LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Harga cabai di pasar sentral Gorontali melonjak tinggi
Sumber :
  • kadek sugiarta

Harga Cabai di Gorontalo Makin Pedas, Menembus Rp 140 Ribu Perkilogram

Harga cabai rawit di pasar Gorontalo melonjak tinggi hingga menembus pada angka Rp 140 ribu per kilogram.

Rabu, 6 Desember 2023 - 19:49 WIB

Gorontalo, tvOnenews.com - Harga cabai rawit di pasar Gorontalo melonjak tinggi hingga menembus pada angka Rp 140 ribu per kilogram.

"Kenaikan harga rica/cabai rawit ini hari-hari naik, kemarin-kemarin hanya Rp 100 ribu dan Rp 110 ribu per kilonya," ujar Pipin, salah satu pedagang di Pasar Sentral Gorontalo,  Rabu (06/12/2023).

Menurut pengakuannya, komoditas cabai di Provinsi Gorontalo hingga saat ini terus mengalami kenaikan harga di sejumlah pasar-pasar tradisional. Hingga 6 Desember 2023, harga cabai di Gorontalo telah menembus pada harga Rp 120 hingga Rp 140 Ribu perkilogram.

Pipin menyebutkan bahwa kenaikan harga cabai di Gorontalo diakibatkan karena pasokan yang mulai berkurang. Ia mengatakan bahwa banyak pasokan cabai yang keluar daerah karena permintaan daerah lain seperti Provinsi Sulawesi Utara.

Baca Juga :

Sementara itu, Yam, yang juga merupakan pedagang rempah-rempah di pasar sentral Gorontalo mengungkapkan bahwa kenaikan harga cabai sudah terjadi selama kurang lebih 10 hari.

"Pengambilan kalau dari pasar-pasar (pengepul) biasanya Rp 120 hingga Rp 125 ribu perkilo, kalau dijual di lapak sudah bisa sampai 130 ribu," kata Ibu Yam.

Dirinya juga mengatakan bahwa sudah sejak tiga hari harga cabai rawit menembus harga Rp 130 hingga Rp 140 ribu perkilo.

Ia juga mengatakan bahwa banyak pasokan cabai yang dikirim ke daerah Manado, Kalimantan dan Kotamobagu. Harga yang melonjak tinggi, berdampak pada pendapatan pedagang karena berkurangnya jumlah pembeli. 

"Yang biasanya beli 1 kilo, sekarang hanya beli harga Rp 20 ribu, adanya juga hanya 1/4 kilo. Harapannya di bulan Desember ini harga cabai bisa turun," Pungkasnya.

Menurut pantauan tvOnenews.com, selain cabai rawit, cabai keriting dan cabai rawit hijau juga mengalami kenaikan harga.

Dimana harga cabai keriting menembus angka Rp 90 hingga Rp 100 ribu per kilogram dan cabai rawit hijau menembus angka Rp 100 ribu perkilogram. 

Tak hanya itu, komoditas tomat juga terpantau mengalami kenaikan yang sebelumnya hanya 10 ribu perkilo, kini naik menjadi 15 ribu perkilogram. 

Sementara itu, salah satu pembeli mengaku tidak bisa berbuat apa-apa dengan kenaikan harga cabai rawit yang sangat mencekik. 

Hal itu karena cabai merupakan salah satu bahan pokok yang menjadi kebutuhan masyarakat, sehingga mau tidak mau masyarakat tetap harus membeli komoditas cabai meskipun dengan harga yang mahal. 

Dirinya berharap agar harga cabai yang saat ini terus melonjak dapat segera turun dan kembali stabil. (iks/frd)

 

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pria Tewas Membusuk dalam Kamar, Diduga Tewas karena Gantung Diri

Pria Tewas Membusuk dalam Kamar, Diduga Tewas karena Gantung Diri

Nanang Purwanto (46) warga Sinoman, Kelurahan Miji, Kecamatan Kranggan, Mojokerto, ditemukan meninggal dunia dengan kondisi membusuk di dalam kamar rumahnya.
Tak Ada Pemain Persib di Skuad Garuda, Eks Timnas Indonesia Sebut 2 Pilar Maung Bandung yang Layak Dipanggil Shin Tae-yong

Tak Ada Pemain Persib di Skuad Garuda, Eks Timnas Indonesia Sebut 2 Pilar Maung Bandung yang Layak Dipanggil Shin Tae-yong

Eks Timnas Indonesia, Atep Rizal menyebut dua nama pemain Persib Bandung yang tampil apik di Liga 1 dan layak dipanggil pelatih Shin Tae-yong ke skuad Garuda.
Ranking FIFA Timnas Indonesia Melorot Usai Dikalahkan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Garuda Kian Jauh dari Vietnam dan Thailand

Ranking FIFA Timnas Indonesia Melorot Usai Dikalahkan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Garuda Kian Jauh dari Vietnam dan Thailand

Peringkat FIFA Timnas Indonesia diprediksi alami penurunan pasca telan kekalahan 2-0 dari Irak di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis (06/06/24) lalu.
BPK Temukan Rp567 Miliar Dana Tapera Hak Pensiunan Belum Dikembalikan, Begini Jawaban dan Klaim Badan Pengelola

BPK Temukan Rp567 Miliar Dana Tapera Hak Pensiunan Belum Dikembalikan, Begini Jawaban dan Klaim Badan Pengelola

Berdasarkan IHPS II/2021, BPK mengungkap bahwa ada 124.960 orang peserta dan pensiunan PNS yang belum menerima pengembalian dana Tapera sebesar Rp567,45 miliar.
KPK Bantah Tuduhan Pencarian Harun Masiku Hanya Gimmick

KPK Bantah Tuduhan Pencarian Harun Masiku Hanya Gimmick

KPK membantah tuduhan yang menyebut pencarian terhadap buronan kasus dugaan suap penetapan tersangka Harun Masiku hanya sebuah gimmick.
Ada Kabar Buruk! BMKG Imbau Waspada Cuaca Buruk di Wilayah Maluku Utara

Ada Kabar Buruk! BMKG Imbau Waspada Cuaca Buruk di Wilayah Maluku Utara

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat mewaspadai potensi cuaca buruk di wilayah Maluku pada 6- 11 Juni 2024.
Trending
Resmi Diperkuat Calvin Verdonk dan Jay Idzes, Timnas Indonesia Diprediksi Bakal Ubah Line-up di Laga Kontra Filipina

Resmi Diperkuat Calvin Verdonk dan Jay Idzes, Timnas Indonesia Diprediksi Bakal Ubah Line-up di Laga Kontra Filipina

Calvin Verdonk dan Jay Idzes resmi memperkuat Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong yang bakal tampil kontra Filipina pada Selasa, 11 Juni 2024 mendatang.
Baru Kalah dari Irak, Shin Tae-yong Langsung Dihantam 3 Kabar Pahit Jelang Laga Timnas Indonesia Vs Filipina

Baru Kalah dari Irak, Shin Tae-yong Langsung Dihantam 3 Kabar Pahit Jelang Laga Timnas Indonesia Vs Filipina

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, langsung dihantam tiga kabar buruk usai dikalahkan Irak dengan skor 0-2 pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia.
Respons Maarten Paes setelah Ramai Blunder Ernando di Laga Timnas Indonesia Vs Irak

Respons Maarten Paes setelah Ramai Blunder Ernando di Laga Timnas Indonesia Vs Irak

Maarten Paes merespons setelah ramai blunder Ernando Ari Sutaryadi pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Timnas Indonesia melawan Irak di Stadion GBK.
Pemain Timnas Indonesia Akui Taktik Shin Tae-yong Justru Malah Jadi Bumerang di Laga Kontra Irak

Pemain Timnas Indonesia Akui Taktik Shin Tae-yong Justru Malah Jadi Bumerang di Laga Kontra Irak

Pemain Timnas Indonesia, Shayne Pattynama, mengakui bahwa taktik Shin Tae-yong justru malah jadi bumerang di laga kontra Irak, Kamis (6/6/2024) sore tadi WIB.
Ini Alasan FIFA Harus Sahkan Perpindahan Federasi Calvin Verdonk Demi Bela Timnas Indonesia, Reaksi Justin Hubner Setelah Ernando Blunder

Ini Alasan FIFA Harus Sahkan Perpindahan Federasi Calvin Verdonk Demi Bela Timnas Indonesia, Reaksi Justin Hubner Setelah Ernando Blunder

Ini alasan FIFA harus sahkan perpindahan federasi Calvin Verdonk demi bela Timnas Indonesia dan reaksi Justin Hubner setelah Ernando blunder adalah dua berita paling top.
Ernando Blunder di Laga Timnas Indonesia Vs Irak, Shin Tae-yong Ambil Langkah 'Tegas' Ini

Ernando Blunder di Laga Timnas Indonesia Vs Irak, Shin Tae-yong Ambil Langkah 'Tegas' Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, akan cuek kepada Ernando Ari Sutaryadi yang blunder pada pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak di Stadion GBK, Kamis.
Omongan Coach Justin Terbukti di Laga Timnas Indonesia Vs Irak, Suporter Garuda Beri Respons yang Berkelas

Omongan Coach Justin Terbukti di Laga Timnas Indonesia Vs Irak, Suporter Garuda Beri Respons yang Berkelas

Hal yang dibicarakan oleh Justinus Lhaksana, atau Coach Justin, benar-benar terjadi dalam pertandingan Timnas Indonesia kontra Irak, Kamis (6/6/2024) sore WIB.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
AB Shop
10:30 - 11:00
Sidik Jari
11:00 - 13:00
Kabar Siang
13:00 - 13:30
Jendela Islam
13:30 - 14:00
Khazanah Islam
14:00 - 14:30
Manusia Nusantara
Selengkapnya