News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pegawai Dinas Lingkungan Hidup DKI Panik Berhamburan Keluar Saat Gempa 5,6 M

Sejumlah pegawai Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta panik berhamburan keluar gedung saat merasakan guncangan akibat gempa bumi pada Senin (21/11/2022) siang sekitar pukul 13.30 WIB.
  • Reporter :
  • Editor :
Senin, 21 November 2022 - 14:21 WIB
Pegawai Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta berhamburan keluar gedung di Jakarta saat gempa bumi bermagnitudo 5,6 di kawasan Cianjur, Jawa Barat, Senin (21/11/2022).
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta - Sejumlah pegawai Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta panik berhamburan keluar gedung saat merasakan guncangan akibat gempa bumi pada Senin (21/11/2022) siang sekitar pukul 13.30 WIB.

Salah satu karyawan Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta, Adi Dharmawan, menjelaskan saat gempa terjadi dirinya sedang menggelar rapat di lantai empat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Tadi kami sedang diskusi terus ada getaran dulu nih sampai kaca-kaca di ruangan ikut bergerak," kata Adi Dharmawan di Jakarta, Senin.

Adi menambahkan akibat guncangan itu membuat pegawai lainnya langsung lari menyelamatkan diri keluar gedung Dinas Lingkungan Hidup yang berada di Kramat Jati tersebut.

"Makanya kami kemudian langsung keluar," ujar Adi.

Adi mengatakan seluruh pegawai langsung mencari tempat terbuka untuk menyelamatkan diri dari guncangan gempa tersebut.

Tidak ada korban jiwa ataupun luka yang dialami oleh pegawai Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta akibat peristiwa gempa tersebut.

"Kalau dilihat dari orangnya dari keluar semua lantai. Di sini ada empat lantai," tutur Adi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berdasarkan data BMKG pusat gempa terjadi di Cianjur, Jawa Barat, dengan kekuatan magnitudo 5,6 pada pukul 13.21 WIB.

Titik koordinat gempa pada 6.84 Lintang Selatan-107.05 Bujur Timur dan tidak berpotensi tsunami. (ant/ito)
 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bursa Transfer Liverpool: Here We Go! The Reds Kedatangan Bek Tengah Baru Jelang Kepergian Ibrahima Konate

Bursa Transfer Liverpool: Here We Go! The Reds Kedatangan Bek Tengah Baru Jelang Kepergian Ibrahima Konate

Jurnalis Fabrizio Romano mengonfirmasi transfer bek tengah ke Liverpool. Mereka memang memerlukan pemain baru di posisi itu, seiring dengan potensi kepergian Ibrahima Konate.
Jaksa Sebut Nadiem dan Kuasa Hukumnya Terlalu Berburuk Sangka Soal Dakwaan yang Dilayangkan

Jaksa Sebut Nadiem dan Kuasa Hukumnya Terlalu Berburuk Sangka Soal Dakwaan yang Dilayangkan

JPU Kejaksaan Agung (Kejagung) melihat ada kepanikan dari Nadiem Makarim dan tim kuasa hukumnya saat menyampaikan eksepsi atau tanggapan atas surat dakwaan.
Jaksa Minta Izin Hakim Sita Tanah dan Bangunan di Jalan Dharmawangsa Milik Nadiem Makarim

Jaksa Minta Izin Hakim Sita Tanah dan Bangunan di Jalan Dharmawangsa Milik Nadiem Makarim

JPU meminta izin Hakim untuk melakukan penyitaan terhadap tanah dan bangunan yang berada di Jalan Dharmawangsa, Jakarta Selatan milik Nadiem Makarim.
Pengurus Wakaf Minta Masjid Raya Bandung Dikelola Ahli Waris

Pengurus Wakaf Minta Masjid Raya Bandung Dikelola Ahli Waris

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menyebutkan pengurus wakaf meminta agar Masjid Raya Bandung dikelola oleh ahli waris yang mewakafkan lahan Masjid Raya Bandung.
JPU Minta Hakim Tolak Eksepsi Kubu Nadiem Makarim, Ini Alasannya

JPU Minta Hakim Tolak Eksepsi Kubu Nadiem Makarim, Ini Alasannya

JPU meminta Majelis Hakim tolak eksepsi yang disampaikan oleh kubu terdakwa Nadiem Makarim dalam kasus dugaan korupsi oengadaan laptop Chromebook.
El Clasico Indonesia Memanas, Persib Kehilangan Andrew Jung Jelang Lawan Persija

El Clasico Indonesia Memanas, Persib Kehilangan Andrew Jung Jelang Lawan Persija

Jelang laga El Clasico Indonesia melawan Persija, Persib Bandung harus menerima kabar kurang ideal. Penyerang andalan mereka, Andrew Jung, dipastikan tidak bisa tampil

Trending

Sosok Khairun Nisya, Pramugari Gadungan Viral Usai Lolos Pemeriksaan Bandara, Diduga Bukan Kali Pertama

Sosok Khairun Nisya, Pramugari Gadungan Viral Usai Lolos Pemeriksaan Bandara, Diduga Bukan Kali Pertama

Nama Khairun Nisa menjadi sorotan publik setelah aksinya terbongkar di media sosial. Dengan penampilan yang dinilai sangat meyakinkan, ia mengenakan seragam lengkap pramugari
Bermodal Baju Kebaya dan Rambut Sasak, Pramugari Gadungan Nekat Naik Pesawat Viral di Media Sosial

Bermodal Baju Kebaya dan Rambut Sasak, Pramugari Gadungan Nekat Naik Pesawat Viral di Media Sosial

Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan seorang pramugari gadungan diamankan petugas keamanan.
Alasan Sebenarnya Khairun Nisya Nekat Menyamar Jadi Pramugari Batik Air Gadungan

Alasan Sebenarnya Khairun Nisya Nekat Menyamar Jadi Pramugari Batik Air Gadungan

Terungkap alasan sebenarnya wanita bernama Khairun Nisya (23) nekat menyamar sebagai pramugari gadungan maskapai Batik Air. 
Teks Khutbah Jumat 9 Januari 2026 Jelang Isra Mi'raj, Meneladani Rasulullah SAW dan Memahami Pentingnya Masjid Al-Aqsa

Teks Khutbah Jumat 9 Januari 2026 Jelang Isra Mi'raj, Meneladani Rasulullah SAW dan Memahami Pentingnya Masjid Al-Aqsa

Berikut teks khutbah Jumat 9 Januari 2026 tentang Isra Mi'raj: Meneladani Rasulullah SAW dan Memahami Pentingnya Masjid Al-Aqsa.
3 Aksi Pelanggaran 'Horor' di Sepak Bola Indonesia dalam Satu Pekan, Berbuah Sanksi Larangan Seumur Hidup

3 Aksi Pelanggaran 'Horor' di Sepak Bola Indonesia dalam Satu Pekan, Berbuah Sanksi Larangan Seumur Hidup

Inilah rangkaian pelanggaran horor dalam sepak bola Indonesia yang bahkan terjadi dalam waktu satu pekan saja. Hukuman larangan main seumur hidup dijatuhkan.
Viral! Anggota DPRD Ogan Ilir Fraksi Gerindra Resmi Ditahan, Diduga Terlibat Mafia Tanah Rugikan Negara Rp10,5 Miliar

Viral! Anggota DPRD Ogan Ilir Fraksi Gerindra Resmi Ditahan, Diduga Terlibat Mafia Tanah Rugikan Negara Rp10,5 Miliar

Penahanan Yansori berlangsung dramatis dan menjadi perhatian publik. Ia diamankan secara paksa sesaat setelah mengikuti Sidang Paripurna Istimewa DPRD Ogan Ilir dalam rangka HUT ke-22 Kabupaten Ogan Ilir di Gedung Paripurna DPRD, Kompleks Perkantoran Terpadu Tanjung Senai, Indralaya.
Bursa Transfer Timnas Indonesia: Elkan Baggott Cari Klub Baru, Media Inggris Bongkar Peluang Balik ke Pelukan Mantan

Bursa Transfer Timnas Indonesia: Elkan Baggott Cari Klub Baru, Media Inggris Bongkar Peluang Balik ke Pelukan Mantan

Elkan Baggott sedang mencari klub baru di bursa transfer Januari. Media Inggris membicarakan kemungkinan untuk sang pemain Timnas Indonesia kembali ke klub lamanya.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT