News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pembangunan Ruang Rawat Inap RSUD Cut Nyak Dhien Meulaboh Senilai Rp 11 Miliar Mangkrak

Pembangunan ruang rawat inap Rumah Sakit Umum Derah Cut Nyak Dhien (RSUD CND) Meulaboh Aceh Barat dengan pagu anggaran sebesar Rp11 miliar yang bersumber dari APBD Aceh Barat tahun 2021 mangkrak.
Sabtu, 29 Januari 2022 - 12:47 WIB
Plafon Rumah Sakit CND belum selesai
Sumber :
  • Tim Tvone/ Chaidir Azhar

Sebelumnya Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Barat, melakukan sidak ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cut Nyak Dhien (CND) Meulaboh. Anggota DPRK menemukan beberapa kejanggalan terhadap rehabilitas pembangunan gedung rawat inap, termaksud gedung Instalasi Gawat Darurat (IGD) yang dibangun sejak 2021, namun belum bisa difungsikan hingga akhir Januari 2022.

Saat DPRK memasuki gedung tiga lantai yang baru dibangun tersebut, terlihat beberapa bagian seperti plafon yang belum tuntas dipasang, material besi dan bahan bangunan yang menumpuk di sudut ruangan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

”Kalau kita lihat kontrak kerja waktunya sudah habis masa pengerjaan, bahkan perpanjangan 50 hari masih belum siap. Jika tidak selesai seharusnya putuskan kontrak, tetapi ini masih dilanjut, ini yang jadi pertanyaan saya. Makanya kita ke lapangan ternyata benar apa yang dilaporkan oleh masyarakat,” kata Wakil Ketua I DPRK Aceh Barat Ramli.

”Kok sampai sekarang belum siap, ada juga temuan lain kita di sini, hari ini juga kita lihat papan nama proyek juga tidak ada, seharusnya itu wajib dipasang,” tutup Ramli. (Chaidir Azhar/Wna)

 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Waspada Hujan Sangat Lebat Akan Terjadi di Sejumlah Wilayah Hari Ini

Waspada Hujan Sangat Lebat Akan Terjadi di Sejumlah Wilayah Hari Ini

Sejumlah wilayah di Indoensia berpotensi terjadi hujan lebat hingga sangat lebat hari ini, Minggu (11/1/2026).
Hari Ini Harga Emas UBS-Galeri24 di Pegadaian Kompak Stabil

Hari Ini Harga Emas UBS-Galeri24 di Pegadaian Kompak Stabil

Harga emas pada hari ini, Minggu (11/1/2026) menunjukkan dua produk buatan Galeri24 dan UBS kompak stabil, mengutip laman Sahabat Pegadaian.
Jadwal Voli Hari Ini: Jakarta Bhayangkara Presisi Hadapi Samator, Farhan Halim Main di Jepang

Jadwal Voli Hari Ini: Jakarta Bhayangkara Presisi Hadapi Samator, Farhan Halim Main di Jepang

Jadwal voli hari ini, ada sejumlah laga seru termasuk Jakarta Bhayangkara Presisi melawan Samator di Proliga dan Farhan Halim main di Jepang.
Viral! Isi Chat Jule Ngaku Selingkuh Karena Jadi Korban KDRT Na Daehoon: Kalau Aku Buka Suara

Viral! Isi Chat Jule Ngaku Selingkuh Karena Jadi Korban KDRT Na Daehoon: Kalau Aku Buka Suara

Nama Julia Prastini atau Jule kembali menjadi topik hangat di media sosial khususnya X setelah beredar chat alasannya mengaku selingkuh.
Persib Bandung dan Persija Jakarta Kompak Pincang dalam Duel El Clasico Indonesia, Para Bintang Ini Absen

Persib Bandung dan Persija Jakarta Kompak Pincang dalam Duel El Clasico Indonesia, Para Bintang Ini Absen

Persib Bandung dan Persija Jakarta akan saling bertemu dalam laga krusial Super League 2025/2026 dengan kondisi yang tidak ideal.
Pelatih AS Roma Buka Suara usai Lihat Jay Idzes Cederai Evan Ferguson: Itu Serius

Pelatih AS Roma Buka Suara usai Lihat Jay Idzes Cederai Evan Ferguson: Itu Serius

Pelatih AS Roma, Gian Piero Gasperini, menyampaikan kabar terbaru soal Evan Ferguson. Sang penyerang mengalami cedera usai berduel dengan Jay Idzes di laga kontra Sassuolo.

Trending

Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Warga kesulitan mendapatkan BBM, bahkan sebagian tidak dapat beraktivitas karena kehabisan bahan bakar.
Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Kasih Kabar Kejutan, Jay Idzes Terpuruk Lagi

Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Kasih Kabar Kejutan, Jay Idzes Terpuruk Lagi

Para pemain Timnas Indonesia kembali berlaga untuk klubnya masing-masing pada akhir pekan. Di antara yang mendapatkan menit bermain adalah Elkan Baggott dan Jay Idzes.
Ramalan Keuangan Shio 12 Januari 2026: Shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

Ramalan Keuangan Shio 12 Januari 2026: Shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

Tips keuangan 12 Januari 2026 berdasarkan shio Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular. Panduan lengkap mengelola keuangan agar tetap stabil dan terarah.
John Herdman Langsung Terima Kabar Bahagia dari Elkan Baggott usai Mendarat di Indonesia, Media Inggris Bilang Begini

John Herdman Langsung Terima Kabar Bahagia dari Elkan Baggott usai Mendarat di Indonesia, Media Inggris Bilang Begini

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, langsung mendapatkan kabar bahagia usai mendarat di Indonesia. Elkan Baggott menjadi penyebabnya.
Ramalan Keuangan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Keuangan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan keuangan zodiak minggu ini, 12-18 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Dua Kali Diterjang Banjir Bandang Dalam 3 Hari, Kondisi Warga Sumberrejo Memprihatinkan

Dua Kali Diterjang Banjir Bandang Dalam 3 Hari, Kondisi Warga Sumberrejo Memprihatinkan

Bencana banjir bandang melanda Desa Sumberrejo, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. 
Kabar Gembira Bagi Warga Aceh, Presiden Prabowo Batalkan Efisiensi Anggaran di Tengah Masa Pemulihan Pascabencana

Kabar Gembira Bagi Warga Aceh, Presiden Prabowo Batalkan Efisiensi Anggaran di Tengah Masa Pemulihan Pascabencana

Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Presiden RI Prabowo Subianto atas kebijakan anggaran yang berpihak pada percepatan pemulihan pascabencana di Tanah Rencong. 
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT