News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bekal Balap di Oneprix, Pebalap Belia Kelas Beginner Tak Lupa Mengaji

Oneprix 2022 telah memancu bakat-bakat belia di lintasan balap. Tapi sebagai bocah, Ziven Rosul pun tak lupa kegiatan sehari-hari, termasuk mengaji di masjid.
Sabtu, 13 Agustus 2022 - 22:12 WIB
Ziven Rosul lakukan persiapan balap selayaknya anak remaja.
Sumber :
  • @ziven_rozul_17

Tasikmalaya, Jawa Barat – Oneprix 2022 telah memancu bakat-bakat belia di lintasan balap. Tapi sebagai bocah, Ziven Rosul pun tak lupa kegiatan sehari-hari, termasuk mengaji di masjid.

Putaran pertama Oneprix Indonesia Motorprix Championship 2022 di Sirkuit Sentul, Jawa Barat, telah mencatatkan prestasi tersendiri bagi Ziven Rosul. Membalap pada kelas Beginner, Ziven meraih podium satu pada dua race sekaligus dan berhasil mengumpulkan angka penuh 50 poin.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun Ziven tidak lantas berpuas diri karena pesaing ketatnya, Nelson Cairoli Ardheniansyah dan Haikal Ramadhan selalu membayangi dalam setiap perlombaan. Dari dua balapan pada seri pertama Oneprix 2022 di Sentul, Nelson dan Haikal sama sama mengumpulkan angka 36 poin.

Bagaimana Ziven Rosul berusaha melanjutkan aksinya pada putaran pertama Oneprix 2022 saat tampil pada seri kedua yang berlangsung di Sirkuit Bukit Peusar, Tasikmalaya, Jawa Barat? Penggemar balap motor dapat menyaksikan rekaman balapan di layar tvOne, Minggu, 14 Agustus 2022, pukul 14:00 WIB.

 

Bercanda dengan Adik

Lain dari Sirkuit Sentul di Bogor, Bukit Peusar di Tasikmalaya memiliki kontur tanah berbeda dengan jalan yang menanjak dan menurun. Pebalap butuh bantuan berupa kecermatan mekanik untuk menyiasati kendaraan.

“Motor yang akan digunakan harus disesuaikan dengan karakter pebalapnya,” ujar Rino Sudirno selaku manajer Ziven, berusaha menutupi strategi timnya.

“Sebagai pesiapan setiap kali mengikuti kejuaraan, saya selalu latihan dengan teratur, termasuk latihan fisik,” ujar Ziven menanggapi persaingan ketat kelas Beginner Oneprix.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Untuk melatih fisiknya, remaja yang sudah memiliki lebih dari 40 piala sanggup melakukan push up hingga lebih dari lima puluh kali dalam satu hari!

Namun meski menekuni balapan, Ziven pun menjalani keseharian yang hampir sama seperti anak seumurannya. Di luar lintasan Oneprix, pebalap dengan nomor 17 berkegiatan seperti biasa, belajar dan bermain, terutama bercanda dengan adiknya dan mengaji di dekat kediamannya. (zan/doe/raw)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Kata-Kata Tyson Fury Jelang Duel Tinju Lawan Arslanbek Makhmudov: Sang Jagoan Kembali

Kata-Kata Tyson Fury Jelang Duel Tinju Lawan Arslanbek Makhmudov: Sang Jagoan Kembali

Tyson Fury mengaku antusias akan berhadapan dengan Arslanbek Makhmudov di laga comebacknya pada pertengahan tahun 2026 nanti.
Kasus Penjambretan Berujung Pencopotan Kapolresta Sleman, Polda DIY Janji Segera Berbenah

Kasus Penjambretan Berujung Pencopotan Kapolresta Sleman, Polda DIY Janji Segera Berbenah

Polda DI Yogyakarta telah menonaktifkan Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo dari jabatan Kapolresta Sleman sebagai bentuk evaluasi dan tanggung jawab pimpinan
Tol Sinaksak–Simpang Panei Raih SLFO Bintang 5, Percepat Akses Medan–Danau Toba

Tol Sinaksak–Simpang Panei Raih SLFO Bintang 5, Percepat Akses Medan–Danau Toba

Direktur Utama Hamawas, Dindin Solakhuddin, menyampaikan apresiasi atas kepercayaan pemerintah terhadap kinerja dan kualitas infrastruktur yang dibangun. Menurutnya, pencapaian ini merupakan bentuk komitmen perusahaan dalam menghadirkan layanan jalan tol yang prima, aman, andal, dan berkelanjutan untuk mendukung pembangunan nasional.
Link Live Streaming Proliga 2026, 30 Januari: JPE Hadapi Juru Kunci, Kesempatan Emas Megawati Hangestri Cs Tempel GPPI

Link Live Streaming Proliga 2026, 30 Januari: JPE Hadapi Juru Kunci, Kesempatan Emas Megawati Hangestri Cs Tempel GPPI

Link Live Streaming Proliga 2026 Jumat 30 Januari, hadirkan dua laga sektor putri dimana Megawati Hangestri dijadwalkan kembali tampil bersama JPE malam nanti.
MSCI dan Saham Gorengan Jadi Sorotan Usai Direktur BEI Mengundurkan Diri

MSCI dan Saham Gorengan Jadi Sorotan Usai Direktur BEI Mengundurkan Diri

Direktur BEI mengundurkan diri di tengah sorotan MSCI dan isu saham gorengan. Simak apa itu MSCI, dampaknya ke IHSG, dan risiko saham gorengan bagi investor.
Denada Bantah Telantarkan Anak, Kuasa Hukum Ressa Rizky Tantang Tunjukkan Bukti di Pengadilan

Denada Bantah Telantarkan Anak, Kuasa Hukum Ressa Rizky Tantang Tunjukkan Bukti di Pengadilan

Kuasa hukum Denada memberi klaim bahwa kliennya tidak pernah menelantarkan sang anak, kuasa hukum Ressa Rizky tantang bawa bukti-bukti tersebut di pengadilan.

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami di Greenland akibat longsor raksasa memicu gelombang 200 meter dan getaran global 9 hari, jadi bukti nyata dampak krisis iklim.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap mulai dari asmara, karier, hingga keuangan.
Jika Megatsunami Greenland Berulang, Ini Risiko Serius bagi Indonesia dan Dunia

Jika Megatsunami Greenland Berulang, Ini Risiko Serius bagi Indonesia dan Dunia

Megatsunami di Greenland berpotensi terjadi berulang akibat krisis iklim. Dampaknya bisa menjalar global, termasuk ke Indonesia lewat iklim ekstrem dan ekonomi.
Harga Emas dan Perak Pecah Rekor Dunia, Analis Waspadai Pasar Makin Tak Rasional

Harga Emas dan Perak Pecah Rekor Dunia, Analis Waspadai Pasar Makin Tak Rasional

Harga emas dan perak tembus rekor global. Analis menilai reli dipicu likuiditas dan spekulasi, bukan semata fundamental pasar logam mulia.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT