Solusi Dedi Mulyadi Pasca Bencana Longsor di Cisarua
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menyiapkan langkah pemulihan lingkungan pascalongsor di Kampung Pasir Kuning, Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten ...
Rabu, 28 Januari 2026 - 21:37 WIB
Sumber :
- tvOnenews.com/Taufik Hidayat
Wilayah yang sebelumnya dipenuhi kebun sayur dengan sistem tanam menggunakan plastik kini tertutup material longsoran.
“Kalau melihat kondisi di lapangan, kebun sayuran sudah sampai ke puncak gunung. Dari situ terlihat jelas ada persoalan serius terkait alih fungsi lahan,” pungkas Dedi.
Load more