News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Telkomsel Perkuat Akses Internet Huntara di Wilayah Sumatera-Aceh, Kapasitas WiFi Gratis Ditingkatkan

Layanan internet di 11 Hunian Sementara (Huntara) yang tersebar di wilayah Aceh dan Sumatera Utara terus ditingkatkan oleh Telkomsel melalui berbagai upaya.
Kamis, 15 Januari 2026 - 18:44 WIB
Telkomsel Perkuat Akses Internet di Huntara.
Sumber :
  • Telkomsel

Jakarta, tvOnenews.com - Telkomsel terus mendukung pemulihan pascabencana dengan memastikan ketersediaan layanan internet yang andal di 11 Hunian Sementara (Huntara) yang tersebar di wilayah Aceh dan Sumatera Utara.

Upaya ini ditujukan untuk membantu masyarakat tetap terhubung, mengakses informasi penting, serta mendukung aktivitas sehari-hari selama masa transisi pemulihan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Vice President Area Network Operations Sumatera Telkomsel, Nugroho A. Wibowo, menyampaikan bahwa Telkomsel menempatkan keandalan jaringan sebagai prioritas utama di kawasan Huntara.

“Kami memastikan konektivitas di Huntara tetap terjaga melalui peningkatan kapasitas jaringan dan pengoperasian Combat di sejumlah lokasi. Kolaborasi bersama Telkom Group yang menghadirkan WiFi gratis di Huntara juga menjadi bagian penting untuk memastikan masyarakat tetap terhubung selama masa pemulihan,” ujar Nugroho, Kamis (15/1/2026).

Untuk menjaga kelancaran akses internet di kawasan Huntara, Telkomsel melakukan penguatan jaringan melalui upgrade kapasitas di berbagai site yang meng-cover wilayah Huntara.

Selain itu, Telkomsel juga menghadirkan Compact Mobile BTS (Combat) di sejumlah titik strategis guna memperkuat cakupan dan kualitas layanan jaringan di lokasi dengan kebutuhan konektivitas yang meningkat.

Sebagai bagian dari kolaborasi berkelanjutan, Telkom Group turut menghadirkan akses internet/WiFi gratis yang dibangun langsung di kawasan Huntara.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Fasilitas ini memungkinkan masyarakat tetap berkomunikasi dengan keluarga, mengakses layanan digital, serta mendukung kebutuhan pendidikan dan aktivitas produktif lainnya selama berada di hunian sementara.

Telkomsel akan terus memantau kebutuhan jaringan di kawasan Huntara serta melakukan penyesuaian yang diperlukan agar kualitas layanan tetap optimal, sejalan dengan komitmen perusahaan untuk selalu hadir mendampingi masyarakat pascabencana dan mendukung pemulihan yang berkelanjutan. (rpi)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Komplotan Pak Ogah Tutup Exit Tol Rawa Buaya, Polisi Gerak Cepat Amankan Enam Orang

Komplotan Pak Ogah Tutup Exit Tol Rawa Buaya, Polisi Gerak Cepat Amankan Enam Orang

Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan aksi komplotan “Pak Ogah” menutup jalan Exit Tol Rawa Buaya, Jakarta Barat.
Pemprov Jateng Serahkan Bantuan Biaya Indekos Rp 332,1 Juta Kepada 162 Mahasiswa Terdampak Bencana Sumatera

Pemprov Jateng Serahkan Bantuan Biaya Indekos Rp 332,1 Juta Kepada 162 Mahasiswa Terdampak Bencana Sumatera

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Jateng, menyalurkan bantuan biaya tempat tinggal selama tiga bulan kepada 162 mahasiswa. 
Debut Turnamen Pelatih 35 Tahun di Piala AFF, Target Kalahkan Timnas Indonesia Hingga Bawa Juara

Debut Turnamen Pelatih 35 Tahun di Piala AFF, Target Kalahkan Timnas Indonesia Hingga Bawa Juara

Baru berusia 35 tahun, turnamen ini akan menjadi debut Gavin Lee bersama Singapura di turnamenn level Asia Tenggara.
Berapi-Api, Habib Bahar Geram ke Pandji Pragiwaksono: Salat Bukan untuk Bahan Candaan

Berapi-Api, Habib Bahar Geram ke Pandji Pragiwaksono: Salat Bukan untuk Bahan Candaan

Sorotan sejumlah kelompok terhadap materi Stand Up Comedy 'Mens Rea' besutan Pandji Pragiwaksono terus menuai sorotan publik.
Tentukan Kemenangan Inter Milan, Francesco Pio Esposito Akui Punya ‘Hubungan Spesial’ dengan Cristian Chivu

Tentukan Kemenangan Inter Milan, Francesco Pio Esposito Akui Punya ‘Hubungan Spesial’ dengan Cristian Chivu

Pahlawan Inter Milan, Francesco Pio Esposito, mengakui bahwa dirinya punya koneksi erat dengan pelatih Cristian Chivu. Keduanya berselebrasi secara hangat dalam kemenangan atas Lecce.
KPK Tak Lagi Pamerkan Foto Tersangka Korupsi, Jaksa Agung dan Novel Baswedan Beri Respons Berbeda

KPK Tak Lagi Pamerkan Foto Tersangka Korupsi, Jaksa Agung dan Novel Baswedan Beri Respons Berbeda

Kebijakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang tidak lagi menampilkan foto tersangka kasus korupsi saat konferensi pers menuai kritik publik.

Trending

3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

Persib Bandung harus mulai memikirkan langkah strategis untuk mengantisipasi kepergian Federico Barba. Salah satu opsi yang bisa diambil adalah merekrut pemain kelas dunia di sektor pertahanan.
Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Di tengah panasnya isu transfer Federico Barba dari Persib Bandung ke klub liga Italia, sang istri tiba-tiba buat unggahan yang justru bikin Bobotoh geram.
Terungkap Kejanggalan Selama Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet, Ditemukan di Area yang Dilalui Tim Pencari Berkali-kali

Terungkap Kejanggalan Selama Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet, Ditemukan di Area yang Dilalui Tim Pencari Berkali-kali

Syafiq Ali diketahui mendaki Gunung Slamet bersama rekannya, Himawan, melalui Basecamp Dipajaya, Desa Clekatakan, Pemalang, pada Sabtu (30/12/2025).
Kogabwilhan III Tanam 1.000 Pohon Mangrove sebagai Langkah Antisipasi Iklim

Kogabwilhan III Tanam 1.000 Pohon Mangrove sebagai Langkah Antisipasi Iklim

Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) III tanam 1.000 pohon mangrove di Pantai Gambesi, Kelurahan Gambesi, Ternate, Maluku Utara Kamis (15/1/2026).
Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Medsos sempat dihebohkan dengan kabar hilangnya pendaki di gunung Slamet beberapa waktu lalu. Kini pendaki tersebut ditemukan dalam keadaan meninggal.
Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Sebelumnya, publik dihebohkan dengan aksi Khairun Nisya yang menyamar sebagai pramugari Batik Air.
Agus Saputra Guru di Jambi Akui Lontarkan Kata "Miskin" hingga Berujung Dikeroyok oleh Puluhan Siswanya, Tapi...

Agus Saputra Guru di Jambi Akui Lontarkan Kata "Miskin" hingga Berujung Dikeroyok oleh Puluhan Siswanya, Tapi...

Viral di media sosial video pengeroyokan guru SMK Negeri 3 Tanjung Jabung Timur, Jambi bernama Agus Saputra oleh sejumah siswanya. Ini pengakuan sang guru..
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT