News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Antisipasi Lonjakan Penumpang Jelang Nataru, Pelindo Siapkan 21 Terminal Keberangkatan

Nataru, Pelindo Regional 3 menyiapkan 21 terminal penumpang menyambut arus mudik Nataru 2023, untuk mengantisipasi lonjakan pemudik
Jumat, 15 Desember 2023 - 11:44 WIB
Nataru, Pelindo siapkan 21 terminal keberangkatan
Sumber :
  • tim tvone - zainal ashari

Surabaya, tvOnenews.com - Jelang Nataru, PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo Regional 3 menyiapkan 21 terminal penumpang menyambut arus mudik Nataru 2023, untuk mengantisipasi lonjakan pemudik khususnya via jalur laut. Diprediksi penumpang laut di wilayah Pelindo Regional 3 akan naik 23% dari tahun lalu.

Regional Head 3 Pelindo Ardhy Wahyu Basuki di Surabaya, mengatakan tahun lalu capaian arus penumpang pada nataru 2022 sekitar 322 ribu penumpang dan kali ini diprediksi melonjak 23% menjadi sekitar 396 ribu penumpang.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menyikapi hal itu, Pelindo Regional 3 juga telah melakukan sejumlah persiapan, seperti penyiapan berbagai fasilitas keamanan dan kenyamanan, hingga kesehatan bagi calon pemudik yang tiba maupun berangkat dari setiap terminal penumpang.

“Sejumlah fasilitas yang dipastikan siap diantaranya ruang tunggu penumpang, alat pemeriksa suhu tubuh, ruang laktasi, penambahan counter check-in hingga penambahan petugas jaga dan CCTV guna memastikan keamanan bagi calon pemudik,” kata Ardhy, dalam siaran persnya.

Pelindo Regional 3, juga terus berkoordinasi dengan sejumlah pemangku kepentingan, seperti OP, syahbandar dan penyedia pelayaran agar arus mudik Nataru 2023 khususnya melalui jalur laut bisa berjalan lancar.

Sebelumnya arus mudik Nataru baik via darat, udara maupun laut diprediksi akan mengalami kenaikan jumlah penumpang pasca dilonggarkannya aturan berpergian oleh pemerintah. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara itu, terminal penumpang di bawah naungan Pelindo Regional 3 diantaranya, Pelabuhan Maumere, Pelabuhan Ende, Pelabuhan Kupang Pelabuhan Tanjung Perak, Pelabuhan Benoa, Pelabuhan Gilimas, Pelabuhan Bima dan Lembar.

“Kami telah memastikan seluruh terminal penumpang di wilayah kerja kami. Semua fasilitas umum baik fasilitas ruang tunggu, ruang menyusui, hingga ruang kesehatan dipastikan siap melayani penumpang saat Nataru hingga arus mudik lebaran tahun 2024 mendatang ” tandasnya. (zaz/hen) 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Gonjang-ganjing Masa Depan Bruno Fernandes di Manchester United

Gonjang-ganjing Masa Depan Bruno Fernandes di Manchester United

Setiap bursa transfer mendekat, nama Bruno Fernandes selalu muncul dalam pusaran spekulasi, mulai dari minat klub Eropa hingga godaan finansial dari luar Inggris. Michael Carrick
FIFA Beri Izin, Cristiano Ronaldo dari Liga Australia yang Sudah Dihubungi PSSI Ini Bela Timnas Indonesia di FIFA Series dan Piala AFF?

FIFA Beri Izin, Cristiano Ronaldo dari Liga Australia yang Sudah Dihubungi PSSI Ini Bela Timnas Indonesia di FIFA Series dan Piala AFF?

FIFA memberi izin, Luke Vickery yang disebut mirip Cristiano Ronaldo muda berpeluang dinaturalisasi dan memperkuat Timnas Indonesia di FIFA Series dan AFF 2026.
Buntut Video Viral Suporter Persija Vs Persita Ricuh di Tangerang, Polisi Akhirnya Buka Suara

Buntut Video Viral Suporter Persija Vs Persita Ricuh di Tangerang, Polisi Akhirnya Buka Suara

Video viral memperlihatkan aksi kericuhan diduga antar suporter, usai pertandingan Persija vs Persita di luar Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1).
Luciano Spalletti Penuh Senyum Jelang Juventus Hadapi Parma, Satu Pemain Andalannya Bakal Diikat

Luciano Spalletti Penuh Senyum Jelang Juventus Hadapi Parma, Satu Pemain Andalannya Bakal Diikat

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, tampaknya bisa tersenyum menjelang laga kontra Parma. Sebab, ada satu pemain andalan yang berpotensi mendapatkan kontrak baru.
Profil Arslanbek Makhmudov: Petinju Kelas Berat Asal Rusia yang Jadi Lawan Tyson Fury

Profil Arslanbek Makhmudov: Petinju Kelas Berat Asal Rusia yang Jadi Lawan Tyson Fury

Mengenal sosok Arslanbek Makhmudov, yang merupakan petinju kelas berat asal Rusia yang bakal menjadi lawan selanjutnya yang bakal dihadapi oleh Tyson Fury di atas ring tinju.
IHSG Diprediksi Bergejolak Awal Pekan Usai Petinggi Regulator Mundur, Pengamat: Tekanan Jual Jangka Pendek

IHSG Diprediksi Bergejolak Awal Pekan Usai Petinggi Regulator Mundur, Pengamat: Tekanan Jual Jangka Pendek

Pasar saham Indonesia diperkirakan akan menghadapi dinamika tajam pada awal perdagangan Senin pekan depan, menyusul mundurnya petinggi lembaga jasa keuangan.

Trending

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

Ramalan keuangan zodiak 1 Februari 2026 membahas Aries hingga Pisces, lengkap dengan angka hoki, peluang rezeki, kondisi finansial, dan zodiak paling hokii
Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

Langkah Timnas Indonesia dalam proyek naturalisasi kembali menyedot perhatian media luar negeri. Media Vietnam puji langkah John Herdman bidik pemain top Eropa.
Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Dugaan kasus korupsi tata kelola minyak mentah Pertamina yang melibatkan Riza Chalid Cs terus bergulir dan menjadi sorotan tajam publik.
Kejutan Deadline Day! Inter Milan Nego Curtis Jones dari Liverpool, Nasib Davide Frattesi Jadi Penentu

Kejutan Deadline Day! Inter Milan Nego Curtis Jones dari Liverpool, Nasib Davide Frattesi Jadi Penentu

Menjelang detik-detik penutupan bursa transfer musim dingin, Inter Milan membuat manuver mengejutkan di pasar pemain dengan coba membajak bintang Liverpool.
Bikin John Herdman Pusing, Kevin Diks Bawa Kabar Buruk Jelang Timnas Indonesia Tampil di FIFA Series 2026

Bikin John Herdman Pusing, Kevin Diks Bawa Kabar Buruk Jelang Timnas Indonesia Tampil di FIFA Series 2026

Timnas Indonesia menghadapi situasi kurang ideal jelang tampil di FIFA Series 2026. Deretan pemain kunci terancam absen karena cedera dan sanksi FIFA. Siapa?
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT