News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Anak Presiden Belarusia Temui Mentan Amran untuk Investasi Pertanian

Belarusia ternyata melihat Indonesia sebagai mitra strategis dan siap memperluas kerja sama pertanian, khususnya dalam penguatan ketahanan pangan kedua negara.
Senin, 1 Desember 2025 - 16:30 WIB
Mentan Andi Amran Sulaiman menerima kunjungan Dmitry Lukashenko, putra Presiden Belarusia.
Sumber :
  • Kementan

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menerima kunjungan Dmitry Lukashenko, putra Presiden Belarusia, untuk membahas peluang kerja sama strategis kedua negara di sektor pertanian.

Dalam pertemuan di Jakarta Selatan, Senin (1/12/2025), Dmitry menyampaikan apresiasi mendalam atas sambutan hangat Kementerian Pertanian (Kementan) dan menegaskan bahwa Belarusia melihat Indonesia sebagai mitra strategis dan siap memperluas kerja sama pertanian, khususnya dalam penguatan ketahanan pangan kedua negara.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kami melihat beberapa aspek kerja sama. Belarusia adalah negara agrikultur yang besar seperti Indonesia. Subjek utama adalah keamanan pangan bagi kedua negara. Kita punya banyak pengalaman yang dapat dibagikan bersama Indonesia. Terima kasih atas sambutan hangat Indonesia,” kata Elias Borisovich, anggota delegasi Belarusia, mewakili Dmitry.

Belarusia juga menyampaikan keinginan membuka peluang pembelian produk cokelat Indonesia, serta akan membahas lebih lanjut kemungkinan pembelian CPO dan coconut milk.

Sementara itu, Mentan Amran menegaskan pentingnya kerja sama yang mampu memberikan manfaat konkret bagi Indonesia, terutama dalam pemenuhan kebutuhan pangan dan percepatan penguatan industri hulu pertanian.

Ia menekankan bahwa fokus utamanya adalah melihat peluang kerja sama strategis di sektor pertanian yang dinilai saling menguntungkan bagi kedua negara.

“Ini menggolkan misi Indonesia. Jadi ini adalah win-win solution. Kita butuh susu, dan kita juga membutuhkan potas. Ini sangat penting karena beberapa komoditas itu tidak bisa diproduksi di Indonesia. Yang terpenting, harganya lebih murah dan kualitasnya terjamin,” ujar Mentan Amran.

Ia juga menegaskan bahwa kepentingan Indonesia tidak berhenti pada sektor peternakan dan pupuk. Pemerintah mendorong Belarus untuk membuka pasar bagi sejumlah komoditas unggulan nasional.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kita punya palm oil, produksinya 46 juta ton. Kita juga punya coconut dan kakao. Sekarang kita surplus. Jadi penekanannya jelas, kerja sama harus saling menguntungkan,” tegasnya.

Mentan Amran juga menyampaikan harapan pemerintah Indonesia agar Belarusia bisa mengambil peran lebih besar dalam mendukung program strategis nasional, mulai dari peningkatan produktivitas padi berbasis teknologi, pemenuhan kebutuhan daging dan susu, hingga investasi industri pupuk di Indonesia.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Mauricio Souza Ultimatum Wasit dan VAR Jelang Laga Persib Vs Persija, Sebut Jangan Jadi Sumber Masalah Baru

Mauricio Souza Ultimatum Wasit dan VAR Jelang Laga Persib Vs Persija, Sebut Jangan Jadi Sumber Masalah Baru

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, menaruh perhatian khusus pada faktor kepemimpinan wasit jelang laga sarat gengsi melawan Persib Bandung
Usut Dugaan Penistaan Agama oleh Pandji Pragiwaksono, Polisi Analisa Rekaman Percakapan-Tangkapan Gambar

Usut Dugaan Penistaan Agama oleh Pandji Pragiwaksono, Polisi Analisa Rekaman Percakapan-Tangkapan Gambar

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Budi Hermanto mengatakan, pihaknya akan melakukan analisa terhadap barang bukti rekaman percakapan dan satu gambar kegiatan yang berasal dari tangkapan layar.
Satu Pelatih akan Segera Bertemu Petinggi Manchester United, Disiapkan sebagai Manajer Interim Pengganti Ruben Amorim

Satu Pelatih akan Segera Bertemu Petinggi Manchester United, Disiapkan sebagai Manajer Interim Pengganti Ruben Amorim

Mantan manajer Manchester United (MU), Ole Gunnar Solskjaer dijadwalkan menggelar pertemuan penting dengan jajaran petinggi klub pada Sabtu mendatang.
Nasib Rashford Bersama Barcelona Mulai Terungkap, MU Siap Kehilangan?

Nasib Rashford Bersama Barcelona Mulai Terungkap, MU Siap Kehilangan?

Manajer Barcelona, Hansi Flick, terus melontarkan pujian kepada Marcus Rashford dalam beberapa pekan terakhir.
Ramalan Zodiak Hari Ini, Karier Leo, Sagitarius dan Capricorn Meledak-ledak

Ramalan Zodiak Hari Ini, Karier Leo, Sagitarius dan Capricorn Meledak-ledak

Jangan ragu ya, bila kamu diberikan tugas penting. Bisa melakukan negosiasi pada atasan jika perlu. Semoga beruntung.
Pramono Ungkap Masih Tunggu Keputusan Danantara soal Proyek PSEL

Pramono Ungkap Masih Tunggu Keputusan Danantara soal Proyek PSEL

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyebut pihaknya tidak ingin terburu-buru dalam membangun unit pengelolaan sampah menjadi energi listrik (PSEL).

Trending

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Penyanyi Denada Elizabeth Anggia Ayu Tambunan membuat tulisan rindu mendiang ibunda, almarhumah Emilia Contessa usai digugat anak kandung, Ressa Rizky Rosano.
Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Banjir dengan ketinggian air sekira 1-2 meter melanda sejumlah wilayah yang berada di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah pada Jumat (9/1/2026).
Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Persija Jakarta memastikan akan bergerak aktif pada bursa transfer paruh musim demi memperkuat skuad menghadapi putaran kedua kompetisi.
Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Pemain Timnas Indonesia dan kapten Dewa United Ricky Kambuaya memberikan respons mengejutkan setelah dikaitkan dengan kontestan Super League Persija Jakarta.
Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Para pemain Persija Jakarta, khususnya legiun asing disebut tak sabar ingin menaiki kendaraan taktik baja saat menghadapi Persib Bandung.
Jadwal Semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Incar Tiket ke Final

Jadwal Semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Incar Tiket ke Final

Berikut jadwal lengkap semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT