News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Veda Ega Pratama Jadi Pembalap Indonesia Pertama yang Finis di Top 10 Ajang JuniorGP

Veda Ega Pratama menjadi pembalap Indonesia pertama yang berhasil finis di 10 besar kejuaraan balap JuniorGP 2025.
Selasa, 25 November 2025 - 14:22 WIB
Pembalap Indonesia, Veda Ega Pratama
Sumber :
  • Instagram.com/@astrahondaracingteam

Jakarta, tvOnenews.com - Veda Ega Pratama menjadi pembalap Indonesia pertama yang berhasil finis di 10 besar kejuaraan balap JuniorGP 2025.

Veda Ega Pratama baru saja merampungkan perjuangannya di ajang JuniorGP 2025, di mana seri penutup berlangsung di Valencia pada Minggu (23/11/2025) kemarin.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tercatat Veda sempat absen di dua balapan dari 12 race yang berlangsung di sepanjang musim 2025.  yang berlangsung di Jerez. Saat itu Veda mengalami cedera pasca highside di Tikungan 11 pada seri pembuka di JuniorGP Estoril.

Meski demikian, hasil ini cukup bagi pembalap asal Gunung Kidul, Yogyakarta untuk tembus di posisi 10 besar di papan klasemen pada balapan yang telah berakhir.

Tercatat Veda Ega Pratama ada di peringkat ke-10 dengan 70 poin di klasemen akhir JuniorGP 2025. Catatan ini pun terbilang impresif.

Sebab Veda Ega Pratama menjadi pembalap Indonesia pertama yang berada di psisi Top 10 pada klasemen akhir JuniorGP, sejak Astra Honda ikut serta di musim 2016.

Sekadar informasi, Veda Ega Pratama akan menjalani musim debutnya versama Honda Team Asia di Moto3 2026, usai resmi naik kasta dari Red Bull Rookies Cup 2025.

Veda sejatinya masih berusia 16 tahun, di mana ia belum memenuhi syarat untuk tampil di Moto3 yang memiliki batas minimum berusia 18 tahun.

Akan tetapi pembalap asal Gunungkidul, Yogyakarta itu mendapatkan pengecualian karena berstatus sebagai runner-up Red Bull Rookies Cup 2025.

Selain Veda, ada Brian Uriarte yang merupakan jawara Red Bull Rookies Cup 2025. Uriarte juga akan mentas di Moto3 2026 bersama Red Bull KTM Ajo.

Nantinya, Veda Ega Pratama akan duet dengan pembalap asal Jepang yakni Zen Mitani yang juga akan membalap bersama Honda Team Asia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berikut klasemen akhir JuniorGP 2025:

  1. Brian Uriarte - Seventytwo Artbox Racing Team KTM: 239 poin
  2. Marco Morelli - MLav Racing Honda: 183 poin
  3. Joel Esteban - Aspar Junior Team CFMoto: 146 poin
  4. Jesus Rios - Finetwork MIR Racing Team KTM: 137 poin
  5. Rico Salmela - Estrella Galicia 0,0 Honda: 135 poin
  6. Casey O'Gorman - Estrella Galicia 0,0 Honda: 133 poin
  7. Leonardo Zanni - Finetwork MIR Racing Team KTM: 112 poin
  8. Hakim Danish - SIC Racing Msi KTM: 89 poin
  9. David Gonzalez - AC Racing Team A.S.D. KTM: 75 poin
  10. Veda Ega Pratama - Junior Talent Team Honda: 70 poin
  11. Zen Mitani - Asia Talent Team Honda: 68 poin
  12. Giulio Pugliese - Aspar Junior Team CFMoto: 55 poin
  13. Evan Belford - MLav Racing Honda: 40 poin
  14. Leo Rammerstorfer - MTA Junior Team KTM: 38 poin
  15. Sullivan Mounsey - Aspar Junior Team CFMoto: 26 poin
  16. Dodo Boggio - ASD Eagle-1 KTM: 23 poin
  17. Adrian Cruces - Finetwork MIR Racing Team KTM: 21 poin
  18. Leonardo Abruzzo - MTA Junior Team KTM: 16 poin
  19. Benat Fernandez - ASD Eagle-1 KTM: 16 poin
  20. Pau Alsina - Estrella Galicia 0,0 Honda: 15 poin
  21. Lenoxx Phommara - MTA Junior Team KTM: 11 poin
  22. Kgopotso Mononyane - AGR Team KTM: 11 poin
  23. Kiattisak Singhapong - Honda Racing Thailand Honda: 8 poin
  24. Enzo Bellon - CIP Green Power Junior Team KTM: 6 poin
  25. Erik Michielon - Team Echovit Pasini Racing KTM: 3 poin
  26. Marianos Nikolis - AGR Team KTM: 2 poin
  27. Lucas Brown - British Talent Team Honda: 1 poin
  28. Kevin Farkas - Seventytwo Artbox Racing Team KTM: 1 poin
Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Polisi Ungkap Hasil Penyelidikan Misteri Penyebab Kasus Kematian Lula Lahfah, Tegaskan Tak Ada Unsur Pidana

Polisi Ungkap Hasil Penyelidikan Misteri Penyebab Kasus Kematian Lula Lahfah, Tegaskan Tak Ada Unsur Pidana

Kasat Reskrim Polres Metro Jaksel, AKBP Iskandarsyah memastikan dari kronologi penyebab kasus kematian Lula Lahfah, polisi tidak menemukan unsur pidana pada pacar Reza Arap.
Setan Merah Tak Boleh Besar Kepala, Prediksi Skor MU vs Fulham 1 Februari 2026: Manchester United 2-1 Fulham?

Setan Merah Tak Boleh Besar Kepala, Prediksi Skor MU vs Fulham 1 Februari 2026: Manchester United 2-1 Fulham?

Mayoritas prediksi skor memang masih memihak Manchester United. Namun, margin kemenangan yang diperkirakan relatif tipis. Beberapa laman analisis pertandingan
Nama Jokowi Disebut Yaqut dalam Kasus Korupsi Kuota Haji, Ayah Wapres Gibran: Memang Itu Arahan...

Nama Jokowi Disebut Yaqut dalam Kasus Korupsi Kuota Haji, Ayah Wapres Gibran: Memang Itu Arahan...

Nama Presiden ketujuh RI, Joko Widodo (Jokowi) disebut-sebut dalam tindak pidana korupsi kuota haji tambahan oleh mantan Menag Yaqut Cholil Qoumas.
Mensesneg Jawab Rumor Reshuffle Kabinet: Itu Hak Prerogatif Presiden, Beliau yang Monitor Kinerja Pembantunya

Mensesneg Jawab Rumor Reshuffle Kabinet: Itu Hak Prerogatif Presiden, Beliau yang Monitor Kinerja Pembantunya

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg), Prasetyo Hadi memberikan tanggapan terkait isu perombakan atau reshuffle jajaran menteri dalam Kabinet Merah Putih yang belakangan ini kian santer terdengar. 
Siti Nurbaya Bakal Diperiksa Kejagung Usai Penggeledahan Rumah Mantan Menteri LHK

Siti Nurbaya Bakal Diperiksa Kejagung Usai Penggeledahan Rumah Mantan Menteri LHK

Usai Kejagung lakukan penggeledahan mentan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya. Kata Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak
Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik Ruben Onsu dan Putrinya Berlanjut, Hari ini Sarwendah Hadir ke Polda Jadi Saksi

Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik Ruben Onsu dan Putrinya Berlanjut, Hari ini Sarwendah Hadir ke Polda Jadi Saksi

Kasus dugaan pencemaran nama baik artis Indonesia, Ruben Onsu dan Putrinya, Thalia dulu sempat viral.

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

​​​​​​​Mediasi ketiga gagal, kuasa hukum Ressa Rizky Rossano spill agenda sidang Denada serta kesiapan melanjutkan perkara ke persidangan PN Banyuwangi.
Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

​​​​​​​Caren Delano ungkap pengakuan jujur usai memeluk Denada yang menangis di studio, di tengah polemik hukum Ressa Rizky Rossano yang jadi sorotan publik.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Kontrak Bernilai Fantastis yang Diterima Fabio Quartararo Usai Digosipkan Gabung Honda di MotoGP 2027, El Diablo Untung Besar?

Kontrak Bernilai Fantastis yang Diterima Fabio Quartararo Usai Digosipkan Gabung Honda di MotoGP 2027, El Diablo Untung Besar?

Pembalap asal Prancis, Fabio Quartararo dikabarkan bakal menerima kontrak bernilai cukup fantastis usai dikabarkan gabung Honda usai hengkang dari Yamaha di MotoGP 2027.
Bursa Transfer AC Milan: Palace OTW Resmikan Strand Larsen, Lampu Hijau Rossoneri untuk Angkut Jean-Philippe Mateta?

Bursa Transfer AC Milan: Palace OTW Resmikan Strand Larsen, Lampu Hijau Rossoneri untuk Angkut Jean-Philippe Mateta?

AC Milan serius membidik Jean-Philippe Mateta sebagai target utama mereka di bursa transfer musim dingin. Penyerang Crystal Palace itu masuk radar Rossoneri.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT