LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi logo tiga kompetisi klub Eropa yang bergulir musim 2021/22 yakni Liga Champions (tengah), Liga Europa (kiri) dan Liga Conference.
Sumber :
  • (ANTARA/Gilang Galiartha)

Hasil Liga Europa: AS Roma Menang Mudah Atas Servette

AS Roma menang mudah dari klub asal Swiss, Servette dalam laga kedua Liga Europa 2023/2024 Grup G di Stadion Olimpico, Jumat (6/10) dini hari WIB.

Jumat, 6 Oktober 2023 - 08:15 WIB

tvOnenews.com - AS Roma menang mudah dari klub asal Swiss, Servette dalam laga kedua Liga Europa 2023/2024 Grup G di Stadion Olimpico, Jumat (6/10) dini hari WIB.

Tim asuhan Jose Mourinho ini menang dengan skor 4-0 melalui dua gol yang dicetak Andrea Belotti dan masing-masing Romelu Lukaku dan Lorenzo Pellegrini

Pada babak pertama, Roma unggul 1-0 pada menit ke-21 melalui gol dari Romelu Lukaku yang memanfaatkan umpan Zeki Celik setelah menerima curian bola yang dilakukan Andrea Belotti.

Gol pertama Lukaku di Liga Europa dan sekaligus merupakan gol keempatnya berseragam Roma dari enam laga di semua kompetisi.

Baca Juga :

Memasuki babak kedua, Roma langsung menggandakan keunggulan pada menit ke-46 setelah sundulan pemain yang baru masuk, Lorenzo Pellegrini menemui Belotti yang berdiri kosong. Mantan striker Torino itu tak menyia-nyiakan kesempatan dan dengan mudah menggandakan keunggulan untuk Roma dengan skor 2-0.

Pellegrini yang baru membuat assist kemudian menunjukkan kapasitasnya dimana ia mencatatkan namanya ke papan skor setelah mencetak gol ketiga untuk Giallorossi pada menit ke-52, memanfaatkan assist kedua dari Celik.

Sayangnya, penampilan apik Pellegrini tak bertahan hingga akhir pertandingan. Pasalnya, setelah masuk pada babak kedua, pesepak bola 27 tahun itu hanya bertahan di lapangan selama 12 menit karena menderita cedera dan diganti Riccardo Pagano.

Meski pemain yang berandil pada gol kedua dan ketiga ditarik keluar, Roma masih perkasa dimana mereka mampu memperbesar keunggulan pada menit ke-59 setelah Belotti mencetak gol dari situasi tendangan pojok yang diambil oleh Leandro Paredes. Skor 4-0 untuk Roma.

Tak ada gol tambahan di sisa waktu babak kedua. Serigala Roma mengamankan kemenangan kedua di Liga Europa dengan empat gol tanpa balas dan menguntit Slavia Prague di posisi teratas klasemen sementara Grup G dengan poin yang sama, 6 poin.

Sementara itu, kekalahan ini adalah yang kedua kalinya untuk Servette di Liga Europa dan membuat mereka sementara ini belum memperoleh poin di posisi ketiga.

Berikut susunan pemain kedua tim:

AS Roma: Mile Svilar, Evan Ndicka, Bryan Cristante, Gianluca Mancini (Rick Karsdop 65'), Stephan El Shaarawy, Houssem Aouar (Lorenzo Pellegrini 46', Riccardo Pagano 57'), Edoardo Bove (Francesco D'Alessio 77'), Leandro Paredes, Zeki Celik, Andrea Belotti, Romelu Lukaku (Nicola Zalewski 65')
Pelatih: Jose Mourinho

Servette: Jeremy Frick, Keigo Tsunemoto, Nicolas Vouilloz, Yoan Severin, Bradley Mazikou, Miroslav Stevanovic (Hussayn Touati 88'), Alexis Antunes (Timothe Cognat 64'), Gael Ondua, Dereck Kutesa (Bendeguz Bolla 64'), Chris Bedia (David Douline 74'), Enzo Crivelli (Jeremy Guillemenot 64')
Pelatih: Rene Weiler.

Berikut hasil lengkap matchday kedua Liga Europa 2023/2024:

Grup A
Freiburg 1-2 West Ham United
TSC Backa Topola 2-2 Olympiacos

Grup B
AEK Atens 1-1 Ajax
Marseille 2-2 Brighton & Hove Albion

Grup C
Aris Limassol 2-1 Rangers
Real Betis 2-1 Sparta Prague

Grup D
Rakow Czestochowa 0-1 Sturm Graz
Sporting CP 1-2 Atalanta

Grup E
Liverpool 2-0 Union Saint-Gilloise
Toulouse 1-0 LASK

Grup F
Maccabi Haifa 0-0 Panathiakos
Villareal 1-0 Rennes

Grup G
AS Roma 4-0 Servette
Slavia Prague 6-0 FC Sheriff

Grup H
BK Haecken 0-1 Qarabag FK
Molde 1-2 Bayer Leverkusen.

(fan)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Briptu FN, Oknum Polwan Bakar Suami di Mojokerto Ditetapkan Tersangka

Briptu FN, Oknum Polwan Bakar Suami di Mojokerto Ditetapkan Tersangka

Subdit Renakta Ditreskrimum Polda Jawa Timur, Minggu (9/6) menetapkan Briptu FN, oknum Polwan yang membakar suaminya di Mojokerto sebagai tersangka.
Prediksi Coach Justin Jelang Timnas Indonesia vs Filipina, Menyarankan Shin Tae-yong Rombak Skuad, Katanya Pemain Ini Harus ...

Prediksi Coach Justin Jelang Timnas Indonesia vs Filipina, Menyarankan Shin Tae-yong Rombak Skuad, Katanya Pemain Ini Harus ...

Pandit senior sekaligus komentator sepak bola, Coach Justin memberikan analisanya menjelang pertandingan timnas Indonesia melawan Filipina di laga terakhir grup F.
Jenazah Briptu Rian Dwi Wicaksono yang Dibakar Istrinya Dimakamkan di Jombang

Jenazah Briptu Rian Dwi Wicaksono yang Dibakar Istrinya Dimakamkan di Jombang

Briptu Rian Dwi Wicaksono (27) yang meninggal dunia setelah dibakar istrinya yang juga polisi wanita, Briptu FN, dimakamkan keluarganya di pemakaman desa Sumberejo, kecamatan Plandaan, Kabupaten Jombang, Jawa Timur.
Polisi di Mojokerto yang Dibakar Istrinya Sesama Polisi, Akhirnya Meninggal Dunia

Polisi di Mojokerto yang Dibakar Istrinya Sesama Polisi, Akhirnya Meninggal Dunia

Briptu Rian Dwi Wicaksono (27), yang dibakar istrinya sendiri sesama polisi, Briptu FN akhirnya meninggal dunia, Minggu (9/6/2024) siang.
Terungkap Dalang Ibu Lecehkan Anak Kandung bukan Icha Shakila, Ternyata Polisi Temukan Fakta Ini

Terungkap Dalang Ibu Lecehkan Anak Kandung bukan Icha Shakila, Ternyata Polisi Temukan Fakta Ini

Belakangan muncul dua kasus pelecehan seksual ibu lecehkan anak kandung, disebut didalangi oleh akun Facebook bernama Icha Shakila. Polisi temukan fakta baru.
KPU Kab. Cirebon Memiliki Anggaran Rp70 Miliar untuk Gelar Pilkada 2024

KPU Kab. Cirebon Memiliki Anggaran Rp70 Miliar untuk Gelar Pilkada 2024

Anggaran yang dimiliki oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, untuk melaksanakan semua tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 di wilayahnya mencapai Rp70 miliar.
Trending
Jordi Amat Curhat ke Media Spanyol Singgung Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia: Selama Ini…

Jordi Amat Curhat ke Media Spanyol Singgung Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia: Selama Ini…

Jordi Amat kini tengah menjadi sorotan usai mendapat kartu merah saat Timnas Indonesia kalah melawan Irak. Curhat ke media Spanyol, seperti apa pengakuannya?
Merinding, Usai Bakar Suami, Polwan Briptu FN sempat Katakan Ini

Merinding, Usai Bakar Suami, Polwan Briptu FN sempat Katakan Ini

Merinding, sebut sebagian netizen mendengar kata Polwan Briptu FN usai bakar sang suami Briptu RDW (27), Minggu (9/6/2024) siang hari.
Kesal Tak Mau Ikuti Perintah Untuk Akui Pelaku Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Kepala Pemuda Ini Ditembak Polisi

Kesal Tak Mau Ikuti Perintah Untuk Akui Pelaku Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Kepala Pemuda Ini Ditembak Polisi

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat pada 2016 silam semakin semrawut usai sejumlah individu muncul memberikan kesaksiannya.
Shin Tae-yong Penuh Senyum, Bantuan dari FIFA Siap Dimanfaatkan Timnas Indonesia untuk Hadapi Filipina

Shin Tae-yong Penuh Senyum, Bantuan dari FIFA Siap Dimanfaatkan Timnas Indonesia untuk Hadapi Filipina

Manajer Timnas Indonesia, Sumardji menjelaskan bahwa PSSI sudah merampungkan segala administrasi dan memastikan Calvin Verdonk bisa diturunkan kontra Filipina.
Pelatih Liga Inggris Panggil Nathan Tjoe-A-On, Bahkan Bek Timnas Indonesia ini Dipercaya Merumput di Championship dan Jadi Pemain Indonesia Pertama yang...

Pelatih Liga Inggris Panggil Nathan Tjoe-A-On, Bahkan Bek Timnas Indonesia ini Dipercaya Merumput di Championship dan Jadi Pemain Indonesia Pertama yang...

Pelatih Liga Inggris panggil Nathan Tjoe-A-On untuk mendapat lebih banyak menit bermain. Bahkan bek Timnas Indonesia itu berpeluang besar menjadi pemain Indonesia
Inilah Deretan Artis Indonesia yang Ternyata Anggota TNI, Tak Disangka Ada Sosok Ini…

Inilah Deretan Artis Indonesia yang Ternyata Anggota TNI, Tak Disangka Ada Sosok Ini…

Siapa sangka kalau deretan artis pria ini ternyata pernah menjadi anggota Tentara Nasional Indonesia (TNI). Lantas, siapa saja mereka? Simak artikel berikut.
3 Perubahan yang Diprediksi Bakal Dilakukan Shin Tae-yong dalam Line-up Timnas Indonesia Kontra Filipina

3 Perubahan yang Diprediksi Bakal Dilakukan Shin Tae-yong dalam Line-up Timnas Indonesia Kontra Filipina

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bisa melakukan tiga perubahan dalam line-up skuad Garuda ketika menghadapi Filipina pada kualifikasi Piala Dunia 2026.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Hidup Sehat
10:00 - 10:30
AB Shop
10:30 - 11:00
Sidik Jari
11:00 - 13:00
Kabar Siang
13:00 - 14:00
Damai Indonesiaku
14:00 - 14:30
Manusia Nusantara
Selengkapnya