LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Polisi dan massa berhadap-hadapan dalam simulasi pengamanan pilkada di Mako Polres Sumbawa, Polda NTB, Senin (30/10/2023)
Sumber :
  • irwansyah

Simulasi Pengamanan Pemilu, Polres Sumbawa Lumpuhkan Pengunjuk Rasa Anarkis

Tingkatkan pemahaman personel pengamanan terhadap situasi eskalasi yang mungkin terjadi selama pemilu, Polres Sumbawa gelar simulasi pengamanan Pemilu 2024

Senin, 30 Oktober 2023 - 22:02 WIB

Sumbawa, tvOnenews.com - Ratusan massa dan calon anggota legislatif (caleg) berunjuk rasa di depan kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumbawa, pada Senin (30/10/2023) siang. Kedatangan massa ini untuk melayangkan protes kepada pihak penyelenggara Pemilu di Sumbawa, Nusa Tenggara Barat. 

Setelah bergantian berorasi, massa berupaya untuk masuk ke dalam kantor untuk bertemu dengan ketu KPU Sumbawa. Niat massa untuk memaksa masuk ke dalam kantor KPU dihalangi oleh petugas pengamanan gabungan yang bersiaga di halaman kantor KPU.

Aksi saling dorong yang berujung pada bentrokan antara massa dan petugas pengamanan pun tidak bisa dihindari. Massa yang semakin tersulut emosi melakukan pembakaran ban dan mengancam bertindak anarkis jika keinginan mereka tidak terpenuhi.

Komandan Satuan Brimob memberikan imbauan kepada pendemo, namun upaya mediasi gagal. Massa aksi terus melakukan pelemparan terhadap petugas pengamanan, membuat aparat keamanan terpaksa melepaskan tembakan untuk membubarkan massa.

Baca Juga :

Untuk mengendalikan suasana, aparat keamanan menggunakan gas air mata dan kendaraan Water Canon untuk memadamkan api dan menghalau pendemo. Namun, pendemo semakin beringas.

Namun karena kesigapan dan kesiapan petugas akhirnya aksi anarkis massa bisa diatasi. Sejumlah pengunjuk rasa yang diduga memprovokasi massa lainnya diamankan petugas. 

Unjuk rasa yang berujung bentrokan di depan kantor KPU Sumbawa ini adalah rangkaian simulai pengaman kota dalam menghadapi Pemilu 2024 mendatang.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Momen Calvin Verdonk Menyanyikan Lagu Indonesia Raya saat di DPR RI, Akui Sulit dan harus Belajar Semalaman

Momen Calvin Verdonk Menyanyikan Lagu Indonesia Raya saat di DPR RI, Akui Sulit dan harus Belajar Semalaman

Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Calvin Verdonk kedapatan menyanyikan lagu Indonesia Raya di hadapan anggota Komisi III DPR RI pada Senin (3/6/2024).
Pengakuan Mengejutkan Saka Tatal Sebut Tampang Pegi Setiawan yang Ditangkap Polisi Beda Fotonya dengan DPO, Bocorkan Tampang Aslinya ...

Pengakuan Mengejutkan Saka Tatal Sebut Tampang Pegi Setiawan yang Ditangkap Polisi Beda Fotonya dengan DPO, Bocorkan Tampang Aslinya ...

Salah satu mantan terpidana kasus pembunuhan Vina Cirebon, Saka Tatal mengungkap fakta mengejutkan soal Pegi Setiawan yang asli dan ciri-ciri tampangnya. (3/6).
Buntut Putusan Batas Minimal Usia Calon Kepala Daerah, Tiga Hakim MA Dilaporkan

Buntut Putusan Batas Minimal Usia Calon Kepala Daerah, Tiga Hakim MA Dilaporkan

Tiga hakim Mahkamah Agung (MA) yang memutuskan terkait batas usia minimal calon kepala daerah dilaporkan oleh Gradasi ke Komisi Yudisial (KY) pada Senin ini.
Terlibat Kasus Pemalsuan Dokumen Bisnis, Trump Siap untuk Dijebloskan ke Penjara

Terlibat Kasus Pemalsuan Dokumen Bisnis, Trump Siap untuk Dijebloskan ke Penjara

Mantan presiden dan Capres Amerika Serikat Donald Trump menyatakan siap menghadapi kemungkinan hukuman penjara jika pengadilan di New York memutuskan dirinya bersalah dalam kasus pemalsuan dokumen bisnis.
Golkar Ungkap Isi Pertemuan Ridwan Kamil dan Prabowo, Bahas soal Pilkada atau Kursi Menteri?

Golkar Ungkap Isi Pertemuan Ridwan Kamil dan Prabowo, Bahas soal Pilkada atau Kursi Menteri?

Partai Golkar mengungkap isi pertemuan mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil alias RK dengan Presiden terpilih 2024 Prabowo Subianto.
Calon Pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk Curhat Usai Jalani Raker Komisi X DPR RI: Saya Gugup

Calon Pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk Curhat Usai Jalani Raker Komisi X DPR RI: Saya Gugup

Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Calvin Verdonk mengaku lelah usai mengikuti serangkaian Rapat Kerja di DPR RI pada Senin (3/6/2024) pagi tadi WIB.
Trending
8 Tahun Hilang Rekaman CCTV Kasus Kematian Vina dan Eky Tiba-tiba Viral, Ternyata Isinya...

8 Tahun Hilang Rekaman CCTV Kasus Kematian Vina dan Eky Tiba-tiba Viral, Ternyata Isinya...

Dugaan rekaman CCTV kasus kematian Vina dan Eky viral di media sosial setelah 8 tahun hilang. Padahal barang bukti CCTV tak pernah ditampilkan di persidangan.
Kepala Otorita IKN Bambang Susantono Mundur dari Jabatannya, Ternyata Ini Alasannya

Kepala Otorita IKN Bambang Susantono Mundur dari Jabatannya, Ternyata Ini Alasannya

Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Bambang Susantono mengundurkan diri dari jabatannya, Senin (3/6/2024).
Terungkap Alasan Ibu Cabuli Anak Kandung Pakai Baju Biru hingga Videonya Viral, Ternyata Karena

Terungkap Alasan Ibu Cabuli Anak Kandung Pakai Baju Biru hingga Videonya Viral, Ternyata Karena

Kabar terbaru kabar ibu yang cabuli anak baju biru viral, disebut telah diamankan polisi dan terkuak alasan melakukan.
Absennya Elkan Baggott dan Jay Idzes Justru Jadi Kabar Baik Kata Pandit Senior, Shin Tae-yong Ogah Ambil Pusing Timnas Indonesia Tak Mampu Menang atas Tanzania

Absennya Elkan Baggott dan Jay Idzes Justru Jadi Kabar Baik Kata Pandit Senior, Shin Tae-yong Ogah Ambil Pusing Timnas Indonesia Tak Mampu Menang atas Tanzania

Absennya Elkan Baggott dan Jay Idzes justru jadi kabar baik kata pandit senior dan Shin Tae-yong ogah ambil pusing Timnas Indonesia tak mampu menang atas Tanzania adalah dua berita paling top.
Pandit Senior Sampai Kaget, Timnas Indonesia Lawan Tanzania Main Tak Biasa, Skuad Shin Tae-yong Sudah Seperti...

Pandit Senior Sampai Kaget, Timnas Indonesia Lawan Tanzania Main Tak Biasa, Skuad Shin Tae-yong Sudah Seperti...

Pandit senior, Bung Binder, buka suara soal permainan Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, sebut begini soal penampilan Timnas Indonesia saat lawan Tanzania.
Rekaman CCTV Detik-detik Pembunuhan Vina Cirebon Tersebar, Hotman Paris : Apakah Benar 11 Orang Pelaku?

Rekaman CCTV Detik-detik Pembunuhan Vina Cirebon Tersebar, Hotman Paris : Apakah Benar 11 Orang Pelaku?

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat pada 2016 silam bak benang kusut yang sulit terungkap kebenarannya.
Sederet Bukti dan Kesaksian Baru Pembunuhan Vina, Terungkap Kondisi Pegi Memilukan hingga Pengakuan Terbaru Saka Tatal

Sederet Bukti dan Kesaksian Baru Pembunuhan Vina, Terungkap Kondisi Pegi Memilukan hingga Pengakuan Terbaru Saka Tatal

Inilah sederet bukti dan kesaksian baru kasus pembunuhan Vina dan Eky, terungkap kondisi Pegi Setiawan yang memilukan hingga ada pengakuan terbaru Saka Tatal.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Fakta
21:00 - 22:00
Kabar Utama
22:00 - 22:30
Menyingkap Tabir
Selengkapnya