pastikan Ibadah Natal Berjalan Aman dan Khidmat

Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka memastikan perayaan ibadah Natal tahun 2025 berjalan aman dan khidmat.
Senin, 22 Desember 2025 - 10:40 WIB
Gibran Rakabuming Raka kunjungi Gereja Banua Niha Keriso Protestan (BNKP) Jemaat Petrus Ombulata di Gunungsitoli, Sumatra Utara (Sumut), Minggu (21/12/2025) sore
Sumber :
  • Satwapres

Jakarta, tvOnenews.com - Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka memastikan perayaan ibadah Natal tahun 2025 berjalan aman dan khidmat.

Hal ini disampaikan saat mengunjungi Gereja Banua Niha Keriso Protestan (BNKP) Jemaat Petrus Ombulata di Gunungsitoli, Sumatra Utara (Sumut), Minggu (21/12/2025) sore.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Selamat Natal, semoga damai Natal menyertai kita semua, membawa berkah untuk bapak, ibu semua. Semoga bapak, ibu semua sehat selalu, panjang umur,” kata Gibran dikutip Senin (22/12/2025).

Dia menekankan pemerintah berkomitmen menjamin kebebasan beribadah seluruh umat beragama. Selain itu, pemerintah juga berkomitmen menciptakan suasana kondusif di setiap perayaan hari besar keagamaan.

“Saya juga berharap perayaan Natal tahun ini dapat menjadi penguat solidaritas bangsa dan persaudaraan lintas agama,” tutur Gibran.

Adapun dalam kesempatan itu, Gibran mengajak semua jemaat gereja untuk ikut mendoakan masyarakat korban bencana banjir bandang dan longsor yang melanda sejumlah wilayah Aceh, Sumut, dan Sumatera Barat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dia berharap semangat Natal dapat menjadi penguat dan penghibur untuk seluruh korban terdampak bencana. 

“Dan tak lupa kita doakan juga saudara-saudara kita yang ada di Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat. Semoga bencana ini cepat selesai dan para korban keluarga semua bisa cepat pulih kembali,” pungkas Gibran. (saa/ree)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Guru Besar Hukum UGM Zainal Arifin Mochtar Diteror Telepon Mengaku Polisi, Diduga Modus Penipuan

Guru Besar Hukum UGM Zainal Arifin Mochtar Diteror Telepon Mengaku Polisi, Diduga Modus Penipuan

Guru Besar Hukum UGM Zainal Arifin Mochtar diteror telepon mengaku polisi. Modus penipuan ini disebut makin marak dan meresahkan.
Lupakan Dulu Persib Bandung, Mauricio Souza Minta Persija Fokus Total Gempur Persijap

Lupakan Dulu Persib Bandung, Mauricio Souza Minta Persija Fokus Total Gempur Persijap

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, menegaskan bahwa timnya belum mengalihkan perhatian ke laga besar kontra Persib Bandung.
Cara Mudah Skrining Kesehatan BPJS Online, Bisa Lewat HP Tanpa ke Faskes

Cara Mudah Skrining Kesehatan BPJS Online, Bisa Lewat HP Tanpa ke Faskes

Skrining kesehatan BPJS online kini makin mudah lewat Mobile JKN, website resmi, dan PANDAWA untuk deteksi dini penyakit kronis.
Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan zodiak besok, 4 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Simak prediksi asmara, karier, sampai keuangan kamu di bawah ini.
Top 3 Sport: Ole Romeny Ingatkan John Herdman, Megawati Hangestri Masih Jadi Sorotan Media Korea, Jeremy Jacquet Jadi Rebutan

Top 3 Sport: Ole Romeny Ingatkan John Herdman, Megawati Hangestri Masih Jadi Sorotan Media Korea, Jeremy Jacquet Jadi Rebutan

Tiga berita olahraga terpopuler: peringatan Ole Romeny soal Timnas Indonesia, sorotan media Korea pada Megawati Hangestri, dan panasnya bursa transfer Eropa.
Persija Disebut Bakal Tantang Klub Jerman di HUT ke-500 Jakarta, Mauricio Souza Justru Lempar Keraguan

Persija Disebut Bakal Tantang Klub Jerman di HUT ke-500 Jakarta, Mauricio Souza Justru Lempar Keraguan

Pelatih Persija , Mauricio Souza, angkat bicara terkait kabar uji coba melawan klub Jerman, Hertha Berlin. Ia menegaskan hingga kini belum ada kepastian resmi.

Trending

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkap ada sosok podcaster atau pemilik podcast ternama tukang selingkuh. Sosoknya sering mengundang korban perselingkuhan.
Sempat Digosipkan ke Persib Bandung, Striker Uzbekistan Igor Sergeev Justru Makin Dekat Gabung Klub Liga Iran?

Sempat Digosipkan ke Persib Bandung, Striker Uzbekistan Igor Sergeev Justru Makin Dekat Gabung Klub Liga Iran?

Persib Bandung bisa kehilangan satu pemain yang diisukan jadi incaran yakni Igor Sergeev setelah striker Uzbekistan itu kabarnya sepakat gabung klub liga Iran.
Kata Polda Sulut soal Hasil Autopsi Jenazah Mahasiswi Cantik Unima yang Tewas Gantung Diri Diduga Dilecehkan Dosen

Kata Polda Sulut soal Hasil Autopsi Jenazah Mahasiswi Cantik Unima yang Tewas Gantung Diri Diduga Dilecehkan Dosen

Dirreskrimum Polda Sulut, Kombes Pol Suryadi mengatakan, polisi belum memastikan motif kematian EMM, mahasiswi cantik Unima diduga menjadi korban pelecehan seksual oknum dosen DM.
Pescara Tidak Sendiri, Media Italia Sebut Bek Persib Bandung Federico Barba juga Dibidik 2 Klub Serie B Lain

Pescara Tidak Sendiri, Media Italia Sebut Bek Persib Bandung Federico Barba juga Dibidik 2 Klub Serie B Lain

Bukan cuma Pescara, media Italia dalam rilis terbaru mengatakan jika bek Persib Bandung Federico Barba juga diminati dua klub Serie B lainnya, termasuk Palermo.
Bukan Karena Keracunan? Polisi Ungkap Kondisi Satu Kelurga Tewas di Jakarta Utara Ditemui Luka Melepuh

Bukan Karena Keracunan? Polisi Ungkap Kondisi Satu Kelurga Tewas di Jakarta Utara Ditemui Luka Melepuh

Publik digegerkan dengan temuan satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/2026).
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Abroad Akhir Pekan Ini: Jay Idzes vs Parma, Emil Audero Hadapi De Gea

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Abroad Akhir Pekan Ini: Jay Idzes vs Parma, Emil Audero Hadapi De Gea

Para pemain abroad atau yang berkarier di luar negeri dijadwalkan kembali tampil di lapangan hijau pada pekan ini setelah adanya jeda Tahun Baru.
Banjir Rendam Kota Padang, SAR Kerahkan Personel Evakuasi Warga Terjebak hingga Malam Hari

Banjir Rendam Kota Padang, SAR Kerahkan Personel Evakuasi Warga Terjebak hingga Malam Hari

Banjir melanda Kota Padang akibat hujan deras. SAR Padang kerahkan personel dan perahu karet untuk evakuasi warga terjebak hingga malam hari.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT