News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

PSIM Yogya Hadapi Barito Putra Berakhir Imbang 1-1

PSIM Yogyakarta kembali menjajal kemampuan tim Liga 1. Kali ini giliran Barito Putera yang menjadi lawan PSIM Jogja dalam sesi latihan bersama di lapangan YIS
Senin, 5 Desember 2022 - 07:47 WIB
Pemain PSIM Yogya saat menghadapi latihan bersama Barito Putra di lapangan YIS.
Sumber :
  • Tim tvOne/Grandisa Nuryanto

Yogyakarta - PSIM Yogyakarta kembali menjajal kemampuan tim Liga 1. Kali ini giliran Barito Putera yang menjadi lawan PSIM Jogja dalam sesi latihan bersama di lapangan Yogyakarta Independent School (YIS).

Dalam sesi latihan bersama tersebut, PSIM Yogya harus puas dengan hasil imbang 1-1 saat menghadapi perlawanan PS Barito Putera. Sejak peluit babak pertama dibunyikan, PSIM langsung melakukan serangan ke pertahanan lawan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pelatih kepala PSIM Yogyakarta, Erwan Hendarwanto mengapresiasi mentalitas anak asuhnya saat menghadapi tim liga 1, PS Barito Putera, dalam sesi latihan bersama di lapangan Yogyakarta Independent School (YIS).

“Satu apresiasi ke pemain bahwa sekarang mereka mulai menemukan kepercayaan diri. Secara mentalitas, mereka melawan tim liga 1 bisa memberikan perlawanan, semangat juang dan motivasi mereka terus terjaga,” ungkap Erwan saat ditemui Senin (5/12).

Serangan demi serangan terus di lancarkan Rifal Lastori dan kawan-kawan, hingga saat memasuki menit ke 20', gol bunuh diri dari pemain Barito Putera, Rendy Saputra mampu membawa PSIM Yogya unggul sementara dengan skor 1-0.


Bukan tanpa perlawanan, Barito Putera juga menciptakan peluang emas melalui kaki dari Mike Ott, akan tetapi tendangan Mike masih mampu diamankan oleh penjaga gawang Laskar Mataram, Junaidi Bakhtiar.

Pergantian pemain dilakukan oleh PSIM Yogya pada menit 37', Kennove dan Diego Banowo masuk menggantikan Hapidin dan Johan Yoga Utama. Pada menit 41', pemain Barito Putera kembali mengancam gawang Laskar Mataram, akan tetapi tendangan bebas pemain Barito Putera masih mampu ditepis oleh Junaidi Bakhtiar. Skor 1-0 untuk keunggulan Laskar Mataram bertahan hingga babak pertama usai.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Memasuki babak kedua, PSIM merombak hampir semua pemain. Sendri Johansah, Aditya Putra Dewa, Sunni Hizbullah, Obet Choiri, Sugiyanto Baitul Rohman, Syarif Wijianto, Yudha Alkanza, Ghulam Fatkur Rahman, Andre Agustiar, Cristian Gonzalez, masuk menggantikan Rifal Lastori, Fauzan Fajri, Diego Banowo, Ken Noveryan, Roni Rosadi, Andriyansyah, Elina Soka, Junaidi Bakhtiar, Jaid Kotta, dan Ocvian Chanigio.

Pada menit 47' PSIM mempunyai peluang untuk menggandakan keunggulan, akan tetapi sundulan dari Cristian Gonzalez masih mampu diamankan kiper Barito Putera.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Prediksi Newcastle vs Manchester City 14 Januari 2026, Siapa yang Lebih Dahulu Injakkan Kaki di Final EFL Cup?

Prediksi Newcastle vs Manchester City 14 Januari 2026, Siapa yang Lebih Dahulu Injakkan Kaki di Final EFL Cup?

Newcastle berupaya lolos ke final sekaligus mempertahankan gelar EFL Cup. Namun, lawannya adalah Manchester City di St James Park, Rabu dini hari (14/1/2026).
Reaksi Jujur Pelatih Timnas Indonesia John Herdman usai Diam-Diam Saksikan Duel Persib Bandung Vs Persija Jakarta

Reaksi Jujur Pelatih Timnas Indonesia John Herdman usai Diam-Diam Saksikan Duel Persib Bandung Vs Persija Jakarta

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mengaku jika telah memantau sejumlah pemain lokal yang berlaga di Super League, dengan menyaksikan duel antara Persib vs Persija.
Respons Berkelas Allano Lima Usai Jadi Korban Rasisme Bobotoh, Bek Persija: Saya Bangga

Respons Berkelas Allano Lima Usai Jadi Korban Rasisme Bobotoh, Bek Persija: Saya Bangga

Allano Lima menunjukkan respons berkelas usai jadi korban rasisme di laga panas Persib vs Persija. Begini katanya.
Inara Rusli kekeh Inginkan Insanul Fahmi, Ustaz Derry Sulaiman Ingatkan Muslimah Cek Latar Belakang Pria Sebelum Nikah

Inara Rusli kekeh Inginkan Insanul Fahmi, Ustaz Derry Sulaiman Ingatkan Muslimah Cek Latar Belakang Pria Sebelum Nikah

Nasihat Ustaz Derry Sulaiman untuk Inara Rusli dan wanita muslimah lain sebelum menerima pinangan sorang pria. Sebut untuk cek latar belakangnya dulu. Simak!
Heboh Raja Kripto Indonesia Timothy Ronald Dilaporkan ke Polisi, Ternyata Hukumnya dalam Islam Haram dengan Alasan ini

Heboh Raja Kripto Indonesia Timothy Ronald Dilaporkan ke Polisi, Ternyata Hukumnya dalam Islam Haram dengan Alasan ini

sudah pernah dijelaskan oleh majelis ulama Indonesia (MUI) kalau mata uang kripto hukumnya haram.
Warga di Kabupaten Kudus Mulai Mengungsi

Warga di Kabupaten Kudus Mulai Mengungsi

Warga yang ada di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mulai mengungsi ke sejumlah tempat akibat banjir yang melanda permukiman mereka, menyusul curah hujan tinggi mengguyur wilayah tersebut, selama beberapa hari terakhir.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

Gaston Avila segera menyusul? Beberapa nama-nama tenar ini ternyata pernah berseragam Ajax Amsterdam sebelum akhirnya menjadi andalan bersama Persib Bandung.
Peluang Tembus 58%, Striker Kroasia Eks Liga Korea Ini Selangkah Lagi ke Persib Bandung?

Peluang Tembus 58%, Striker Kroasia Eks Liga Korea Ini Selangkah Lagi ke Persib Bandung?

Rumor kedatangan pemain anyar kembali membuat Persib jadi sorotan jelang dibukanya bursa transfer. Nama Marko Dugandzic kini jadi sorotan penuh bobotoh.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Bongkar Rahasia Pilkada Murah, PDIP Usulkan E-Voting dan Hapus 'Mahar Politik'

Bongkar Rahasia Pilkada Murah, PDIP Usulkan E-Voting dan Hapus 'Mahar Politik'

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menyuarakan sikap politiknya untuk tetap mempertahankan sistem pemilihan kepala daerah (Pilkada) secara langsung.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT