Media Italia Anggap Emil Audero sebagai Orang Suci usai sang Kiper Timnas Indonesia Jadi Juru Selamat Cremonese
- Cremonese Official
Cremona Sera mendesak I Grigiorossi untuk segera memperbaiki diri di bursa transfer Januari. Mereka tidak bisa untuk selalu menggantungkan nasib kepada Audero pada setiap laga.
“Selagi satu poin ini adalah kesempatan emas untuk klasemen, bursa transfer harus segera menyediakan alternatif yang dibutuhkan dan kualitas untuk terhindar di setiap Minggu dari momen hanya menggantungkan nasib sepenuhnya kepada Audero,” pungkasnya.
Laga berikutnya akan menjadi pertemuan antarpemain Timnas Indonesia. Cremonese akan bertandang ke markas Sassuolo. Emil Audero akan berjumpa dengan Jay Idzes pada laga berikutnya. (rda)
Load more