News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bakal Jumpa Denada di Sidang Mediasi, Ternyata Dua Tuntutan ini yang Ressa Perjuangkan

Media sosial dihebohkan dengan kabar dugaan penelantaran anak oleh Denada. Hal ini belum bisa dipastikan, karena hari ini akan ada sidang mediasi.
Kamis, 15 Januari 2026 - 14:05 WIB
Bakal Jumpa Denada di Sidang Mediasi, Ternyata Dua Tuntutan ini yang Ressa Perjuangkan
Sumber :
  • Kolase Instagram/@denadaindonesia & tvOne/Happy Oktavia

Jakarta, tvonenews.com- Kabar terbaru dari kasus dugaan penelantaran anak yang menyeret nama Denada, hari ini (15/1) telah dijadwalkan sidang mediasi. Kedua pihak berpeluang bertemu.

Praktisi Hukum Sebut Denada Berpeluang Kena Pasal ini Apabila Terbukti lakukan Penelantaran Anak: Hukumannya Lumayan
Praktisi Hukum Sebut Denada Berpeluang Kena Pasal ini Apabila Terbukti lakukan Penelantaran Anak: Hukumannya Lumayan
Sumber :
  • Instagram Denada Indonesia

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Diketahui, disidang mediasi ini, Denada dan Ressa akan dipertemukan. Pengadilan negeri Banyuwangi memastikan agenda tersebut.

Dalam keterangannya, Humas PN Banyuwangi Yoga Pradana membenarkan dalam mediasi yang pertama itu dihadiri oleh semua pihak terkait dalam hal ini Denada dan Ressa.

“Dijadwalkan kembali mediasi yang kedua insyaallah tanggal 15 Januari. Sementara hadir kemarin dalam laporan tertulis semua pihak,” beber Yoga, Selasa (13/01/2026).

Sehubungan dengan mediasi gugatan, kata Yoga, idealnya kedua belah pihak harusnya hadir. Jika tergugat tidak hadir dalam mediasi tersebut, maka gugatan berpeluang diputus dengan putusan Verstek atau Putusan in absentia yang tidak dihadiri oleh tergugat.

Bakal Jumpa Denada di Sidang Mediasi, Ternyata Dua Tuntutan ini yang Ressa Perjuangkan
Bakal Jumpa Denada di Sidang Mediasi, Ternyata Dua Tuntutan ini yang Ressa Perjuangkan
Sumber :
  • Kolase Instagram/@denadaindonesia & tvOne/Happy Oktavia

“Bila tidak hadir nanti perkaranya bisa diputus secara Verstek, ya kalau ada kuasa hukumnya bisa jadi enggak verstek dan ini kuasa khusus untuk mediasi. Namun, prinsipnya itu wajib hadir in person kecuali kalau ada alasan kuat untuk tidak hadir,” pungkas Yoga.

2 Tuntutan Ressa kepada Denada

Atas gugatan yang dilayangkan Ressa pada 28 November 2025 lalu, kuasa hukum menyampaikan ada dua tuntutan yang dituntut kepada penyanyi indonesia itu.

Pasalnya, kliennya Ressa bernama lengkap Al Ressa Rizky Rossano (24),sudah mengalami kerugian yang telah dialami oleh kliennya selama 24 tahun tentunya harus dipertanggungjawabkan oleh tergugat, baik kerugian materiil maupun immateriil.

Kemudian, Ressa menuding Denada sudah menelantarkan dirinya sejak kecil dan menuntut pengakuan serta pemenuhan hak sebagai anak kandung.

Sehingga tuntutan yang ada bukan sekadar soal uang Rp7 miliar, tetapi juga mengenai tanggung jawab moral dan pengakuan identitas diri.

"Karena selama ini, Ressa hidup sederhana bersama keluarga dari pihak almarhum neneknya, Emilia Contessa. Maka kami ingin kejelasan hukum agar dia mendapat haknya sebagai anak,” pesan kuasa hukum Ressa tersebut dalam Youtube Cumi-cumi.

Di sisi lain, Praktisi hukum, Agustinus Nahak dalam keterangannya mengatakan penyanyi Indonesia, Denada berpeluang terkena dua pasal. Apabila dia terbukti melakukan penelantaran anak terhadap Ressa.  

Kedua pasal yang dibisa menjerat Denada merupakan 304 KUHP dan 308 KUHP. Di mana dalam pembuktiannya, pihak yang menggugat harus bisa membuktikan.

"Menyangkut terkait penelantaran anak itu, ada undang-undang Perlindungan Anak juga undang-undang 35 tahun 2014, dan ada perubahan di undang-undang Nomor 23 Tahun 2022 mengatur tentang definisi pengantaran anak ini harus jelas bentuk-bentuk penelantaran hal seperti apa," katanya dikutip dari YouTube Cumi-cumi, Rabu (14/1). 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sedangkan pasal 304 pasal 308 itu sanksi pidana bagi penelantaran jangan main-main. Ancaman hukumannya itu lumayan," tegas Agustinus.(klw)

 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Teja Paku Alam Jadi Satu-satunya Pemain Persib Bandung yang Pegang Rekor di Super League 2025/2026

Teja Paku Alam Jadi Satu-satunya Pemain Persib Bandung yang Pegang Rekor di Super League 2025/2026

Penjaga gawang Persib Bandung, Teja Paku Alam, mendapat sorotan. Pasalnya, kini ia menjadi pemegang rekor clean sheet terbanyak di putaran pertama.
Hasil Proliga 2026, Putra: Jakarta Garuda Jaya Bikin Sejarah! Raih Kemenangan Pertama Usai Taklukan Tuan Rumah

Hasil Proliga 2026, Putra: Jakarta Garuda Jaya Bikin Sejarah! Raih Kemenangan Pertama Usai Taklukan Tuan Rumah

Hasil Proliga 2026 di sektor putra yang mempertemukan Medan Falcons Tirta Bhagasasi menghadapi Jakarta Garuda Jaya yang berlangsung di GOR Sumut Sport Center.
17 Hari Baru Ditemukan, Anak Indigo Sebut Kendala Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet Tertutup Alam Gaib

17 Hari Baru Ditemukan, Anak Indigo Sebut Kendala Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet Tertutup Alam Gaib

Syafiq Ali ditemukan meninggal di Gunung Slamet setelah 17 hari hilang. Anak indigo sebut pencarian sulit karena tertutup alam gaib di sekitar lokasi.
Soal UMP 2026, Anindya Bakrie Ingatkan Daya Saing: Upah Penting, Tapi Kompetitif Juga Wajib

Soal UMP 2026, Anindya Bakrie Ingatkan Daya Saing: Upah Penting, Tapi Kompetitif Juga Wajib

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Anindya Bakrie, tanggapi penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) 2026 di tengah gelombang demonstrasi buruh
Legenda MU, Gary Neville Tidak Ingin Michael Carrick Dijadikan Pelatih Kepala Permanen Manchester United?

Legenda MU, Gary Neville Tidak Ingin Michael Carrick Dijadikan Pelatih Kepala Permanen Manchester United?

Gary Neville blak-blakan soal penunjukan Michael Carrick sebagai pelatih kepala sementara Manchester United. Neville menilai tidak boleh ada ruang bagi Carrick
Otoritas Iran Janji akan Usut Provokasi Internasional

Otoritas Iran Janji akan Usut Provokasi Internasional

Sumber diplomatik Iran kepada RIA Novosti menyatakan Iran memandang eskalasi protes adalah kelanjutan dari perang 12 hari dengan Israel

Trending

3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

Persib Bandung harus mulai memikirkan langkah strategis untuk mengantisipasi kepergian Federico Barba. Salah satu opsi yang bisa diambil adalah merekrut pemain kelas dunia di sektor pertahanan.
Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Di tengah panasnya isu transfer Federico Barba dari Persib Bandung ke klub liga Italia, sang istri tiba-tiba buat unggahan yang justru bikin Bobotoh geram.
Terungkap Kejanggalan Selama Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet, Ditemukan di Area yang Dilalui Tim Pencari Berkali-kali

Terungkap Kejanggalan Selama Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet, Ditemukan di Area yang Dilalui Tim Pencari Berkali-kali

Syafiq Ali diketahui mendaki Gunung Slamet bersama rekannya, Himawan, melalui Basecamp Dipajaya, Desa Clekatakan, Pemalang, pada Sabtu (30/12/2025).
Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Sebelumnya, publik dihebohkan dengan aksi Khairun Nisya yang menyamar sebagai pramugari Batik Air.
Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Medsos sempat dihebohkan dengan kabar hilangnya pendaki di gunung Slamet beberapa waktu lalu. Kini pendaki tersebut ditemukan dalam keadaan meninggal.
Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Berikut tema teks khutbah Jumat singkat terbaru untuk shalat Jumat, dengan judul "Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan".
Sifat Asli Denada Diungkap Mantan ART, Akui Mengenal Ressa Rizky dari Masa Kecil

Sifat Asli Denada Diungkap Mantan ART, Akui Mengenal Ressa Rizky dari Masa Kecil

Sifat asli Denada diungkap oleh mantan asisten rumah tangganya (ART), akui mengenal Ressa Rizky saat masih kecil.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT