News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Daftar 16 Pemain Timnas Indonesia yang Sudah Bergabung di Bahrain, Terbaru Ada Penggawa Garuda dari Liga Belgia

Daftar 16 pemain Timnas Indonesia sudah mendarat di Bahrain untuk melakoni laga lanjutan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Senin, 7 Oktober 2024 - 09:06 WIB
Para Pemain Timnas Indonesia Berlatih di Bahrain
Sumber :
  • PSSI

Jakarta, tvOnenews.com - Sebanyak 16 pemain Timnas Indonesia sudah mendarat di Bahrain untuk melakoni laga lanjutan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Sebelumnya para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di Liga 1 sudah melakukan penerbangan dari Bandara Soekarno Hatta pada Minggu (6/10/2024) pukul 00.40 WIB.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Skuad Garuda menempuh perjalanan kurang lebih 11 jam dan tiba di Bahrain pada Minggu siang waktu setempat.

tvonenews

Kemudian disusul oleh sejumlah pemain Timnas Indonesia abroad dari negara klubnya masing-masing yang terbang ke Bahrain.

Marselino Ferdinan cs dijadwalkan akan melakoni laga kontra Bahrain dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Laga tersebut bakal berlangsung di Bahrain National Stadium pada Kamis (10/10/2024) pukul 23.00 WIB.

Berdasarkan pantauan tvOnenews.com di media sosial, terdapat 16 pemain sudah mendarat di Bahrain.

Selain para pemain dari Liga 1, terpantau jika penggawa skuad Garuda yang berkarier di luar negeri juga sudah bergabung bersama Timnas Indonesia, seperti Thom Haye, Ivar Jenner, hingga Sandy Walsh.

Diketahui, 15 di antaranya sudah melakoni sesi latihan perdana di Ministry of Youth and Sports Affairs, Riffa, Bahrain pada Minggu (6/10/2024) pukul 18.00 waktu setempat.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong menjelaskan bahwa para pemain hanya berfokus melakukan sejumlah pemulihan dalam sesi latihan tersebut.

Shin Tae-yong saat Memimpin Latihan Timnas Indonesia di Bahrain
Shin Tae-yong saat Memimpin Latihan Timnas Indonesia di Bahrain
Sumber :
  • PSSI

 

"Karena dari semalam memang perjalanan lama sampai di sini," ujar Shin Tae-yong, Minggu (6/10/2024).

"Jadi fokus hari ini fokus ke pemulihan dan besok mulai akan masuk ke latihan taktik," tambahnya.

Terbaru ada satu pemain lagi yang diketahui baru saja mendarat di Bahrain yang berasal dari Liga Belgia.

Adalah Ragnar Oratmangoen yang terpantau sudah mendarat di Bahrain berdasarkan unggahan stories ekslusif instagram pribadinya pada Senin (7/10/2024) dini hari WIB.

Skuad Timnas Indonesia yang belum lengkap itu disebabkan karena sejumlah pemain yang masih harus melakoni sejumlah laga bersama klubnya.

Berikut daftar 16 pemain Timnas Indonesia yang dikabarkan sudah tiba di Bahrain:

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

1. Ernando Ari
2. Nadeo Argawinata
3. Wahyu Prasetyo
4. Rizky Ridho
5. Muhammad Ferarri
6. Egy Maulana Vikri
7. Witan Sulaeman
8. Ricky Kambuaya
9. Dimas Drajad
10. Hokky Caraka
11. Malik Risaldi
12. Marselino Ferdinan
13. Thom Haye
14. Ivar Jenner
15. Sandy Walsh
16. Ragnar Oratmangoen

(igp/yus)

Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Nenek Elina Laporkan Samuel Lagi ke Polisi Atas Dugaan Pemalsuan Dokumen Tanah

Nenek Elina Laporkan Samuel Lagi ke Polisi Atas Dugaan Pemalsuan Dokumen Tanah

Usai laporkan kekerasan kini nenek Elina Widjajanti, Kembali laporkan Samuel CS terkait dugaan pemalsuan dokumen kepemilikan tanah
Adik Valentino Rossi Tegaskan Statusnya Sebagai Rider Honda di MotoGP Tak Pengaruhi Hubungannya dengan VR46

Adik Valentino Rossi Tegaskan Statusnya Sebagai Rider Honda di MotoGP Tak Pengaruhi Hubungannya dengan VR46

Luca Marini menegaskan statusnya sebagai pembalap tim pabrikan Honda di MotoGP tidak memengaruhi hubungannya dengan VR46 Academy.
Prabowo Tegaskan Pasal 33 UUD 1945: Pelanggar Hukum Ditindak, Pejabat Tak Paham Diminta Mundur

Prabowo Tegaskan Pasal 33 UUD 1945: Pelanggar Hukum Ditindak, Pejabat Tak Paham Diminta Mundur

Prabowo melontarkan peringatan keras kepada para pejabat yang masih tidak memahami atau tidak mau menjalankan amanat konstitusi, khususnya Pasal 33 UUD 1945.
KPK Janji Segera Umumkan Tersangka Kasus Korupsi Kuota Haji

KPK Janji Segera Umumkan Tersangka Kasus Korupsi Kuota Haji

Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto mengaku akan segera mengumumkan tersangka atas kasus korupsi kuota haji yang merugikan keuangan negara lebih dari Rp1 triliun
Ada Temuan ‘Jakarta Bombing 2025’ dalam Senjata Pelaku Penusukan di Rusia, Diduga Terinsipirasi Ledakan SMAN 72 Jakarta

Ada Temuan ‘Jakarta Bombing 2025’ dalam Senjata Pelaku Penusukan di Rusia, Diduga Terinsipirasi Ledakan SMAN 72 Jakarta

Densus 88 Antiteror Polri ungkap beberapa temuan kejadian kekerasan di beberapa negara, yang terjadi sepanjang Januari-Desember 2025, yang pelakunya merupakan anak.
Siap Jalani Debut di F1 2026 Bersama Racing Bulls, Arivd Lindblad Akui Terbiasa Hadapi Tekanan Besar

Siap Jalani Debut di F1 2026 Bersama Racing Bulls, Arivd Lindblad Akui Terbiasa Hadapi Tekanan Besar

Arvid Lindblad bersiap menjalani debut Formula 1 pada gelaran F1 2026 bersama tim Racing Bulls.
background

Pekan ke-17

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Juventus Terima Kabar Buruk soal Federico Chiesa, Liverpool Ambil Langkah Begini di Bursa Transfer Januari

Juventus Terima Kabar Buruk soal Federico Chiesa, Liverpool Ambil Langkah Begini di Bursa Transfer Januari

Juventus tampaknya menerima kabar buruk soal upaya mereka mengembalikan Federico Chiesa. Liverpool dikabarkan enggan untuk melepasnya dengan mudah.
Prediksi Manchester United vs Burnley 8 Januari 2026, Era Baru Pasca Ruben Amorim MU Dijagokan?

Prediksi Manchester United vs Burnley 8 Januari 2026, Era Baru Pasca Ruben Amorim MU Dijagokan?

Era baru Manchester United dimulai pada tengah pekan ini. Tanpa Ruben Amorim, MU dijadwalkan bertanding melawan Burnley pada 8 Januari 2026. Begini prediksinya.
Belum Juga Debut di Timnas Indonesia, John Herdman Sudah Resmi Kehilangan Dua Pemain Penting Ini

Belum Juga Debut di Timnas Indonesia, John Herdman Sudah Resmi Kehilangan Dua Pemain Penting Ini

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, resmi kehilangan dua pemain pentingnya jelang laga debut. Ini karena hukuman yang diberikan oleh FIFA.
Media Belanda Bawa Kabar Baik untuk Dean James, Bek Timnas Indonesia itu Siap Tembus Klub Papan Atas Eredivisie

Media Belanda Bawa Kabar Baik untuk Dean James, Bek Timnas Indonesia itu Siap Tembus Klub Papan Atas Eredivisie

Nama Dean James mendadak mencuat dalam radar transfer Ajax Amsterdam. Performanya yang stabil di Timnas Indonesia dan Eropa, ia disebut jadi target yang cocok.
Julia Prastini Tuai Sorotan Usai Tampil Berani, Terkini Diduga Jalan Bersama Jefri Nichol di Bali

Julia Prastini Tuai Sorotan Usai Tampil Berani, Terkini Diduga Jalan Bersama Jefri Nichol di Bali

Julia Prastini kembali jadi sorotan usai tampil berani tanpa hijab. Kini ia diduga jalan bareng Jefri Nichol di Bali dan menuai komentar warganet.
Jadwal Liga Inggris Kamis Dini Hari Nanti: Debut Manchester United Tanpa Ruben Amorim, Chelsea Ditangani Pelatih Baru?

Jadwal Liga Inggris Kamis Dini Hari Nanti: Debut Manchester United Tanpa Ruben Amorim, Chelsea Ditangani Pelatih Baru?

Rangkaian pertandingan Liga Inggris kembali bergulir pada tengah pekan ini dengan menyajikan duel-duel krusial di pekan ke-21 Premier League.
Hasil dan Klasemen Terbaru Liga Inggris 2025-2026: Satu Pelatih Lagi Dipecat Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?

Hasil dan Klasemen Terbaru Liga Inggris 2025-2026: Satu Pelatih Lagi Dipecat Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?

West Ham United semakin terbenam di zona degradasi klasemen Liga Inggris 2025-2026. Kekalahan dari Nottingham Forest membuat nasib Nuno Espirito Santo tidak aman.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT