News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Reaksi Bobotoh setelah Barba Dirumorkan akan Kembali ke Italia, Bek Andalan Persib Bandung Itu Disebut Begini

Bobotoh ikut bereaksi usai Federico Barba dikabarkan bakal pergi dari Persib Bandung. Bek berusia 32 tahun tersebut dirumorkan akan kembali ke Italia untuk memperkuat klub Serie B, Pescara.
Selasa, 23 Desember 2025 - 13:34 WIB
Punya Grade S Eropa, Ini Alasan Federico Barba Mau Gabung Persib
Sumber :
  • Persib

Bek berusia 32 tahun itu sebelumnya sempat kembali ke Italia pada November lalu untuk menjalani proses pemulihan. Kepulangan tersebut dilakukan usai dirinya harus menjalani perawatan akibat demam berdarah.

“Saya sempat sakit, masuk ke rumah sakit, dan tidak mudah. Tapi sekarang saya masih di sini, saya masih menjadi pemain Persib dan saya mengerahkan segenap kemampuan,” ujar dia melanjutkan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Saat ditanya mengenai peluang menerima tawaran dari Pescara, Barba memilih bersikap realistis. Ia mengaku belum bisa mengambil keputusan apa pun karena bursa transfer belum resmi dibuka.

“Untuk saat ini, saya belum tahu karena jendela transfer belum dimulai. Tetapi seperti yang saya katakan, saya sedang berada di periode yang tidak mudah, sejujurnya. Mungkin ini bisa dirasakan oleh Anda, oleh Barba, atau mungkin tidak hanya atlet,” ujarnya.

Barba mengungkapkan masa-masa tersulit dirasakannya ketika harus kembali ke Indonesia setelah pulang ke Italia. Meski demikian, kondisi tersebut tidak membuatnya kehilangan fokus dalam membela Persib.

“Karena saya sudah bermain sepak bola selama beberapa tahun dan saya juga pernah sakit, tapi saya belum pernah seperti ini. Untuk memulai kembali latihan sejak hari pertama sangat sulit, dan seperti yang saya katakan, rindu keluarga,” kata Barba.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Di tengah situasi yang penuh ketidakpastian, Barba menegaskan kecintaannya kepada tim dan suporter Persib. Ia memilih menatap ke depan dan berkonsentrasi penuh pada setiap tantangan yang ada.

“Jadi, selama periode ini saya merasa cukup aneh. Saya suka kalian, saya suka fans, saya suka semuanya, namun saya tidak tahu apa yang akan terjadi. Saya hanya fokus pada apa yang akan dihadapi sekarang,” pungkasnya. (fan)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Update Transfer Resmi Super League Putaran Kedua: Persija Dapat Top Skor dari Maroko, Semen Padang hingga Persis Tambah Amunisi Asing Anyar

Update Transfer Resmi Super League Putaran Kedua: Persija Dapat Top Skor dari Maroko, Semen Padang hingga Persis Tambah Amunisi Asing Anyar

Geliat bursa transfer paruh musim BRI Super League 2025/2026 langsung memanas seiring langkah agresif yang dilakukan tim-tim papan atas hingga papan bawah.
Siap-Siap Dikepung Rezeki! Kondisi Keuangan Zodiak 20 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo

Siap-Siap Dikepung Rezeki! Kondisi Keuangan Zodiak 20 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo

Berikut ramalan kondisi keuangan zodiak pada 20 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Saham BUMI Meroket Nyaris 5 Kali Lipat, Investor Diingatkan Risiko Overhang dan Valuasi Mahal

Saham BUMI Meroket Nyaris 5 Kali Lipat, Investor Diingatkan Risiko Overhang dan Valuasi Mahal

Saham BUMI melonjak hampir 5 kali lipat setahun terakhir. Simak analisis lengkap risiko overhang, valuasi mahal, dan prospek saham BUMI ke depan.
Bursa Transfer AC Milan: Peluang ke Serie A Terbuka, Gelandang Valencia Ini Kembali Masuk Radar Rossoneri

Bursa Transfer AC Milan: Peluang ke Serie A Terbuka, Gelandang Valencia Ini Kembali Masuk Radar Rossoneri

Sempat dikaitkan dengan AC Milan, nama Javi Guerra kembali mengemuka di bursa transfer setelah peluang kepindahannya ke Serie A dinilai makin terbuka lebar.
Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Beda Nasib Nathan Tjoe-A-On Bersinar dan Asnawi Mangkualam

Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Beda Nasib Nathan Tjoe-A-On Bersinar dan Asnawi Mangkualam

Para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di luar negeri alias abroad kembali berlaga. Nathan Tjoe-A-On dan Asnawi Mangkualam mengalami nasib yang berbeda.
Bursa Transfer AC Milan: Misi Tersembunyi Rossoneri saat Taklukkan Lecce, Pantau Serius Bek Rival di San Siro

Bursa Transfer AC Milan: Misi Tersembunyi Rossoneri saat Taklukkan Lecce, Pantau Serius Bek Rival di San Siro

AC Milan mengamankan kemenangan tipis 1-0 atas Lecce saat tampil di Stadion San Siro. Tambahan tiga poin membuat Rossoneri menjaga jarak ketat dengan Inter.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Bursa Transfer AC Milan: Misi Tersembunyi Rossoneri saat Taklukkan Lecce, Pantau Serius Bek Rival di San Siro

Bursa Transfer AC Milan: Misi Tersembunyi Rossoneri saat Taklukkan Lecce, Pantau Serius Bek Rival di San Siro

AC Milan mengamankan kemenangan tipis 1-0 atas Lecce saat tampil di Stadion San Siro. Tambahan tiga poin membuat Rossoneri menjaga jarak ketat dengan Inter.
Bursa Transfer AC Milan: Peluang ke Serie A Terbuka, Gelandang Valencia Ini Kembali Masuk Radar Rossoneri

Bursa Transfer AC Milan: Peluang ke Serie A Terbuka, Gelandang Valencia Ini Kembali Masuk Radar Rossoneri

Sempat dikaitkan dengan AC Milan, nama Javi Guerra kembali mengemuka di bursa transfer setelah peluang kepindahannya ke Serie A dinilai makin terbuka lebar.
Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Dinsos Jakarta Salurkan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir Satu Meter di Cakung Timur

Dinsos Jakarta Salurkan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir Satu Meter di Cakung Timur

Kawasan permukiman RW 02 Kelurahan Cakung Timur, Jakarta Timur, dilanda banjir dengan ketinggian air mencapai 1 meter sejak Minggu (18/1/2026) pagi.
12 Ramalan Zodiak Minggu Ini, 19–25 Januari 2026: Prediksi Karier, Keuangan, dan Cinta

12 Ramalan Zodiak Minggu Ini, 19–25 Januari 2026: Prediksi Karier, Keuangan, dan Cinta

Simak ramalan zodiak minggu ini, 19–25 Januari 2026 untuk semua zodiak. Mulai dari karier, keuangan, hingga asmara, cek peruntungan kamu dalam artikel ini!
Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Medan: Gresik Phonska dan LavAni Tak Tersentuh

Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Medan: Gresik Phonska dan LavAni Tak Tersentuh

Rekap hasil Proliga 2026 seri Medan, di mana Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia dan Jakarta LavAni berhasil tampil impresif sepanjang pekan ini.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT