Tuntut Perpanjangan Izin Melaut, Puluhan Istri Nelayan Geruduk SATWAS SDKP Pati
Tuntut perpanjangan izin melaut, puluhan istri nelayan jaring tarik berkantong, mendatangi kantor SATWAS Sumber Daya Kelautan dan Perikanan Pati, Jawa Tengah.
Kamis, 20 Januari 2022 - 21:32 WIB
Sumber :
- Tim tvOne - Abdul Rohim
Namun, mereka mengancam akan mengerahkan ibu ibu istri nelayan yang lebih banyak lagi untuk mmenggelar aksi serupa jika tuntutan mereka tidak dipenuhi. (Abdul Rohim/Buz)
Load more