News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Timnas Indonesia Bakal Ditakuti di Asia Jika 5 Pemain Bintang Keturunan Eropa Ini Dinaturalisasi untuk Bela Skuad Garuda

Timnas Indonesia bakal lebih kuat hingga ditakuti tim-tim Asia jika melakukan naturalisasi terhadap 5 pemain bintang ini yang berkarier di kompetisi Eropa.
Selasa, 6 Februari 2024 - 13:34 WIB
Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia di Eropa
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

tvOnenews.com - Kehadiran lima pemain bintang Eropa ini jika dinaturalisasi oleh PSSI semakin memperkuat Timnas Indonesia di level Asia.

Sebelumnya, Timnas Indonesia sudah menujukkan kemampuan terbaiknya ketika berlaga di Piala Asia 2023 dengan lolos dari fase grup untuk kali pertama.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Keberhasilan tersebut tak terlepas dari keputusan Shin Tae-yong yang membawa tujuh pemain naturalisasi keturunan Eropa untuk membela Timnas Indonesia.

Kemampuan mereka tidak perlu diragukan lagi di level tertinggi kompetisi Eropa hingga diharapkan bisa menularkan pengalamannya ke pemain lokal.

Tercatat nama-nama beken seperti Sandy Walsh, Jordi Amat, Ivar Jenner, Rafael Struick, Justin Hubner, hingga Shayne Pattynama cukup memberikan dampak positif bagi Timnas Indonesia.

Selain itu, PSSI juga masih menunggu proses naturalisasi pemain keturunan Eropa lainnya seperti Maarten Paes, Thom Haye, Jay Idzes, Nathan Tjoe-A-On, Cyrus Margono, dan Ragnar Oratmangoen.

Meski demikian, masih ada pemain keturunan Eropa lainnya di luar nama-nama itu yang punya peluang tampil bersama Timnas Indonesia di masa depan.

Kapasitas mereka tak perlu diragukan, bahkan digadang-gadang bisa membawa Timnas Indonesia menjadi tim yang paling ditakuti tim-tim ASEAN hingga level Asia.

Lantas siapa sajakah pemain-pemain bintang keturunan Belanda yang berpotensi untuk menjalani proses naturalisasi untuk Timnas Indonesia? Inilah ulasannya.

1. Daniel Klein

Kiper Jerman keturunan Indonesia Daniel Klein (Source: Instagram)

Penjaga gawang tim Bundesliga FC Augsburg ini dikabarkan telah menghubungi PSSI untuk menyatakan kesediaannya membela Timnas Indonesia.

Hal itu dikonfirmasi oleh sang agen yakni Fardy Bachdim yang mengatakan jika Daniel Klein telah mendapat persetujuan dari sang ibu untuk gabung ke Timnas Indonesia.

Meskipun baru berusia 22 tahun, tetapi Daniel Klein yang punya keturunan Indonesia dari sang ibu memiliki pengalaman yang cukup banyak di kompetisi Eropa.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pria bertinggi 191 cm itu tercatat pernah membela Timnas Jerman U15, U16, U17, U18, hingga U20 serta tampil di Bundesliga bersama FC Augsburg.

Pengalaman inilah yang membuat Daniel Klein dirasa bisa membawa Timnas Indonesia menjadu negara yang paling disegani di level Asia.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Liga Malaysia Terancam Tak Diakui, AFC Blak-blakan Bongkar Ancaman Serius Ini

Liga Malaysia Terancam Tak Diakui, AFC Blak-blakan Bongkar Ancaman Serius Ini

Sepak bola Malaysia terancam memasuki masa kelam menyusul peringatan keras dari Sekretaris Jenderal Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC), Datuk Seri Windsor Paul John. Ia menegaskan bahwa Malaysia berpotensi menghadapi sanksi serius dari Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) jika Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) benar-benar dijatuhi hukuman skorsing.
Miris 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan di Ruang Digital, Densus 88 Antiteror Polri: Rata-rata Korban Bullying

Miris 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan di Ruang Digital, Densus 88 Antiteror Polri: Rata-rata Korban Bullying

Densus 88 Antiteror Polri menegaskan bahwa sebanyak 70 anak di 19 provinsi Indonesia yang terpapar konten kekerasan di ruang digital, perlu dilakukan penanganan prioritas.
PSSI Ambil Langkah Berani, Rekam Jejak John Herdman Bikin Asia Tenggara Terkejut

PSSI Ambil Langkah Berani, Rekam Jejak John Herdman Bikin Asia Tenggara Terkejut

Penunjukan John Herdman sebagai pelatih baru timnas Indonesia langsung menyita perhatian publik sepak bola Asia.
Bareskrim Polri Ungkap Grok AI untuk Konten Asusila Masuk Tindak Pidana

Bareskrim Polri Ungkap Grok AI untuk Konten Asusila Masuk Tindak Pidana

Dirtipidsiber Bareskrim Polri, Brigjen Himawan Bayu Aji angkat bicara soal dugaan penyalahgunaan fitur kecerdasan buatan Grok AI pada platform X, yang digunakan untuk memproduksi dan menyebarkan konten asusila, termasuk manipulasi foto pribadi.
Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Pelatih sementara Chelsea, Calum McFarlane, memastikan gelandang serang andalannya, Cole Palmer, siap dimainkan saat The Blues bertandang ke markas Fulham pada lanjutan pekan ke-21 Liga Inggris 2025/2026
Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menegaskan target timnya untuk mempertahankan gelar juara Piala Super Spanyol.
background

Pekan ke-17

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

PSSI Ambil Langkah Berani, Rekam Jejak John Herdman Bikin Asia Tenggara Terkejut

PSSI Ambil Langkah Berani, Rekam Jejak John Herdman Bikin Asia Tenggara Terkejut

Penunjukan John Herdman sebagai pelatih baru timnas Indonesia langsung menyita perhatian publik sepak bola Asia.
Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Pelatih sementara Chelsea, Calum McFarlane, memastikan gelandang serang andalannya, Cole Palmer, siap dimainkan saat The Blues bertandang ke markas Fulham pada lanjutan pekan ke-21 Liga Inggris 2025/2026
Resmi Bercerai, Ini Bagian Harta Gono-Gini Ridwan Kamil-Atalia Praratya

Resmi Bercerai, Ini Bagian Harta Gono-Gini Ridwan Kamil-Atalia Praratya

Eks Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil resmi bercerai dengan Atalia Praratya usai diputus oleh Pengadilan Agama (PA) Bandung.
Liga Malaysia Terancam Tak Diakui, AFC Blak-blakan Bongkar Ancaman Serius Ini

Liga Malaysia Terancam Tak Diakui, AFC Blak-blakan Bongkar Ancaman Serius Ini

Sepak bola Malaysia terancam memasuki masa kelam menyusul peringatan keras dari Sekretaris Jenderal Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC), Datuk Seri Windsor Paul John. Ia menegaskan bahwa Malaysia berpotensi menghadapi sanksi serius dari Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) jika Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) benar-benar dijatuhi hukuman skorsing.
Bareskrim Polri Ungkap Grok AI untuk Konten Asusila Masuk Tindak Pidana

Bareskrim Polri Ungkap Grok AI untuk Konten Asusila Masuk Tindak Pidana

Dirtipidsiber Bareskrim Polri, Brigjen Himawan Bayu Aji angkat bicara soal dugaan penyalahgunaan fitur kecerdasan buatan Grok AI pada platform X, yang digunakan untuk memproduksi dan menyebarkan konten asusila, termasuk manipulasi foto pribadi.
Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menegaskan target timnya untuk mempertahankan gelar juara Piala Super Spanyol.
Miris 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan di Ruang Digital, Densus 88 Antiteror Polri: Rata-rata Korban Bullying

Miris 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan di Ruang Digital, Densus 88 Antiteror Polri: Rata-rata Korban Bullying

Densus 88 Antiteror Polri menegaskan bahwa sebanyak 70 anak di 19 provinsi Indonesia yang terpapar konten kekerasan di ruang digital, perlu dilakukan penanganan prioritas.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT