News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Terekam CCTV! Detik-detik Buronan Interpol Asal Rusia Kabur dari Imigrasi Bali | tvOne

Senin, 15 Februari 2021 - 09:20 WIB
  • Reporter :

Badung, Bali – Seorang Buronan interpol Asal rusia Kabur dari kantor Imigrasi bandara Ngurah Rai, Bali. Andrew Ayer kabur saat proses administrasi untuk dideportasi setelah sebelumnya menjalani hukuman pidana kasus narkoba.

Dalam rekaman kamera pengawas, terekam Detik detik saat Andrew Ayer, buronan interpol asal Rusia kabur dari kantor imigrasi Ngurah Rai, Bali. Dalam rekaman terlihat andrew lolos dari pengawasan petugas yang pada saat itu melakukan pendataan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Peristiwa ini terjadi saat Andrew menjalani proses administrasi sebelum dipindahkan ke rumah detensi imigrasi Denpasar.

Diduga Andrew kabur dibantu teman wanitanya asal Rusia yang menjenguknya pada saat kejadian. Andrew aAyer sebelumnya telah menjalani hukuman pidana di Lapas Kelas IIA Kerobokan atas kasus narkoba pada 3 Febuari lalu.

Setelah masa hukuman berakhir, rencananya ia akan dideportasi ke negara asalnya. Proses administrasi dilakukan untuk mendata dan menyiapkan surat penyerahan untuk nantinya diambil oleh interpol.

“Warga negara Asing tersebut, Andrew Ayer melarikan diri saat petugas melakukan proses administrasi, melakukan perekaman sidik jari dan foto,” kata Kepala Kantor Imigrasi kelas I khusus Ngurah Rai, Parlindungan.

Parlindungan melanjutkan, “Pada saat itu ia dikunjungi seorang perempuan, yang merupakan istrinya, Ecatarina, warga Rusia juga. Saat proses administrasi istrinya akan membeli makanan dan akan mengantarkan ke ruang kantor. Kesempatan itulah digunakan oleh Andrew Ayer menyelinap melarikan diri. Hingga kini yang bersangkutan belum ditemukan,” papar Parlindungan.

Hingga saat ini petugas kantor imigrasi masih melakukan pencarian dan pengejaran terhadap buron interpol Andrew Ayer. Petugas juga telah menyebar foto pelaku di berbagai tempat tempat umum agar segera tertangkap.

DPR Pertanyakan Kinerja Imigrasi

Menyikapi peristiwa tersebut, Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin mempertanyakan proses pengamanan dan keamanan kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai, Bali atas kaburnya buronan interpol atas nama Andrew Ayer.

"Ada keanehan yang terjadi dari kaburnya Warga Negara Asing (WNA) asal Rusia buronan interpol tersebut, masa bisa mudah melarikan diri begitu saja tanpa terlihat petugas imigrasi," kata Azis Syamsuddin dalam keterangannya di Jakarta, Sabtu (13/2).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dia meminta pihak imigrasi melakukan koordinasi dan komunikasi terhadap Polri untuk dapat segera menangkap kembali Andrew Ayer dalam waktu cepat. Menurut dia langkah tersebut sangat penting agar jangan sampai pelaku sudah keluar dari Bali dan sulit untuk ditemukan.

"Pulau Dewata tidak terlalu besar tentunya ini akan lebih mempermudah mencari pelaku, pihak imigrasi harus bertanggung jawab dalam hal ini," ujarnya. (ito)

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Kapolri Tegas Menolak Polri Berada di Bawah Kementerian
01:32

Kapolri Tegas Menolak Polri Berada di Bawah Kementerian

Jenderal Sigit menyampaikan pernyataan ini di akhir Rapat Kerja bersama Komisi III DPR RI di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta.
Total Korban Longsor di Cisarua yang Ditemukan Sebanyak 48
08:21

Total Korban Longsor di Cisarua yang Ditemukan Sebanyak 48

Total korban tertimbun longsor yang berhasil ditemukan hingga hari keempat pencarian mencapai 48 orang.
Rocky Gerung Jadi Saksi Ahli Kasus Ijazah Jokowi
01:54

Rocky Gerung Jadi Saksi Ahli Kasus Ijazah Jokowi

Rocky Gerung telah selesai diperiksa penyidik Polda Metro Jaya sebagai saksi meringankan Roy Suryo di kasus tudingan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi).
Pencarian Korban Longsor Cisarua: Alat Berat dan Relawan Terus Ditambah
03:44

Pencarian Korban Longsor Cisarua: Alat Berat dan Relawan Terus Ditambah

Proses pencarian korban hilang akibat bencana longsor di wilayah Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, memasuki hari keempat.
Misbakhun Ungkap Pertimbangan Thomas Djiwandono Terpilih jadi Deputi Gubernur BI
03:26

Misbakhun Ungkap Pertimbangan Thomas Djiwandono Terpilih jadi Deputi Gubernur BI

Komisi XI DPR RI memutuskan Thomas Djiwandono terpilih sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI). Thomas dinilai sebagai figur yang tepat.
Kementrian LH Lakukan Evaluasi Dampak Bencana di Sumatra
01:32

Kementrian LH Lakukan Evaluasi Dampak Bencana di Sumatra

Kementerian Lingkungan Hidup melakukan evaluasi serta tindak lanjut penanganan dampak bencana hidrometeorologi, khususnya di wilayah Sumatera bagian utara.
Korban Longsor yang Berhasil Ditemukan dengan Kondisi Tubuh Sulit Dikenali
06:03

Korban Longsor yang Berhasil Ditemukan dengan Kondisi Tubuh Sulit Dikenali

Beberapa korban bencana tanah longsor berhasil ditemukan oleh tim SAR gabungan dalam kondisi memprihatinkan. Jenazah korban dilaporkan sulit dikenali karena tertimbun material lumpur dalam waktu lama.
Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid
01:24

Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid

Aksi pencurian kotak amal di Masjid At-Taqwa, kawasan Simokerto, Surabaya, Jawa Timur, menjadi viral setelah terekam jelas kamera CCTV. Pelaku diketahui seorang bocah berinisial IA berusia 12 tahun.
Naik Gila-Gilaan! Harga Emas Tembus 5.000 USD di Tengah Ketegangan Global
05:06

Naik Gila-Gilaan! Harga Emas Tembus 5.000 USD di Tengah Ketegangan Global

Harga emas berjangka untuk pengiriman Februari di New York Mercantile Exchange dilaporkan sempat melampaui level 5.000 dolar Amerika Serikat per ons pada pekan ini waktu setempat.
Komisi III DPR Panggil Kapolresta Sleman Buntut Suami Bela Istri Jadi Tersangka
05:26

Komisi III DPR Panggil Kapolresta Sleman Buntut Suami Bela Istri Jadi Tersangka

Selain Kapolres Sleman, Komisi III juga akan memanggil Kepala Kejaksaan Tinggi Sleman serta Hogi Minaya yang ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara tersebut. 
JPU Hadirkan 7 Saksi Sidang Kasus Korupsi Pengadaan Chromebook di Kemendikbudritek
04:40

JPU Hadirkan 7 Saksi Sidang Kasus Korupsi Pengadaan Chromebook di Kemendikbudritek

Mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim mengaku masih menjalani perawatan pemulihan kesehatan. 
Posko Tim DVI Berhasil Identifikasi 17 Jenazah Korban Longsor
04:58

Posko Tim DVI Berhasil Identifikasi 17 Jenazah Korban Longsor

Proses identifikasi korban bencana tanah longsor dan banjir bandang di Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, masih terus berlangsung hingga Senin (26/1/2026). 
Catat! BNPB Beberkan Antisipasi Banjir dan Longsor Datang Tiba-tiba
07:37

Catat! BNPB Beberkan Antisipasi Banjir dan Longsor Datang Tiba-tiba

Luapan Kali Angke yang tidak mampu menahan debit air setelah cuaca ekstrem menyebabkan banjir merendam kawasan Teluk Gong, Jakarta Utara.
Tercatat 80 Orang Hilang dalam Tragedi Longsor di Bandung Barat
08:43

Tercatat 80 Orang Hilang dalam Tragedi Longsor di Bandung Barat

Pencarian difokuskan di sepanjang jalur puing rumah dan bantaran sungai setelah tim tidak menemukan titik terang di lokasi terakhir korban dilaporkan. 
Tujuh Kecamatan di Pati Masih Terendam Banjir
02:27

Tujuh Kecamatan di Pati Masih Terendam Banjir

Banjir yang melanda Kabupaten Pati, Jawa Tengah, mulai menunjukkan tanda-tanda surut setelah lebih dari dua pekan atau memasuki hari ke-16.
Tragis! Laka Maut Minibus Tabrak Enam Sepeda Motor
01:02

Tragis! Laka Maut Minibus Tabrak Enam Sepeda Motor

Kejadian nahas itu berlangsung sekiira pukul 15.25 WIB. Mobil Avanza bernopol L 1537 E dikabarkan melaju dari arah selatan menuju utara dengan kecepatan tinggi.
Lindungi Istri dari Penjambretan Suami Malah Jadi Tersangka, Polisi Buka Suara
05:57

Lindungi Istri dari Penjambretan Suami Malah Jadi Tersangka, Polisi Buka Suara

Seorang suami di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, ditetapkan sebagai tersangka kecelakaan lalu lintas setelah berupaya melindungi istrinya yang menjadi korban penjambretan.
Legenda Sepakbola Indonesia Dede Sulaiman Meninggal Dunia
01:10

Legenda Sepakbola Indonesia Dede Sulaiman Meninggal Dunia

Dunia sepak bola nasional tengah berduka. Legenda sepak bola Indonesia, Dede Sulaiman, meninggal dunia pada Minggu (25/1/2026).
NAHAS! Pekerja Tewas Tertimbun Longsor Galian Tanah
02:57

NAHAS! Pekerja Tewas Tertimbun Longsor Galian Tanah

Seorang pekerja tewas setelah tertimbun longsor galian tanah di Desa Sugihwaras, Kecamatan Maospati, Kabupaten Magetan, Minggu (25/1/2026).

Jangan Lewatkan

Tol Medan–Binjai Dorong Program Tol Hijau, 4.000 Pohon Ditanam Sepanjang 2025

Tol Medan–Binjai Dorong Program Tol Hijau, 4.000 Pohon Ditanam Sepanjang 2025

Komitmen tersebut kembali ditegaskan dalam rangka peringatan Bulan K3 Nasional 2026, dengan kegiatan penanaman pohon yang dilaksanakan di KM 13 Ruas Tol Medan–Binjai, Senin (26/1/2026). Pada kegiatan ini, MBT menanam 100 bibit pohon, yang didominasi jenis ketapang kencana, serta sejumlah tanaman bunga hias.
Jadwal Liga Champions 2025-2026 Dini Hari Nanti: Nasib Real Madrid hingga Manchester City Segera Ditentukan

Jadwal Liga Champions 2025-2026 Dini Hari Nanti: Nasib Real Madrid hingga Manchester City Segera Ditentukan

Pekan terakhir fase liga pentas Liga Champions 2025-2026 akan segera dihelat pada Kamis (29/1/2026) dini hari nanti WIB. Tim-tim besar, termasuk Real Madrid dan Manchester City, harus memastikan nasibnya.
6 Pemain Eropa yang Berpotensi Dinaturalisasi Era John Herdman, Siap Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

6 Pemain Eropa yang Berpotensi Dinaturalisasi Era John Herdman, Siap Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

Era John Herdman di Timnas Indonesia membuka peluang besar naturalisasi pemain Eropa. Enam nama potensial disorot jelang FIFA Series 2026 dan proyek Piala Dunia 2030.
Profil Budi Djiwandono Keponakan Prabowo, Wakil Ketua Komisi I DPR yang Diisukan Jadi Menlu

Profil Budi Djiwandono Keponakan Prabowo, Wakil Ketua Komisi I DPR yang Diisukan Jadi Menlu

Inilah profil Wakil Ketua Komisi I DPR RI Budi Djiwandono yang diisukan masuk jajaran Kabinet Merah Putih sebagai Menteri Luar Negeri (Menlu).
Menko Zulhas Sapa Pelajar Surabaya, Pastikan MBG Berjalan Lancar

Menko Zulhas Sapa Pelajar Surabaya, Pastikan MBG Berjalan Lancar

Pastikan keberlangsungan program MBG, Menko bidang pangan Zulkifli Hasan melakukan kunjungan ke SMA Negeri 15 Surabaya.
Proliga 2026: Jakarta Livin Mandiri Datangkan Outside Hitter Asal Polandia, Gantikan Ceyda Aktas yang Cedera

Proliga 2026: Jakarta Livin Mandiri Datangkan Outside Hitter Asal Polandia, Gantikan Ceyda Aktas yang Cedera

Tim voli putri Jakarta Livin Mandiri dikabarkan akan mendatangkan pemain asal Polandia, Weronika Szlagowska di Proliga 2026.
Jurgen Klopp Tak Ada Kejelasan, Jose Mourinho Bakal Tebar Pesona di Depan Florentino Perez saat Benfica Jamu Real Madrid?

Jurgen Klopp Tak Ada Kejelasan, Jose Mourinho Bakal Tebar Pesona di Depan Florentino Perez saat Benfica Jamu Real Madrid?

Tak ada ketidakpastian soal Jurgen Klopp, media Spanyol mengungkapkan bahwa Florentino Perez menjajaki kemungkinan comeback-nya Jose Mourinho ke Real Madrid.
Tuding Penjual Es Jadul Berbahan Spons, Nasib Aiptu Ikhwan Kini Diperiksa Propam

Tuding Penjual Es Jadul Berbahan Spons, Nasib Aiptu Ikhwan Kini Diperiksa Propam

Polemik penjual es jadul yang sempat dituding menggunakan bahan spons kini memasuki babak baru.
Menko Bidang Pangan Kunjungi Kampung Bandeng di Gresik, Perkuat Stabilitas Harga hingga Transformasi Bandeng Pangkah Wetan

Menko Bidang Pangan Kunjungi Kampung Bandeng di Gresik, Perkuat Stabilitas Harga hingga Transformasi Bandeng Pangkah Wetan

Zulkifli Hasan, Menko Bidang Pangan, kunjungi Kampung Perikanan Budidaya (KPB) "Kampung Bandeng" dan Desa Nelayan Pangkah Wetan, Ujungpangkah, Gresik
Selain Reza Arap, Polisi Bakal Periksa Keluarga Lula lahfah: Dalami Alasan Tolak Autopsi

Selain Reza Arap, Polisi Bakal Periksa Keluarga Lula lahfah: Dalami Alasan Tolak Autopsi

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Budi Hermanto menerangkan, pihak kepolisian akan melakukan pemeriksaan terhadap pihak keluarga.
ADVERTISEMENT