LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kapolres Pulau Buru memperlihatkan barang bukti sabu yang dsita dari pelaku yang merupakan resedivis kasus yang sama.
Sumber :
  • Sutarsih

Polres Buru Bekuk Resedivis yang Merupakan Kurir Sekaligus Pemakai Sabu

Seorang resedivis kasus narkotika jenis sabu kembali ditangkap Satres Narkoba Polres Pulau Buru. Petugas temukan barang bukti Narkotika jenis Sabu 7,26 gram

Senin, 5 Juni 2023 - 18:21 WIB

Namlea, tvOnenews.com - Terbukti membawa Narkotika jenis Sabu-Sabu seberat 7,26 gram, pria di Kabupaten Buru, Maluku, berinisial AJ berhasil dibekuk pihak kepolisian Resot Buru. Penangkapan AJ dilakukan saat polisi sedang melakukan pemantauan rutin di wilayah pelabuhan namlea. Tim dari Sat Res Narkoba kemudian mengendus gelagat mencurigakan dari AJ setibanya di Pelabuhan, usai kembali dari Ambon menggunakan KM Cantika Lestari 6E. 

“Dari Sat Res Narkoba Kabupaten Buru ini berhasil menangkap saudara Andi Jamaludin alias Jamal, ketika yang bersangkutan turun dari kapal cantika lestari 6E, dari ambon tujuan namlea” kata Kapolres Buru AKBP. Nur Rahman dalam keterangan Persnya di Mapolres Pulau Buru, Senin (5/6/2023).

Dari tangan pelaku polisi menyita dua paket Narkotika golongan 1 jenis Sabu, plastik klip transparan dan satu set alat hisap hasil modifikasi yang ditemukan dilokasi berbeda.

“Tim melakukan penghadangan terhadap pelaku dan menemukan barang bukti paket sabu yang sebelumnya sempat dibuang dengan tujuan mengelabui polisi yang melakukan pengejaran, selain itu tim kita juga melakukan penggeledahan di rumah AJ dan menemukan 1 set alat hisap yang sudah dimodifikasi, di dalam kamar rumah AJ,” tambahnya.

Baca Juga :

Selain menemukan paket sabu dan alat hisap, polisi juga melakukan tes urin terhadapa AJ, hasilnya pelaku positif narkoba, AJ kemudian dibawa ke kantor polisi untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.

Penangkapan AJ alias Jamal ini bukan yang pertama kali, sebelumnya pada tahun 2016 AJ pernah ditangkap dalam kasus yang sama yakni kepemilikan barang haram Narkotika sekaligus pemakai.

“Yang bersangkutan sebelumnya pernah ditahan di tahun 2016 terkait dengan kasus yang sama, oleh karena itu selama ini yang bersangkutan juga menjadi target kegiatan operasi kami dalam hal Narkotika,” ucap Kapolres.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Doa Mengenakan Pakaian Baru, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Doa Mengenakan Pakaian Baru, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Ketika hendak mengenakan pakaian baru, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa. Selain sebagai bentuk rasa syukur, doa juga bermanfaat sebagai perlindungan ...
Doa Memakai Pakaian, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Doa Memakai Pakaian, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Ketika hendak memakai pakaian, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa. Selain sebagai bentuk rasa syukur, doa juga bermanfaat sebagai perlindungan dari bahaya
Heboh Warung Madura Saingi Minimarket, Kemenkop UKM Buru-buru Tegas: Bukan Dibatasi, Tapi..

Heboh Warung Madura Saingi Minimarket, Kemenkop UKM Buru-buru Tegas: Bukan Dibatasi, Tapi..

Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) menegaskan bahwa mereka tidak pernah melarang warung-warung Madura untuk berjualan selama 24 jam.
Doa Melepas Pakaian, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Doa Melepas Pakaian, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Ketika hendak melepas pakaian, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa. Selain sebagai bentuk rasa syukur, doa juga bermanfaat sebagai perlindungan dari bahaya
Doa Setelah Wudhu, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Doa Setelah Wudhu, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Ketika hendak melaksanakan ibadah salat, umat muslim diwajibkan untuk berwudhu sebagai bentuk bersuci. Setelah melaksanakan wudhu ada doa yang baik untuk di- …
Saat Berkendara Tak Sengaja Nabrak Kucing, Apakah Akan dapat Sial atau Musibah? Ternyata Buya Yahya Sindir Begini…

Saat Berkendara Tak Sengaja Nabrak Kucing, Apakah Akan dapat Sial atau Musibah? Ternyata Buya Yahya Sindir Begini…

Ada sebuah mitos yang kerap terdengar masyarakat bahwa jika menabrak kucing dan tidak menguburnya, maka akan mendapat sial atau musibah. Ini kata Buya Yahya...
Trending
Momen Ibunda Pratama Arhan Menangis, Singgung Menantunya Azizah Salsha, Ternyata...

Momen Ibunda Pratama Arhan Menangis, Singgung Menantunya Azizah Salsha, Ternyata...

Ibunda Pratama Arhan tak kuasa menahan tangis, singgung menantunya Azizah Salsha usai laga perempat final Piala Asia U-23 2024 saat selebrasi Arhan menang.
Usai Timnya Dipulangkan, Hwang Sun-hong Sebut Timnas Indonesia Menang karena 2 Hal Ini, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Usai Timnya Dipulangkan, Hwang Sun-hong Sebut Timnas Indonesia Menang karena 2 Hal Ini, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Setelah Timnas Korea Selatan disingkirkan dari Piala Asia U-23, Hwang Sun-hong menyebut Timnas Indonesia menang karena dua hal ini, sempat sebut Shin Tae-yong.
Timnas Indonesia U-23 Dihujani Kabar Gembira Jelang Melawan Uzbekistan, Nomor 2 Bisa Bikin Menang

Timnas Indonesia U-23 Dihujani Kabar Gembira Jelang Melawan Uzbekistan, Nomor 2 Bisa Bikin Menang

Timnas Indonesia U-23 dihujani kabar gembira jelang pertandingan semifinal Piala Asia U-23 2024 kontra Uzbekistan di Stadion Abdullan bin Khalifa, Senin (29/4/2024).
Negaranya Gagal di Piala Asia U-23 2024, Suporter Thailand Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Negaranya Gagal di Piala Asia U-23 2024, Suporter Thailand Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Suporter Thailand ingin melihat timnas Indonesia U-23 melenggang ke Olimpiade Paris 2024 dengan mengalahkan Uzbekistan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.
Solidaritas Asia Tenggara! Bintang Thailand dan Singapura Ikut Dukung Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024

Solidaritas Asia Tenggara! Bintang Thailand dan Singapura Ikut Dukung Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan mendapatkan dukungan dari dua rekannya di Liga Belgia yang berasal dari Asia Tenggara, ketika sedang berlaga untuk timnas Indonesia U-23.
3 Klub Besar Liga Belanda Ini Ikut Soroti Kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23

3 Klub Besar Liga Belanda Ini Ikut Soroti Kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23

Bukan hanya fans dalam negeri saja yang soroti kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23, klub Liga Belanda ini juga lakukan hal serupa.
Media Qatar Bersaksi Timnas Indonesia U-23 Punya Senjata Rahasia untuk Berjaya di Piala Asia U-23 2024

Media Qatar Bersaksi Timnas Indonesia U-23 Punya Senjata Rahasia untuk Berjaya di Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 disinyalir punya senjata rahasia untuk berjaya di Piala Asia U-23 2024 setelah berhasil menyingkirkan Korea Selatan di perempat final.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya