Boyolali, Jawa Tengah - Meredanya kasus Covid-19 di tanah air membuat permintaan empon-empon menurun drastis sejak dua bulan terakhir.
“Penurunan permintaan sudah terjadi sejak akhir tahun lalu hingga saat ini,” kata Hendro Punomo di rumahnya, Sabtu (22/1/2022).