LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Gule Bustaman Khas Semarang
Sumber :
  • Tim tvOne - Teguh Joko Sutrisno

Gule Bustaman Khas Semarang, Tanpa Santan Tapi Gurihnya Jangan Ditanya

Ciri khas dari gule Kampung Bustaman, Semarang, Jawa Tengah adalah isiannya yang sebagian besar memakai kepala dan kaki kambing, jeroan, dan sebagian daging.

Selasa, 28 Desember 2021 - 09:46 WIB

Semarang, Jawa Tengah - Kampung Bustaman ini kalau kata orang Semarang, posisinya "nyempil" di tengah kawasan perdagangan yang dihuni multi ras di Jalan MT. Haryono Semarang. Ada pedagang keturunan Arab, Cina, Koja, dan tentu saja Jawa. Gang masuk kampung hanya dua meteran. Jadi hanya bisa dilewati pejalan kaki maupun sepeda motor.

Kemudian pada sekitar tahun 1950an, datang seorang pedagang gule asal Kudus ke pemukiman ini. Ia membawa racikan baru yaitu gule tanpa santan. Ia menggantinya dengan kelapa parut yang disangrai hingga mengeluarkan minyak. Nah, bumbu khusus yang orang sini menyebutnya srundeng tersebut, menghasilkan kuah gule yang jauh lebih gurih dan baunya harum. 

"Parutan kelapa disangai sampai berminyak inilah yang bikin beda dan menjadi ciri khas gule Bustaman," kata Makruf, penjual gule saat ditemui di dapurnya di Kampung Bustaman Semarang, Senin (27/12).

Ciri khas lainnya dari gule Kampung Bustaman adalah isiannya yang sebagian besar memakai kepala dan kaki kambing, jeroan, dan sebagian daging. Sementara daging bersih tanpa lemak dipakai untuk sate.

Makruf menceritakan, hal-hal yang berbau kambing sudah sangat akrab bagi warga Kampung Bustaman. Dari pedagang kambing hidup, pengelola rumah potong, penjual daging, peracik kuliner serba kambing, bahkan warga di sini juga sangat ahli membersihkan kaki dan kepala kambing yang bagi banyak orang sangat merepotkan itu.

Baca Juga :

"Kalau rumah pemotongan itu yang mengawali warga keturunan Arab. Lalu berbaur dan menghasilkan cabang usaha perkambingan yang lain sampai sekarang," ungkapnya.

Kunci gule kambing khas Kampung Bustaman selain bumbu srundeng adalah bagaimana membuat kepala dan kaki kambing yang dikenal alot dan liat itu menjadi empuk.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kementan RI Dorong Petani Muda Sebagai Garda Terdepan Pembangunan Pertanian

Kementan RI Dorong Petani Muda Sebagai Garda Terdepan Pembangunan Pertanian

Kementerian Pertanian (Kementan) RI mendorong dan memfasilitasi bertumbuhnya usaha tani atau agripreneur yang di jalankan oleh generasi muda.
Rayakan HUT ke-14 GenRe Bakal Tingkatkan Kualitas Remaja Indonesia

Rayakan HUT ke-14 GenRe Bakal Tingkatkan Kualitas Remaja Indonesia

Memperingati hari jadinya selama 14 tahun, GenRe (Generasi Berencana) Indonesia bakal meningkatkan kualitas remaja dari berbagai isu yang berkembang.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Terungkap, Pekerjaan Pelaku Mutilasi Istri Sendiri di Ciamis

Terungkap, Pekerjaan Pelaku Mutilasi Istri Sendiri di Ciamis

Polisi menangkap Tarsum pelaku pembunuhan sekaligus mutilasi terhadap sang istrinya di Dusun Sindangjaya, Desa Cisontol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Fajar Alfian Tegaskan Tim Indonesia Tak Boleh Anggap Remeh Taiwan di Semifinal Thomas Cup

Fajar Alfian Tegaskan Tim Indonesia Tak Boleh Anggap Remeh Taiwan di Semifinal Thomas Cup

Pemain ganda putra Indonesia Fajar Alfian mengatakan tidak ingin menganggap remeh tim Taiwan pada babak semifinal Piala Thomas 2024 yang digelar pada Sabtu (4/5).
Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Timnas Jepang U-23 secara dramatis meraih gelar juara Piala Asia U-23 2024 usia menumbangkan Uzbekistan dengan skor 1-0 di Stadion Jassim Bin Hamad, Jumat (3/5/2024) malam WIB.
Trending
Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Timnas Jepang U-23 secara dramatis meraih gelar juara Piala Asia U-23 2024 usia menumbangkan Uzbekistan dengan skor 1-0 di Stadion Jassim Bin Hamad, Jumat (3/5/2024) malam WIB.
Polisi Dapati Sejumlah Keanehan Saat Periksa Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis

Polisi Dapati Sejumlah Keanehan Saat Periksa Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis

Polisi menangkap pria berinisial TS usai melakukan pembunuhan disertai mutilasi terhadap istrinya sendiri di Dusun Sindangjaya, Desa Cisontol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Fakta Baru Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Kerap Berucap Ini Saat Diperiksa Polisi

Fakta Baru Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Kerap Berucap Ini Saat Diperiksa Polisi

Video mengerikan terekam kamera warga terkait aksi pembunuhan disertai mutilasi suami terhadap istrinya sendiri terjadi di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Usai Kalah Perebutan Juara ke-3 Piala Asia 2024, Siap-siap Timnas Indonesia U-23 Bakal Kehilangan Ini dari Menpora RI

Usai Kalah Perebutan Juara ke-3 Piala Asia 2024, Siap-siap Timnas Indonesia U-23 Bakal Kehilangan Ini dari Menpora RI

Timnas Indonesia U-23 gagal meraih juara ke-3 pada ajang Piala Asia 2024 usai takluk oleh Irak dengan skor 1-2.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Kronologi Aksi Penganiayaan yang Tewaskan Seorang Mahasiswa STIP Jakarta Utara

Kronologi Aksi Penganiayaan yang Tewaskan Seorang Mahasiswa STIP Jakarta Utara

Seorang mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP), Jakarta Utara berinisial P (19) dilaporkan tewas usai dianiaya seniornya.
Timnas Indonesia U-23 Kalah, PT LIB Resmi Umumkan Jadwal Championship Series Liga 1 2023/2024

Timnas Indonesia U-23 Kalah, PT LIB Resmi Umumkan Jadwal Championship Series Liga 1 2023/2024

PT Liga Indonesia Baru (LIB) resmi merilis jadwal terbaru babak Championship Series Liga 1 2023/2024 menyusul hasil Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Telusur
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 08:00
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Coffee Break
Selengkapnya