News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Link Live Streaming Final India Open 2026: Jonatan Christie Main Siang Ini, Siap Gondol Gelar Juara Tunggal Putra

Link live streaming final India Open 2026, di mana Jonatan Christie yang menjadi satu-satunya wakil Indonesia siap berjuang pada siang ini untuk merebut gelar juara di nomor tunggal putra.
Minggu, 18 Januari 2026 - 11:00 WIB
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie.
Sumber :
  • PBSI

Jakarta, tvOnenews.com - Link live streaming final India Open 2026, di mana Jonatan Christie yang menjadi satu-satunya wakil Indonesia siap berjuang pada siang ini untuk merebut gelar juara di nomor tunggal putra.

Babak final India Open 2026 akan berlangsung di Indira Gandhi Sports Complex pada Minggu (18/1/2026) mulai pukul 12.30 siang WIB, terdapat lima pertandingan di masing-masing nomor untuk menentukan gelar juara di ajang BWF Super 750.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Jonatan Christie menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang masih bertahan hingga babak final. Atlet yang akrab disapa Jojo mampu tampil impresif sepanjang turnamen. 

Jonatan sebelumnya sukses menyingkirkan wakil Singapura, Loh Kean Yew, lewat pertarungan dua gim langsung dengan skor 21-18 dan 22-20 pada babak semifinal yang berlangsung Sabtu (17/1/2026) kemarin.

Kini pada partai final India Open 2026, Jonatan Christie akan menghadapi wakil Chinese Taipei, Lin Chun Yi. Laga ini diprediksi berlangsung sengit mengingat kedua pemain sama-sama memiliki visi dan misi masing-masing.

Berdasarkan catatan head-to-head, Jonatan Christie unggul 3-1 atas Lin Chun Yi. Dari empat pertemuan sebelumnya, Jojo mampu meraih tiga kemenangan. Satu-satunya kekalahan Jonatan terjadi saat menghadapi Lin di babak kedua China Masters 2025 dengan skor 5-21 dan 20-22.

Meski memiliki rekor pertemuan yang lebih baik, Jonatan Christie menegaskan tidak ingin lengah. Ia tetap mewaspadai kekuatan lawan dan bertekad tampil habis-habisan demi mengamankan gelar juara India Open 2026.

Selain sektor tunggal putra, partai final lainnya juga tak kalah menarik. An Se-young menjadi satu-satunya pebulu tangkis yang menyandang status juara bertahan dan akan menghadapi wakil China, Wang Zhi Yi, di final tunggal putri. 

Selain itu pada nomor ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran dipastikan akan melahirkan juara baru di edisi India Open 2026 kali ini.

Berikut jadwal final India Open 2026, Minggu (18/1/2026):

12.30 WIB - WD : Liu Sheng Shu/Tan Ning (1/China) vs Yuki Fukushima/Mayu Matsumoto (5/Jepang)

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

13.20 WIB - WS : An Se-young (1/Korea Selatan) vs Wang Zhi Yi (2/China)

14.10 WIB - MS : Lin Chun Yi (Chinese Taipei) vs Jonatan Christie (3)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Deretan Tokoh Hadiri Pernikahan Aspri Presiden Prabowo di TMII, dari Jokowi hingga Kapolri

Deretan Tokoh Hadiri Pernikahan Aspri Presiden Prabowo di TMII, dari Jokowi hingga Kapolri

Pernikahan Aspri Presiden Prabowo, Agung Surahman, di TMII dihadiri banyak tokoh nasional, mulai Jokowi hingga jajaran menteri dan pimpinan lembaga.
John Herdman Ungkap Arah Kebijakan Pemain Menjelang ASEAN Championship 2026

John Herdman Ungkap Arah Kebijakan Pemain Menjelang ASEAN Championship 2026

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, membuka peluang luas bagi pemain lokal untuk tampil di ASEAN Championship 2026, momen ideal untuk nilai kedalaman skuad.
Liga Indonesia Buat Pelatih Asal Bosnia Peraih Lima Gelar Juara Eropa Jatuh Hati dan Ingin Tangani Klub Super League

Liga Indonesia Buat Pelatih Asal Bosnia Peraih Lima Gelar Juara Eropa Jatuh Hati dan Ingin Tangani Klub Super League

Sengitnya sepak bola Liga Indonesia serta fanatisme suporter yang luar biasa terbukti menjadi magnet kuat bagi pelaku sepak bola dunia termasuk Bruno Akrapovic.
Penyebab Man City Takluk dari Manchester United di Laga Debut Michael Carrick Diungkap Pep Guardiola

Penyebab Man City Takluk dari Manchester United di Laga Debut Michael Carrick Diungkap Pep Guardiola

Pep Guardiola tak malu-malu mengungkap penyebab Manchester City takluk dari Manchester United. Padahal, itu adalah laga debut Michael Carrick.
Pesawat IAT Alami Kecelakaan, Menteri KKP Wahyu Trenggono Sampaikan Duka Cita Mendalam

Pesawat IAT Alami Kecelakaan, Menteri KKP Wahyu Trenggono Sampaikan Duka Cita Mendalam

Menteri KKP Wahyu Trenggono menyampaikan duka cita atas kecelakaan pesawat Indonesia Air Transport dan berharap proses evakuasi berjalan lancar.
John Herdman Terima Kabar Buruk, Pascal Struijk Blak-blakan Bilang Ingin Bela Timnas Belanda

John Herdman Terima Kabar Buruk, Pascal Struijk Blak-blakan Bilang Ingin Bela Timnas Belanda

Pascal Struijk mengindikasikan penolakan kepada Timnas Indonesia asuhan John Herdman. Sebab, dia masih memimpikan kesempatan membela Timnas Belanda.

Trending

Seolah Jadi Firasat, Rylan Henry Pribadi dan Sang Ayah Habiskan Waktu Bersama Selama 12 Hari Sebelum Meninggal

Seolah Jadi Firasat, Rylan Henry Pribadi dan Sang Ayah Habiskan Waktu Bersama Selama 12 Hari Sebelum Meninggal

Seolah sudah menjadi firasat, Rylan Henry Pribadi sempat menghabiskan momen berdua dengan sang ayah, Reza Pribadi.
Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.
Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Ayah Rylan Henry Pribadi, Reza Pribadi mengungkapkan imoian terbesar mendiang putranya sebelum meninggal dunia.
Banjir Rendam 6 RT di Jakarta Pagi Ini, Genangan Tertinggi Capai 60 Cm

Banjir Rendam 6 RT di Jakarta Pagi Ini, Genangan Tertinggi Capai 60 Cm

Banjir merendam enam RT di Jakarta Barat, Utara, dan Timur akibat hujan deras. BPBD siaga, genangan tertinggi mencapai 60 sentimeter.
Permintaan Terakhir Rylan Henry Pribadi Terungkap, Sang Ayah Beberkan di Ibadah Pemakaman

Permintaan Terakhir Rylan Henry Pribadi Terungkap, Sang Ayah Beberkan di Ibadah Pemakaman

Duka mendalam menyelimuti keluarga Henry Pribadi. Rylan Henry Pribadi dikabarkan meninggal dunia pada 7 Januari 2026 lalu.
Banjir Hari Ini Lumpuhkan Pluit hingga Ganggu KRL Jakarta Kota, Akses Logistik Terhambat

Banjir Hari Ini Lumpuhkan Pluit hingga Ganggu KRL Jakarta Kota, Akses Logistik Terhambat

Banjir hari ini merendam Pluit dan Stasiun Jakarta Kota. Akses jalan lumpuh, KRL terganggu, dan distribusi logistik terhambat akibat hujan deras sejak malam.
Peringati Isra Mi'raj, PSI Banten Gelar Doa Bagi Masyarakat Terdampak Bencana

Peringati Isra Mi'raj, PSI Banten Gelar Doa Bagi Masyarakat Terdampak Bencana

Berbagai kelompok masyarakat tak mau tertinggal dalam memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT