News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Shin Tae-yong Buka Suara soal Peluang Kembali ke Nahkoda Timnas Indonesia: Saya Sama Sekali Tidak Ada Komunikasi dengan PSSI

Di media sosial pun, nama Shin Tae-yong terus menghiasi kolom komentar, termasuk di akun Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan akun resmi Timnas Indonesia
Selasa, 16 Desember 2025 - 19:29 WIB
Mantan pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong
Sumber :
  • Instagram @shintaeyong7777

tvOnenews.com - Nama Shin Tae-yong kembali menggema di telinga publik sepak bola nasional. Pelatih asal Korea Selatan itu secara jujur mengungkapkan perasaannya melihat masih banyak suporter yang berharap dirinya kembali menukangi Timnas Indonesia. 

Di tengah kekecewaan atas kegagalan Garuda melangkah ke Piala Dunia 2026, figur Shin Tae-yong seolah menjadi simbol harapan yang belum sepenuhnya padam di hati pendukung Merah Putih.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ungkapan tersebut tak bisa dilepaskan dari fase pahit Timnas Indonesia di bawah arahan Patrick Kluivert. Meski sempat melanjutkan fondasi yang dibangun Shin Tae-yong hingga putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026, perjalanan itu berakhir tragis. 

Dua kekalahan beruntun di Arab Saudi membuat mimpi tampil di panggung dunia sirna, sekaligus memicu perbandingan tajam antara era Shin Tae-yong dan kepelatihan Kluivert.

Shin Tae-yong sendiri sebenarnya telah resmi diberhentikan PSSI dari kursi pelatih Timnas Indonesia sejak 6 Januari 2025.

Keputusan tersebut diambil di tengah isu adanya dinamika internal di ruang ganti. Tak berselang lama, Ketua Umum PSSI Erick Thohir memperkenalkan Patrick Kluivert sebagai pelatih anyar pada 8 Januari 2025.

Di tangan Kluivert, Timnas Indonesia melanjutkan kiprah impresif yang sebelumnya dirintis Shin Tae-yong, yakni lolos hingga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. 

Bahkan, Jay Idzes dan rekan-rekan sukses melangkah ke putaran keempat yang digelar di Arab Saudi pada Oktober 2025. Namun, di fase krusial tersebut, Timnas Indonesia justru tampil di bawah harapan.

Skuad Garuda harus menelan dua kekalahan menyakitkan. Indonesia tumbang 2-3 dari Arab Saudi, lalu kembali kalah 0-1 saat menghadapi Irak. Hasil itu membuat langkah Indonesia terhenti dan memastikan kegagalan lolos ke Piala Dunia 2026. 

Tak lama setelah itu, PSSI pun resmi mengakhiri kerja sama dengan Patrick Kluivert dan jajaran pelatihnya pada 16 Oktober 2025.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kegagalan tersebut membuat nama Shin Tae-yong kembali ramai diperbincangkan. Dalam beberapa pertandingan, termasuk saat Indonesia kalah di putaran keempat, teriakan nama Shin Tae-yong terdengar dari tribun stadion. 

Bahkan di Arab Saudi, suara suporter Indonesia memanggil nama mantan pelatihnya menggema jelas. Di media sosial pun, nama Shin Tae-yong terus menghiasi kolom komentar, termasuk di akun Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan akun resmi Timnas Indonesia.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Manajer Arsenal, Mikel Arteta, akhirnya berbicara secara terbuka untuk pertama kalinya menyusul keputusan kontroversial Chelsea yang secara mengejutkan memecat Enzo Maresca dari jabatan pelatih kepala.
Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia mengaku belum dapat sepenuhnya mencairkan dana pemulihan hunian terhadap kobran bencana banjir bandang dan tanah longsor di Aceh.
Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkap ada sosok podcaster atau pemilik podcast ternama tukang selingkuh. Sosoknya sering mengundang korban perselingkuhan.
Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, meminta Operator Liga Indonesia, PT I.League, untuk melakukan penyesuaian jadwal pertandingan BRI Super League 2025/2026 demi mendukung persiapan tim menghadapi babak 16 Besar AFC Champions League Two (ACL Two).
Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek timnas Indonesia, Mees Hilgers, resmi berpindah agensi. Pemain berusia 24 tahun tersebut kini bergabung dengan Lian Sports, agensi yang juga menaungi dua pemain Liverpool, yakni Milos Kerkez dan Federico Chiesa.
Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Polisi masih mengusut tewasnya satu keluarga yang terdiri dari ibu berinisial SS (50), dan dua anaknya berinisial Afiah (27), dan AAAJ (13), serta satu anak lainnya berinisial ASJ (22) yang masih dirawat di rumah sakit, di Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada Jumat (2/1/2026).
background

Pekan ke-16

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, meminta Operator Liga Indonesia, PT I.League, untuk melakukan penyesuaian jadwal pertandingan BRI Super League 2025/2026 demi mendukung persiapan tim menghadapi babak 16 Besar AFC Champions League Two (ACL Two).
Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia mengaku belum dapat sepenuhnya mencairkan dana pemulihan hunian terhadap kobran bencana banjir bandang dan tanah longsor di Aceh.
Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Polisi masih mengusut tewasnya satu keluarga yang terdiri dari ibu berinisial SS (50), dan dua anaknya berinisial Afiah (27), dan AAAJ (13), serta satu anak lainnya berinisial ASJ (22) yang masih dirawat di rumah sakit, di Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada Jumat (2/1/2026).
Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek timnas Indonesia, Mees Hilgers, resmi berpindah agensi. Pemain berusia 24 tahun tersebut kini bergabung dengan Lian Sports, agensi yang juga menaungi dua pemain Liverpool, yakni Milos Kerkez dan Federico Chiesa.
Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Manajer Arsenal, Mikel Arteta, akhirnya berbicara secara terbuka untuk pertama kalinya menyusul keputusan kontroversial Chelsea yang secara mengejutkan memecat Enzo Maresca dari jabatan pelatih kepala.
Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkap ada sosok podcaster atau pemilik podcast ternama tukang selingkuh. Sosoknya sering mengundang korban perselingkuhan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT