News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jadi Salah Satu Kunci Sukses Persib Juara Liga 1, Orang Kepercayaan Bojan Hodak Ini Bongkar Alasan Hengkang dari Maung Bandung

Eks asisten pelatih Persib dan tangan kanan Bojan Hodak, Goran Paulic buka suara soal alasan mundur dari jabatannya di skuad Maung Bandung jelang Liga 1 24/25.
Kamis, 4 Juli 2024 - 16:19 WIB
Jadi Salah Satu Kunci Sukses Persib Juara Liga 1, Orang Kepercayaan Bojan Hodak Ini Bongkar Alasan Hengkang dari Maung Bandung
Sumber :
  • tvOnenews.com - Dwi R Belva

“Bek dari Kroasia juga adalah pemain bagus. Jadi saya yakin, pelatih bisa mewujudkannya lagi (juara). Saya akan mengikutinya (Persib) terus dengan hati saya, tetap menjadi bagian dari tim seperti musim lalu," ujarnya.

Di staf pelatih Persib sekarang masih ada Bojan Hodak dan Miro Petric yang merupakan kompatriotnya. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Goran memberikan pesan kepada rekan-rekannya, termasuk tim pelatih yang lain untuk terus bekerja maksimal.

"Pesan saya, bukan hanya untuk Bojan dan Miro, tapi untuk Yaya dan tim pelatih lainnya, Luizinho (Passos) juga, saya yakin mereka akan melakukan tugas dengan baik lagi, melakukan pekerjaan dengan baik dan juga membawa tim melaju jauh lagi,”

“Pesan saya hanya agar tetap percaya pada diri sendiri, percaya dengan apa yang dilakukan dan semua baik-baik saja," ujarnya.

Jabatan Goran Paulic di Persib saat ini sudah cepat ditambal oleh manajemen. Igor Tolic direkrut sebagai asisten pelatih sebagai rekomendasi dari Bojan Hodak untuk didatangkan. (dwi/sub)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Hadirkan Ternologi Teranyar, iPhone Fold Dikabarkan Bakal Jadi yang Paling Mahal

Hadirkan Ternologi Teranyar, iPhone Fold Dikabarkan Bakal Jadi yang Paling Mahal

iPhone Fold dikabarkan bakal menjadi iPhone termahal dengan teknologi lipat terbaru. Apple disebut menghadirkan inovasi teranyar di pasar smartphone premium.
Benarkah Gerimis Lebih Bikin Gampang Sakit daripada Hujan Deras? Ini Penjelasan Dokter

Benarkah Gerimis Lebih Bikin Gampang Sakit daripada Hujan Deras? Ini Penjelasan Dokter

Benarkah gerimis lebih gampang sakit daripada saat hujan deras? Simak penjelasan dokter berikut ini.
Usai Unggah soal Mobil Hilang, Beberapa Jam Kemudian Dapat Kabar Pelaku Tewas Kecelakaan di Purwakarta saat Bawa Mobil Curian

Usai Unggah soal Mobil Hilang, Beberapa Jam Kemudian Dapat Kabar Pelaku Tewas Kecelakaan di Purwakarta saat Bawa Mobil Curian

Viral di media sosial pemilik akun Instagram menginformasikan mobil Colt L300 hilang di kawasan Antapani, Kota Bandung, pada Senin (19/1/2025) dini hari.
Harga Beras, Daging Sapi, hingga Minyak Goreng Kompak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Harga Beras, Daging Sapi, hingga Minyak Goreng Kompak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Bapanas melaporkan harga beras premium tercatat di harga Rp 15.594 per kg atau naik Rp 18 per kg, dan harga beras medium Rp 13.487 per kg atau naik Rp 23 per kg
Batam Catat Investasi Rp69 Triliun, Lampaui Target Tahunan

Batam Catat Investasi Rp69 Triliun, Lampaui Target Tahunan

Capaian ini menempatkan Batam sebagai salah satu kawasan dengan kualitas eksekusi investasi industri yang menonjol di Indonesia.
Rekap Hasil Kualifikasi Indonesia Masters 2026: Anthony Sinisuka Ginting Menggila, Empat Wakil Tuan Rumah ke Babak Utama

Rekap Hasil Kualifikasi Indonesia Masters 2026: Anthony Sinisuka Ginting Menggila, Empat Wakil Tuan Rumah ke Babak Utama

Rekap hasil kualifikasi Indonesia Masters 2026, di mana Anthony Sinisuka Ginting mampu tampil impresif di laga comeback-nya.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Tebet Macet Parah Pagi ini, Ada Truk Pasir Nabrak Pembatas Jalan

Tebet Macet Parah Pagi ini, Ada Truk Pasir Nabrak Pembatas Jalan

Situasi lalu lintas di area Tebet, Jakarta Selatan, terpantau macet total sejak pukul 07.00 WIB, Selasa (20/1/2026). Disinyalir kemacetan yang terjadi akibat..
Digosipkan telah Menikah Tertutup, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting Kompak Cuma Bisa Ngakak: Gue sampai Keder

Digosipkan telah Menikah Tertutup, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting Kompak Cuma Bisa Ngakak: Gue sampai Keder

Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting buka suara menjawab isu dari konten memperlihatkan keduanya diduga telah menikah tertutup yang semakin merebak di media sosial.
Arteta Gigit Jari, Chelsea Siap Bayar Rp1,2 Triliaun demi Tikung Arsenal

Arteta Gigit Jari, Chelsea Siap Bayar Rp1,2 Triliaun demi Tikung Arsenal

Chelsea disebut telah menyiapkan dana hingga Rp1,2 triliun untuk membajak target incaran Arsenal. Cek selengkapnya.
Chelsea Pasang Harga Rp2,8 Triliun untuk Enzo Fernandez, PSG dan Real Madrid Saling Sikut

Chelsea Pasang Harga Rp2,8 Triliun untuk Enzo Fernandez, PSG dan Real Madrid Saling Sikut

Real Madrid dan PSG akan saling sikut dalam berebut tanda tangan bintang Chelsea Enzo Fernandez yang kabarnya ingin keluar dari Stamford Bridge musim depan.
5 Kontroversi Bupati Pati Sudewo yang Kena OTT KPK, Paling Viral soal Tantang Warga Demo: Jangan Hanya 5.000, 50.000 Orang Suruh Mengerahkan Saya Tidak akan Gentar

5 Kontroversi Bupati Pati Sudewo yang Kena OTT KPK, Paling Viral soal Tantang Warga Demo: Jangan Hanya 5.000, 50.000 Orang Suruh Mengerahkan Saya Tidak akan Gentar

Inilah lima kontroversi Bupati Pati Sudewo yang kena operasi tangkap tangan (OTT) KPK pada Senin (19/1/2026). 
Curi Perhatian di Liga Inggris, Pemain Keturunan Indonesia ini Masuk Pantauan John Herdman?

Curi Perhatian di Liga Inggris, Pemain Keturunan Indonesia ini Masuk Pantauan John Herdman?

Nama Jairo Riedewald kembali mencuri perhatian suporter Timnas Indonesia setelah performa solidnya bersama Sheffield United di ajang Championship Inggris.
Detik-Detik Menegangkan Polisi Duel Lawan Buaya 3 Meter Demi Selamatkan Nyawa Seorang Ibu di Tarakan

Detik-Detik Menegangkan Polisi Duel Lawan Buaya 3 Meter Demi Selamatkan Nyawa Seorang Ibu di Tarakan

Sebuah aksi penyelamatan heroik dilakukan jajaran polisi Polres Tarakan terhadap seorang ibu paruh baya yang nyaris kehilangan nyawa akibat diterkam buaya. 
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT