News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pria Diduga Bunuh Diri di Masjidil Haram, Askar Terluka saat Menyelamatkan

Seorang pria diduga mencoba bunuh diri dengan lompat dari lantai atas Masjidil Haram, menyebabkan petugas keamanan (Askar) terluka saat menyelamatkan.
Minggu, 28 Desember 2025 - 10:38 WIB
Masjidil Haram
Sumber :
  • tvOnenews - Gigih Wahyuningsih

tvOnenews.com – Media sosial tengah dihebohkan dengan video detik-detik seorang pria yang melompat dari lantai atas Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi. 

Insiden ini terjadi pada Kamis (25/12/2025), dan melibatkan seorang petugas keamanan yang mencoba menyelamatkan pria tersebut.
 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Upaya Penyelamatan oleh Petugas Keamanan

Detik-detik pria lompat dari lantai atas Masjidil Haram dan diselamatkan petugas
Detik-detik pria lompat dari lantai atas Masjidil Haram dan diselamatkan petugas
Sumber :
  • X/Alhamdhulillaah

Pasukan Khusus Keamanan Masjidil Haram (Askar) menyatakan bahwa seorang petugas terluka saat berusaha menahan jatuhnya pria itu. 

Kedua korban segera dipindahkan untuk mendapatkan perawatan medis. 

Pihak berwenang memastikan proses hukum terkait insiden ini telah selesai.

"Kedua orang tersebut segera dipindahkan untuk menerima perawatan medis dan prosedur resmi yang dibutuhkan telah diselesaikan," kata Pasukan Khusus Keamanan Masjidil Haram, dikutip dari Saudi Gazette.
 

Respons Syekh Al-Sudais

Sheikh Dr Abdur Rahman As Sudais
Sheikh Dr Abdur Rahman As Sudais
Sumber :
  • X/Inside the Haramain

Imam dan Khatib Masjidil Haram sekaligus Ketua Umum Pengurus Masjidil Haram dan Masjid Nabawi, Syekh Abdulrahman bin Abdulaziz Al-Sudais, memberikan tanggapan terkait percobaan bunuh diri ini. 

Ia mengimbau jemaah dan pengunjung Masjidil Haram serta Masjid Nabawi untuk selalu mematuhi aturan, menghormati kesucian tempat suci, dan menjaga tata krama Islam, serta fokus beribadah.

Syekh Al-Sudais menekankan bahwa menjatuhkan diri dari tempat tinggi termasuk tindakan percobaan bunuh diri yang dilarang dalam Islam. 

Ia mengutip firman Allah SWT dan sabda Nabi SAW tentang larangan bunuh diri:

"Dan janganlah kalian membunuh diri sendiri." (QS An-Nisa: 29)

Dan sabda Nabi SAW "Barang siapa membunuh dirinya sendiri, maka ia akan berada dalam api neraka."

Ia menegaskan bahwa tujuan Islam adalah melindungi dan melestarikan kehidupan, sebagaimana firman Allah SWT dalam surah Al-Baqarah ayat 195:

"...janganlah jerumuskan dirimu ke dalam kebinasaan."
 

Apresiasi terhadap Petugas Keamanan

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Syekh Al-Sudais juga memuji dedikasi petugas keamanan yang menjaga keselamatan jemaah dari segala ancaman.

"Perilaku teladan yang ditunjukkan pasukan keamanan mencerminkan standar tanggung jawab tertinggi dan merupakan teladan terhormat bagi petugas keamanan Saudi," kata Syekh Al-Sudais, dikutip dari Inside the Haramain.
 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Manajer Arsenal, Mikel Arteta, akhirnya berbicara secara terbuka untuk pertama kalinya menyusul keputusan kontroversial Chelsea yang secara mengejutkan memecat Enzo Maresca dari jabatan pelatih kepala.
Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia mengaku belum dapat sepenuhnya mencairkan dana pemulihan hunian terhadap kobran bencana banjir bandang dan tanah longsor di Aceh.
Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkap ada sosok podcaster atau pemilik podcast ternama tukang selingkuh. Sosoknya sering mengundang korban perselingkuhan.
Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, meminta Operator Liga Indonesia, PT I.League, untuk melakukan penyesuaian jadwal pertandingan BRI Super League 2025/2026 demi mendukung persiapan tim menghadapi babak 16 Besar AFC Champions League Two (ACL Two).
Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek timnas Indonesia, Mees Hilgers, resmi berpindah agensi. Pemain berusia 24 tahun tersebut kini bergabung dengan Lian Sports, agensi yang juga menaungi dua pemain Liverpool, yakni Milos Kerkez dan Federico Chiesa.
Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Polisi masih mengusut tewasnya satu keluarga yang terdiri dari ibu berinisial SS (50), dan dua anaknya berinisial Afiah (27), dan AAAJ (13), serta satu anak lainnya berinisial ASJ (22) yang masih dirawat di rumah sakit, di Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada Jumat (2/1/2026).

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Tak Gentar di Asia, Bojan Hodak Blak-blakan Minta Jadwal Liga Diubah

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, meminta Operator Liga Indonesia, PT I.League, untuk melakukan penyesuaian jadwal pertandingan BRI Super League 2025/2026 demi mendukung persiapan tim menghadapi babak 16 Besar AFC Champions League Two (ACL Two).
Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia Akui Dana Pemulihan Hunian Korban Bencana Aceh Belum Cair, Ini Alasannya

Pemerintah Indonesia mengaku belum dapat sepenuhnya mencairkan dana pemulihan hunian terhadap kobran bencana banjir bandang dan tanah longsor di Aceh.
Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Usut Tewasnya Satu Keluarga di Warakas Jakut, Polisi Periksa Enam Saksi

Polisi masih mengusut tewasnya satu keluarga yang terdiri dari ibu berinisial SS (50), dan dua anaknya berinisial Afiah (27), dan AAAJ (13), serta satu anak lainnya berinisial ASJ (22) yang masih dirawat di rumah sakit, di Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada Jumat (2/1/2026).
Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek Timnas Indonesia Mees Hilgers Pindah Agensi, Karier di Eropa Jadi Babak Baru?

Bek timnas Indonesia, Mees Hilgers, resmi berpindah agensi. Pemain berusia 24 tahun tersebut kini bergabung dengan Lian Sports, agensi yang juga menaungi dua pemain Liverpool, yakni Milos Kerkez dan Federico Chiesa.
Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Chelsea Pecat Enzo Maresca, Pelatih Arsenal Mikel Arteta Mendadak Ikut Campur Gegara Ini

Manajer Arsenal, Mikel Arteta, akhirnya berbicara secara terbuka untuk pertama kalinya menyusul keputusan kontroversial Chelsea yang secara mengejutkan memecat Enzo Maresca dari jabatan pelatih kepala.
Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkap ada sosok podcaster atau pemilik podcast ternama tukang selingkuh. Sosoknya sering mengundang korban perselingkuhan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT