LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Sekretaris DPD PDIP DIY, Totok Hedi Santosa
Sumber :
  • Haries Muhammad

DPD PDI Perjuangan Wilayah DI Yogyakarta Targetakan Suara Ganjar Pranowo 70 Persen di Pilres 2024

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) PDI Perjuangan wilayah DI Yogyakarta (DIY) menargetkan suara 70 persen untuk Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.

Sabtu, 24 Juni 2023 - 23:13 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Dewan Perwakilan Daerah (DPD) PDI Perjuangan wilayah DI Yogyakarta (DIY) menargetkan suara 70 persen untuk Ganjar Pranowo di Pilpres 2024. 

Sekretaris DPD PDIP DIY, Totok Hedi Santosa mengatakan target 70 persen usara Ganjar Pranowo di Pilpres 2024 ini tak muluk-muluk, karena menurutnya hal itu bisa dicapai berdasarkan pengalaman pilpres sebelumnya.

"Jadi kalau kita menilik yang diperoleh pak Jokowi waktu (Pilpres 2019,Red) itu 69, 5 persen se-DIY. Kami memang tidak terlalu muluk-muluk untuk pak Ganjar Pranowo 70 persen," kata Totok kepada awak media di sela kesempatannya saat menghadiri puncak acara Peringatan Bulan Bung Karno di Stadion GBK, Jakarta, Sabtu, 24 Juni 2023.
 
Totok pun mengkonsolidasikan semua kader Partai Banteng di DIY untuk terus melakukan sosialisasi nama Ganjar ke masyarakat.
 
 
Hal ini sudah berjalan jauh-jauh hari, dan akan semakin masif seiring mendekatnya Pemilu 2024 mendatang.
 
"Ada dua yang penting, pertama adalah ada tim relawan yg berkonsolidasi dengan partai sementara partai sedari awal meski pada saat itu kami tidak menyebut Ganjar, karena menunggu hasil keputusan ibu ketua umum, tetapi kami sudah terus-menerus mempersiapkan setiap kader yang turun membawa tidak hanya dirinya, tapi terutama parpol dan presiden," kata Totok.
 
Totok juga berpesan, khususnya kepada seluruh kader PDIP DIY untuk terus merapatkan barisan, dan tak henti menyerap aspirasi masyarakat dengan tetap turun ke bawah demi mendengar keluh kesah mereka.
 
"Ini tentu kerja yang berat maka ini hanyalah moment karena sebenarnya bagi PDI Perjuangan politiknya adalah politik sehari-hari. Jadi sudah sedari awal mereka menjadi pengurus menjadi anggota dewan, kami terus menerus mengontrol mereka untuk melakukan apa yg disebut turun ke bawah menangis dan tertawa bersama rakyat," tukas Totok.
 
Totok pun membuktikan semangat para kader Partai Banteng asal DIY dengan membawa mereka ikut memeriahkan acara puncak bulan Bung Karno di Jakarta.
 
"Jadi ini kami mengirim di dalam puncak acara Bung Karno itu 4 ratus satgas, 5 ribu peserta yang terdaftar, artinya banyakbyang tidak terdaftar yang kemudian bergabung disini. itu yang pertama, yang kedua ini kami melihatnya bukan sebuah pesta tapi sebuah konsolidasi partai untuk menuju kemenangan pileg maupun pilpres 2024," tegasnya.
 
Selain target menambah kursi, Totok juga menegaskan bahwa PDIP DIY siap memenangkan Ganjar Pranowo para Pilpres 2024 mendatang. Ia menegaskan dirinya bersama para kader lain menargetkan Ganjar akan meraup suara 70 persen dari warga DIY.
 
"Jadi kalau kita menilik yang diperoleh pak Jokowi waktu (Pilpres 2019,Red) itu 69, 5 persen se-DIY. Kami memang tidak terlalu muluk-muluk untuk pak Ganjar Pranowo 70 persen," kata Totok.
 
Totok yakin target itu bakal tercapai lantaran kedekatan Ganjar dengan para warga DIY sudah terjalin sejak lama.
 

"Karena pak Ganjar itu pernah tinggal di jogja dan pertemuan Ganjar dengan masyarakat Jogja itu secara relatif intenaif melalui community-community yang memang dia sendiri memilikinya dan kami menyertainya," tukas Totok. (hrs)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Titip Sapi Limosin di Masjid Al Azhar untuk Kurban Iduladha 2024

Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Titip Sapi Limosin di Masjid Al Azhar untuk Kurban Iduladha 2024

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka berharap sumbangan sapi limosin di Masjid Agung Al-Azhar bisa bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan pada Lebaran Iduladha 1445 Hijriah 2024.
Ribuan Rumah di OKU Sumsel Terendam Banjir Akibat Hujan Deras

Ribuan Rumah di OKU Sumsel Terendam Banjir Akibat Hujan Deras

BPBD Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan mencatat sebanyak 1.245 rumah warga terendam banjir akibat hujan deras pada MInggu (16/6/2024) malam.
Penilaian DPR soal Korban Judi Online Bisa Terima Bansos dari Pemerintah, Diah Pitaloka Singgung DTKS yang Tak Mudah

Penilaian DPR soal Korban Judi Online Bisa Terima Bansos dari Pemerintah, Diah Pitaloka Singgung DTKS yang Tak Mudah

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Diah Pitaloka menanggapi wacana pemerintah memberikan bantuan sosial (bansos) kepada korban judi online.
Tegas! Pj Gubernur Jabar Minta ASN Tidak Main Judi Online, Apalagi Sampai...

Tegas! Pj Gubernur Jabar Minta ASN Tidak Main Judi Online, Apalagi Sampai...

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin menegaskan agar jangan sampai ada aparatur sipil negara (ASN) di wilayah Jawa Barat bermain judi online.
Airlangga Sebut Defisit Anggaran untuk Program Makan Siang Gratis Masih Dibahas DPR

Airlangga Sebut Defisit Anggaran untuk Program Makan Siang Gratis Masih Dibahas DPR

Airlangga ungkap penurunan target defisit anggaran 2025 yang ditekan pada kisaran 1,5 persen hingga 1,8 persen dari PDB untuk biayai program makan siang gratis.
Insting Polisi Sungguh Kuat, Empat Pemuda Lagi Nongkrong Tiba-Tiba Digeledah, Ternyata Benar Saja...

Insting Polisi Sungguh Kuat, Empat Pemuda Lagi Nongkrong Tiba-Tiba Digeledah, Ternyata Benar Saja...

Insting polisi sungguh kuat, empat pemuda lagi nongkrong di Jalur Lingkar Selatan Sukabumi, Kota Sukabumi, Jawa Barat tiba-tiba digeledah, ternyata benar saja..
Trending
Adu Akal Polisi Dengan Pelaku Pengeroyokan Bos Rental Mobil Hingga Tewas di Desa Sukolilo

Adu Akal Polisi Dengan Pelaku Pengeroyokan Bos Rental Mobil Hingga Tewas di Desa Sukolilo

Polda Jawa Tengah menetapkan 10 orang tersangka kasus pengeroyokan bos rental mobil asal Jakarta usai tewas di Desa Sukolilo, Pati, Jawa Tengah.
Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes tidak lama lagi akan memiliki tandem pemain 'Grade A' Eropa yang pernah bermain di Liga Champions.
Trio Liga Belanda akan Hiasi Lini Serang Timnas Indonesia, Erick Thohir Sudah Bidik Striker Berdarah Medan

Trio Liga Belanda akan Hiasi Lini Serang Timnas Indonesia, Erick Thohir Sudah Bidik Striker Berdarah Medan

Timnas Indonesia akan memiliki trio lini depan menakutkan setelah Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memastikan tengah memantau striker dari Liga Belanda.
Respons Justin Hubner soal Potensi Kevin Diks Dinaturalisasi Jadi Pemain Timnas Indonesia

Respons Justin Hubner soal Potensi Kevin Diks Dinaturalisasi Jadi Pemain Timnas Indonesia

Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner, memberi respons soal potensi PSSI menaturalisasi pemain keturunan lainnya, Kevin Diks, yang berpotensi menggesernya.
Dijuluki Timnas Pusat, Suporter Indonesia Berbondong-bondong Kirim Pesan kepada Belanda Usai Kalahkan Polandia di Euro 2024

Dijuluki Timnas Pusat, Suporter Indonesia Berbondong-bondong Kirim Pesan kepada Belanda Usai Kalahkan Polandia di Euro 2024

Suporter Indonesia berbondong-bondong mengirim pesan kepada Timnas Belanda setelah kemenangan atas Polandia di Euro 2024 pada Minggu (16/6/2024) malam WIB.
Ungkapan Hati Shin Tae-yong pada Anak Kandungnya Usai Umbar Janji Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Ungkapan Hati Shin Tae-yong pada Anak Kandungnya Usai Umbar Janji Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Untuk pertama kalinya dalam sejarah, Timnas Indonesia lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Jauh Sebelum Thom Haye Jadi Maestro Lini Tengah Timnas Indonesia, PSSI Ternyata Hampir Naturalisasi Superstar Liga Kroasia Ini

Jauh Sebelum Thom Haye Jadi Maestro Lini Tengah Timnas Indonesia, PSSI Ternyata Hampir Naturalisasi Superstar Liga Kroasia Ini

Superstar Liga Kroasia ini sempat digadang-gadang bakal menjadi maestro di lini tengah Timnas Indonesia sebelum akhirnya diisi oleh El Professor Thom Haye.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Fakta
21:00 - 22:00
Kabar Utama
22:00 - 22:30
Menyingkap Tabir
22:30 - 23:30
Kabar Hari Ini
23:30 - 00:00
Kabar Arena
Selengkapnya