News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ambisi Besar Virgil van Dijk di Piala Dunia Pertamanya

Pemain Timnas Belanda, Virgil van Dijk ingin memberikan penampilan terbaik di Piala Dunia 2022 yang juga menjadi penampilan perdananya di kejuaraan dunia itu
Minggu, 20 November 2022 - 17:20 WIB
Virgil van Dijk
Sumber :
  • KNVB

Dohar, Qatar - Piala Dunia 2022 Qatar menjadi kejuaraan dunia pertama bagi bek Belanda, Virgil van Dijk. Pemain berusia 31 tahun tersebut mengaku sangat senang karena bisa merasakan atmosfer turnamen empat tahunan itu.

Pada Piala Dunia 2018 di Rusia, Van Dijk dan Belanda gagal lolos ke babak utama. Maka dari itu, dia ingin memberikan penampilan terbaik dalam setiap pertandingan agar meraih prestasi setinggi-tingginya dalam ajang kali ini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Ini luar biasa. Itu adalah sesuatu yang sudah lama saya nantikan. Sangat mengecewakan untuk melewatkan Piala Dunia terakhir. Itu adalah waktu yang sangat sulit bagi saya dan bagi semua orang Belanda. Jadi rasanya luar biasa akhirnya bisa pergi ke Piala Dunia," ujar Van Dijk, dilansir dari laman FIFA, Minggu (20/11/2022).

Bagi bek andalan Liverpool ini, bermain di Piala Dunia merupakan impian sejak kecil. Apalagi pada Piala Dunia 2022 kali ini, Van Dijk akan menjadi kapten Belanda, sehingga menambah motivasinya.

Dia juga berharap, Belanda bisa berbicara banyak pada Piala Dunia 2022 kali ini. Menurutnya, Belanda punya kualitas untuk melangkah jauh pada kejuaraan ini, karena komposisi pemain tak kalah hebat dari negara lain.

Terlebih, Belanda akan dipimpin oleh sosok pelatih berpengalaman seperti Louis van Gaal. Mantan pelatih Barcelona dan Manchester United ini juga pernah menjadi pelatih Belanda pada Piala Dunia 2014.

"Sangat bangga. Saya rasa saya tidak dapat mengungkapkan dengan kata-kata betapa bangganya saya menjadi kapten negara saya, karena itu sangat spesial bagi saya. Bagi saya, sebagai anak muda, saya bahkan tidak berpikir untuk bermain untuk tim nasional Belanda suatu hari nanti. Itu adalah mimpi, tetapi saya tidak pernah berpikir itu realistis," ucapnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Belanda bergabung di Grup A bersama tuan rumah Qatar, Ekuador, dan Senegal. Tim berjuluk Oranje itu menjadi negara yang paling diunggulkan untuk bisa lolos ke babak berikutnya.

Namun, Van Dijk menyebut Piala Dunia tidak pernah mudah. Kendati diunggulkan, Belanda harus berjuang keras agar bisa lolos ke babak 16 besar. Van Dijk pun optimis timnya bisa terus melaju di Piala Dunia 2018 kali ini.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Legenda Timnas Inggris Tak Habis Pikir MU Dikaitkan Lagi dengan Ole Gunnar Solskjaer: Mengapa Harus Dia?

Legenda Timnas Inggris Tak Habis Pikir MU Dikaitkan Lagi dengan Ole Gunnar Solskjaer: Mengapa Harus Dia?

Alan Shearer heran Manchester United dikaitkan lagi dengan Ole Gunnar Solskjaer. Begini kata legenda Timnas Inggris itu.
Mode Tempur, Bojan Hodak Tegaskan Persib Bandung Tetap Percaya Diri Meski Tanpa Andrew Jung

Mode Tempur, Bojan Hodak Tegaskan Persib Bandung Tetap Percaya Diri Meski Tanpa Andrew Jung

Persib Bandung akan menjamu Persija Jakarta pada pekan ke-17 Super League 2025/26 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (11/1/2026), dengan motivasi.
KPK OTT Pegawai Pajak di Jakut Terkait Dugaan Suap Pengurangan Pajak

KPK OTT Pegawai Pajak di Jakut Terkait Dugaan Suap Pengurangan Pajak

Fitroh menyebut, penangkapan tersebut terkait dugaan suap pengurangan nilai pajak.
Di Balik Panasnya El Clasico Indonesia, Persija Pernah Rasakan Sambutan Hangat di Bandung

Di Balik Panasnya El Clasico Indonesia, Persija Pernah Rasakan Sambutan Hangat di Bandung

Pertemuan Persib Bandung dan Persija Jakarta selalu lekat dengan label laga penuh emosi. 
Ibunda Praka Satria Taopan Histeris hingga Pingsan, Anaknya Gugur dalam Penyerangan KKB Papua

Ibunda Praka Satria Taopan Histeris hingga Pingsan, Anaknya Gugur dalam Penyerangan KKB Papua

Isak tangis keluarga Praka Satria Tino Taopan anggota Batalyon 121 Macan Kumbang Kodam Bukit Barisan yang menjadi korban tewas penyerangan anggota KKB di Nduga Papua Pegunungan.
Ramalan Zodiak Besok, 11 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 11 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan zodiak harian, edisi 11 Januari 2025 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo. Simak prediksi soal karier, keuangan, dan asmara di sini!
background

Pekan ke-17

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Penyanyi Denada Elizabeth Anggia Ayu Tambunan membuat tulisan rindu mendiang ibunda, almarhumah Emilia Contessa usai digugat anak kandung, Ressa Rizky Rosano.
Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Banjir dengan ketinggian air sekira 1-2 meter melanda sejumlah wilayah yang berada di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah pada Jumat (9/1/2026).
Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Persija Jakarta memastikan akan bergerak aktif pada bursa transfer paruh musim demi memperkuat skuad menghadapi putaran kedua kompetisi.
Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Pemain Timnas Indonesia dan kapten Dewa United Ricky Kambuaya memberikan respons mengejutkan setelah dikaitkan dengan kontestan Super League Persija Jakarta.
Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Para pemain Persija Jakarta, khususnya legiun asing disebut tak sabar ingin menaiki kendaraan taktik baja saat menghadapi Persib Bandung.
Jadwal Semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Incar Tiket ke Final

Jadwal Semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Incar Tiket ke Final

Berikut jadwal lengkap semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT