News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Chen EXO Sukses Pukau Penggemar Lewat Konser Solo Arcadia di Jakarta, Bawakan Lagu Broken Party hingga Beautiful Goodbye

Chen EXO memukau penggemar lewat konser solo Arcadia di Jakarta dengan membawakan Broken Party, Beautiful Goodbye, dan lagu-lagu andalannya.
Sabtu, 31 Januari 2026 - 22:49 WIB
Konser Chen EXO
Sumber :
  • tvOnenews.com - Tesya Juwita Larasati

tvOnenews.com - Chen EXO sukses mengukir momen istimewa bersama penggemarnya di Jakarta melalui konser solo bertajuk “Arcadia” yang digelar pada Sabtu, (31/1/2026), di Balai Sarbini.

Konser ini dipromotori oleh Three Angel Production dan menjadi penantian panjang yang akhirnya terbayar manis bagi Soondingies Indonesia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sejak sebelum konser dimulai, antusiasme penggemar sudah terasa memenuhi area venue.

Tepat pukul 15.30 WIB, Chen muncul di atas panggung dan langsung membuka konser dengan penampilan yang emosional. 
Vokal khasnya yang kuat dan penuh penghayatan seketika menciptakan suasana hangat, membuat penonton larut sejak lagu pertama.

Sorak sorai penonton tak henti menggema sepanjang konser. 
Para penggemar dengan kompak bernyanyi bersama, bahkan meneriakkan chant unik “Eeeee… aaaa!” yang sukses mencuri perhatian Chen.

Idol bernama asli Kim Jong-dae itu pun mengaku terkejut sekaligus terharu melihat energi luar biasa yang sudah ditunjukkan sejak awal acara.

Interaksi Chen dengan penggemar menjadi salah satu kekuatan utama konser ini.

Ia beberapa kali menyapa, berbincang, dan menanggapi reaksi penonton dengan hangat, menciptakan suasana intim seolah tak ada jarak antara idol dan fans.

Sepanjang konser, Chen membawakan deretan lagu andalannya dari karier solo yang dikenal sarat emosi dan lirik mendalam. 
Lagu-lagu seperti “My Dear”, “Deja Vu”, “Starlight”, “In My Life”, hingga “Before the Petals Fall” disambut meriah dengan nyanyian bersama dari penonton.

Klimaks kemeriahan terasa saat Chen melantunkan “Broken Party”, “Love You”, dan lagu utama konser “Arcadia”. Tepuk tangan dan teriakan menggema, mempertegas ikatan emosional antara Chen dan Soondingies Indonesia.

Salah satu momen paling berkesan terjadi ketika Chen turun langsung dari panggung dan mengajak penggemar berinteraksi lebih dekat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tiga Soondingies yang terpilih mendapatkan kesempatan langka untuk bernyanyi bersama Chen dalam lagu “Beautiful Goodbye”. 
Momen tersebut dipenuhi rasa haru, dengan Chen terus menyemangati para penggemar yang tampak gugup namun bahagia.

Memasuki sesi akhir konser, Soondingies Indonesia memberikan fan project spesial yang menampilkan perjalanan karier Chen, mulai dari debutnya bersama EXO hingga pencapaiannya sebagai solois.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.
Garuda Futsal Tertahan Irak, Hector Souto Bongkar Masalah Utama di Lapangan

Garuda Futsal Tertahan Irak, Hector Souto Bongkar Masalah Utama di Lapangan

Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, mengakui anak asuhnya sempat dibuat kewalahan oleh postur besar para pemain Irak.
Davide Tardozzi: Gaji Bukan Masalah, Marquez Masih Pertimbangkan Kontrak Ducati 2027-2028

Davide Tardozzi: Gaji Bukan Masalah, Marquez Masih Pertimbangkan Kontrak Ducati 2027-2028

Davide Tardozzi, manajer Ducati Lenovo Team, menegaskan bahwa persoalan gaji bukanlah hambatan dalam negosiasi kontrak baru Marc Marquez

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Siapa Ayah Biologis Ressa Rizky Rossano Anak Kandung Denada? Jika Bukan Teuku Ryan, Kini Sosok Rapper Disorot

Siapa Ayah Biologis Ressa Rizky Rossano Anak Kandung Denada? Jika Bukan Teuku Ryan, Kini Sosok Rapper Disorot

Kehadiran Al Ressa Rizky Rossano menceritakan borok Denada Tambunan di podcast Denny Sumargo kembali memunculkan spekulasi liar siapa sosok ayah kandungnya.
Frustrasi Tak Kunjung Dapat Striker Baru, Juventus Pertimbangkan Reunian dengan Pemain Veteran?

Frustrasi Tak Kunjung Dapat Striker Baru, Juventus Pertimbangkan Reunian dengan Pemain Veteran?

Pencarian Juventus soal striker baru yang tak kunjung mendapatkan titik terang berdampak pada kabar tidak terduga menjelang penutupan bursa transfer musim dingin. Nama Alvaro Morata mencuat.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT