News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Disambangi John Herdman, Pelatih Persija Jakarta Bicara Jujur soal Potensi Langsung Beri Debut kepada Shayne Pattynama

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, memastikan seluruh pemain anyar yang didatangkan pada putaran kedua Super League 2025/2026 berada dalam kondisi fisik yang cukup baik.
Rabu, 28 Januari 2026 - 09:53 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza
Sumber :
  • tvOnenews.com/Ilham Giovani Pratama

‎Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, memastikan seluruh pemain anyar yang didatangkan pada putaran kedua Super League 2025/2026 berada dalam kondisi fisik yang cukup baik. Meski demikian, ia menegaskan para rekrutan baru tersebut masih membutuhkan waktu untuk menyesuaikan diri dengan pola permainan tim.

‎Souza menilai adaptasi menjadi tantangan tersendiri bagi setiap pemain yang baru bergabung. Menurutnya, proses tersebut tidak bisa disamaratakan karena dipengaruhi banyak faktor, termasuk pemahaman terhadap filosofi bermain tim.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

‎Pelatih asal Brasil itu menjelaskan bahwa fokus utama saat ini adalah mempercepat proses adaptasi pemain anyar agar bisa segera menyatu dengan kerangka permainan Persija. Ia menyebut staf pelatih terus melakukan pendekatan intensif dalam sesi latihan.

‎“Secara fisik mereka datang dalam kondisi OK. Sekarang tinggal memahami bagaimana kami bermain, ide permainan, dan perencanaan pertandingan,” ujar Souza dalam sesi wawancara di Persija Training Ground, Depok, Selasa.

‎Souza menegaskan bahwa aspek taktik dan pemahaman situasi pertandingan menjadi pekerjaan rumah utama bagi pemain baru. Ia ingin seluruh pemain memiliki visi bermain yang sama ketika berada di lapangan.

‎Meski belum sepenuhnya menyatu, Souza optimistis kualitas individu para pemain anyar bisa memberikan dampak positif. Ia menilai kemampuan teknis dan kekuatan fisik mereka menjadi modal penting untuk menghadapi sisa kompetisi.

Pelatih asal Brasil belum bisa memastikan para pemain baru untuk langsung tampil pada laga berikutnya melawan Persita Tangerang. Namun, dia memuji para pemain anyar tersebut.

‎“Mereka pemain yang kuat, punya teknik, dan akan membantu kami dalam kompetisi,” tambahnya.

‎Hingga saat ini, Persija Jakarta tercatat telah mendatangkan empat pemain anyar pada putaran kedua musim ini. Keempat pemain tersebut diharapkan mampu menambah kedalaman skuad Macan Kemayoran.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

‎Empat nama yang resmi bergabung adalah Fajar Fathurrahman, Alaeddine Ajaraie, Paulo Ricardo, dan Shayne Pattynama. Kehadiran mereka dinilai sebagai langkah strategis manajemen dalam menjaga daya saing tim.

‎Yang menjadi daya tarik adalah Shayne Pattynama, mengingat statusnya sebagai pemain Timnas Indonesia. Pelatih tim nasional, John Herdman, bahkan menyambangi markas latihan Macan Kemayoran pada Selasa (27/1/2026) kemarin.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Kronologi Polisi Diduga Aniaya Pacarnya di Yogyakarta, Berawal dari Ingin Bertemu hingga Diserang Membabi Buta

Kronologi Polisi Diduga Aniaya Pacarnya di Yogyakarta, Berawal dari Ingin Bertemu hingga Diserang Membabi Buta

Inilah kronologi polisi berinisial NA (22) diduga menganiaya pacarnya yang berinisial GH (23) di Yogyakarta. 
Masuk Board of Peace Tanpa Palestina, Menlu RI Tegaskan Misi Gaza Tak Bergeser Meski AS dan Israel Terlibat

Masuk Board of Peace Tanpa Palestina, Menlu RI Tegaskan Misi Gaza Tak Bergeser Meski AS dan Israel Terlibat

Menlu Sugiono menegaskan posisi Indonesia tetap konsisten memperjuangkan perdamaian dan kemerdekaan Palestina, meski struktur keanggotaan Board of Peace (BoP) menuai sorotan karena tidak melibatkan Palestina secara langsung.
Ajax Amankan Maarten Paes hingga 2029, Nilai Pasar Kiper Timnas Indonesia itu Kini Meroket Tajam?

Ajax Amankan Maarten Paes hingga 2029, Nilai Pasar Kiper Timnas Indonesia itu Kini Meroket Tajam?

Nama Maarten Paes mendadak jadi sorotan di Eropa setelah Ajax Amsterdam disebut telah menuntaskan kesepakatan panjang untuk merekrut kiper FC Dallas tersebut.
Hasil Thailand Masters 2026: Raymond/Joaquin Lolos ke Babak Kedua, Menang Susah Payah dari Ganda Putra Chinese Taipei

Hasil Thailand Masters 2026: Raymond/Joaquin Lolos ke Babak Kedua, Menang Susah Payah dari Ganda Putra Chinese Taipei

Hasil Thailand Masters 2026, ganda putra Indonesia yakni Raymond Indra/Nikolaus Joaquin berhasil meraih kemenangan dan lolos ke babak kedua ajang BWF Super 300 tersebut.
Pedagang Es Gabus Dituduh Spons Ngaku Trauma: Kini Bantuan Mengalir dari KDM, Pemkab hingga Polisi

Pedagang Es Gabus Dituduh Spons Ngaku Trauma: Kini Bantuan Mengalir dari KDM, Pemkab hingga Polisi

Peristiwa itu bermula ketika Suerajat didatangi anggota Bhabinkamtibmas dan Babinsa setelah adanya laporan warga.
Sering Cekcok dan Sakit Hati, Motif Menantu di Blitar Habisi Nyawa Mertuanya

Sering Cekcok dan Sakit Hati, Motif Menantu di Blitar Habisi Nyawa Mertuanya

Peristiwa pembunuhan menggegerkan warga Desa Gandekan, Kecamatan Wonodadi, Kabupaten Blitar, pada Senin malam (26/1/2026) sekitar pukul 23.00 WIB.
background

Pekan ke-19

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Persib Dapat Kabar Buruk dari Media Italia Soal Transfer Federico Barba usai Resmi Datangkan Layvin Kurzawa

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Persib Dapat Kabar Buruk dari Media Italia Soal Transfer Federico Barba usai Resmi Datangkan Layvin Kurzawa

Persib Bandung mendapat kabar tak sedap setelah resmi merekrut Layvin Kurzawa. Media Italia menyebut Federico Barba hampir sepakat kembali ke Serie B Italia.
Jago Lemparan Jauh seperti Pratama Arhan, Bisakah Gelandang Islandia Berdarah Jakarta Ini Dipanggil ke Timnas Indonesia?

Jago Lemparan Jauh seperti Pratama Arhan, Bisakah Gelandang Islandia Berdarah Jakarta Ini Dipanggil ke Timnas Indonesia?

Disandingkan dengan Pratama Arhan karena bisa ciptakan lemparan jauh jadi sebuah peluang, bisakah gelandang Serie A berdarah Jakarta ini bela Timnas Indonesia?
Reaksi Keras Publik Belanda Usai Ajax Selangkah Lagi Gaet Maarten Paes: Hentikan! Dia Bukan Kiper Top

Reaksi Keras Publik Belanda Usai Ajax Selangkah Lagi Gaet Maarten Paes: Hentikan! Dia Bukan Kiper Top

Ajax Amsterdam dikabarkan selangkah lagi mendatangkan Maarten Paes, kiper FC Dallas sekaligus penjaga gawang Timnas Indonesia. Begini reaksi publik Belanda.
Pengakuan Mengejutkan Pedagang Es Gabus Diduga Spons: Ditonjok, Dikurung, dan Dagangan Dihancurkan Anggota TNI-Polri

Pengakuan Mengejutkan Pedagang Es Gabus Diduga Spons: Ditonjok, Dikurung, dan Dagangan Dihancurkan Anggota TNI-Polri

Pria berusia 50 tahun itu membeberkan kronologi panjang peristiwa yang dialaminya, mulai dari tudingan es beracun
3 Alasan Tak Terduga Ajax Amsterdam Rekrut Maarten Paes Dibeberkan Media Belanda, Jordi Cruyff Salah Satunya?

3 Alasan Tak Terduga Ajax Amsterdam Rekrut Maarten Paes Dibeberkan Media Belanda, Jordi Cruyff Salah Satunya?

Media Belanda menganalisis keputusan Ajax Amsterdam untuk merekrut Maarten Paes. Salah satu alasannya adalah Jordi Cruyff, yang juga bekerja untuk Timnas Indonesia.
Pesta 7 Hari 7 Malam Berakhir: Harga Emas Pegadaian Rontok Sejauh Ini

Pesta 7 Hari 7 Malam Berakhir: Harga Emas Pegadaian Rontok Sejauh Ini

Berikut daftar lengkap harga emas masing-masing produk pada Rabu 28 Januari 2026
Hukum Merayakan Malam Nisfu Syaban, Sebenarnya Boleh atau Tidak?

Hukum Merayakan Malam Nisfu Syaban, Sebenarnya Boleh atau Tidak?

Ustaz Khalid Basalamah mengupas soal hukum merayakan malam Nisfu Syaban. Menurutnya, tidak masalah asalkan tidak terlampau berlebihan dari syariat agama Islam.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT