News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bidik Pemilih Milenial untuk Pemilu 2029, Hasto Tekankan Ideologi Bung Karno: Berani Menentang Arus!

Hasto menyoroti makna filosofis lambang kepala banteng yang mengarah lurus ke depan menggambarkan karakter pemuda yang visioner dan tegak pada ide-ide kebangsaan.
Senin, 24 November 2025 - 22:48 WIB
Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto.
Sumber :
  • BMI

Jakarta, tvonenews.com - Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menekankan pentingnya peran generasi muda dalam membangun gagasan politik yang progresif.

Hal itu disampaikan Hasto dalam kegiatan Bersukaria Camp dan Rakernas 2025 yang digelar Banteng Muda Indonesia (BMI) di Puncak, Bogor, pada 21–23 November 2025. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Agenda Organisasi Sayap PDIP ini digelar tiga hari dan dibuka oleh Sekjen Partai yang didampingi oleh jajaran pengurus DPP.

"Anak muda harus berani bermimpi besar, berani melahirkan gagasan untuk masa depan, berani menentang arus, dan tidak takut berbeda,” ucap Hasto. 

Hasto juga menyinggung makna filosofis lambang Banteng Muda Indonesia. Ia menyebut kepala banteng yang mengarah lurus ke depan menggambarkan karakter pemuda yang visioner dan tegak pada ide-ide kebangsaan, khususnya ideologi Bung Karno.

"Saya berharap Bersukaria Camp & Rakernas BMI 2025 ini mampu melahirkan ide-ide baru dengan menerjemahkan ideologi Bung Karno ke masa saat ini,” katanya.

Menurut Hasto, BMI menghadapi tantangan besar seiring menguatnya upaya desoekarnoisasi. Ia meminta kader muda BMI merespons situasi tersebut dengan memanfaatkan dunia digital untuk meluruskan kembali ajaran kerakyatan Bung Karno kepada generasi milenial dan Gen Z.

Pada kesempatan sama, Ketua Umum BMI Mochammad Herviano menegaskan bahwa konsolidasi nasional ini bertujuan menyeragamkan pola gerak organisasi sesuai rekomendasi Kongres VI PDI Perjuangan. 

Momentum Rakernas juga diarahkan untuk mempersiapkan basis pemilih muda yang diprediksi mendominasi Pemilu 2029.

“Bersukaria Camp ini meneguhkan soliditas kader BMI seluruh Indonesia dalam menjalankan kerja organisasi,” kata Vino, sapaan Herviano. 

Ia juga mengingatkan pentingnya menjaga semangat juang.

"Pesan Ibu Megawati, kader muda BMI harus punya fighting spirit. Itu yang harus kita jaga dan bumikan bersama-sama," ujarnya. 

Vino turut meminta jajaran pengurus DPD BMI memperkuat rekrutmen kader muda agar regenerasi berjalan optimal.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bendahara Umum DPP BMI sekaligus Anggota DPR RI, Kaisar Kiasa Kasih Said Putra, menyampaikan apresiasi atas kehadiran pengurus DPD dari seluruh daerah. 

Ia menyebut konsistensi kader BMI sebagai modal penting memperjuangkan ideologi dan program kerja partai.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Tikung West Ham, Axel Disasi Pilih AC Milan di Detik-Detik Akhir Bursa Transfer Musim Dingin

Tikung West Ham, Axel Disasi Pilih AC Milan di Detik-Detik Akhir Bursa Transfer Musim Dingin

Bursa transfer musim dingin kembali menghadirkan drama yang menegangkan, kali ini melibatkan bek Chelsea, Axel Disasi yang putuskan gabung AC Milan.
Bicara Jujur, Luca Marini Sebut Francesco Bagnaia Jadi Satu-satunya Pembalap yang Bisa Saingi Marc Marquez

Bicara Jujur, Luca Marini Sebut Francesco Bagnaia Jadi Satu-satunya Pembalap yang Bisa Saingi Marc Marquez

Francesco Bagnaia diperkirakan akan kembali ke performa terbaiknya dan menjadi ancaman serius bagi Marc Marquez di MotoGP 2026.
Gugatan Rp7 Miliar Bukan Awal Peperangan, Ternyata ini Awal Mula Konflik Keluarga Denada dan Ressa Rizky 

Gugatan Rp7 Miliar Bukan Awal Peperangan, Ternyata ini Awal Mula Konflik Keluarga Denada dan Ressa Rizky 

Sidang mediasi antara Denada dan Ressa Rizky Rossano di Pengadilan Negeri (PN) Banyuwangi belum menemukan titik terang. Ternyata ini awal mula konflik mereka
Cie Semakin Mesra, Berikut Ramalan Zodiak Paling Beruntung dalam Percintaan pada 1 Februari 2026

Cie Semakin Mesra, Berikut Ramalan Zodiak Paling Beruntung dalam Percintaan pada 1 Februari 2026

Berikut ramalan zodiak dalam percintaan
Bhayangkara FC Bikin Kejutan di Ternate, Malut United Tumbang Menyakitkan

Bhayangkara FC Bikin Kejutan di Ternate, Malut United Tumbang Menyakitkan

Bhayangkara FC memberi kejutan besar seusai mengalahkan tuan rumah Malut United 2-1 di Stadion Gelora Kieraha, Ternate, Sabtu (31/1/2026).
Link Live Streaming WWE Royal Rumble 2026: Saatnya Sang Legenda Gulat Brock Lesnar Unjuk Gigi

Link Live Streaming WWE Royal Rumble 2026: Saatnya Sang Legenda Gulat Brock Lesnar Unjuk Gigi

Link live streaming WWE Royal Rumble 2026 hari ini, yang akan diramaikan kembalinya sang legenda gulat yakni Brock Lesnar di atas ring.

Trending

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Rizky Ridho Kasih Salam Perpisahan kepada Rio Fahmi dan Hansamu Yama, Isyarat Jadi Pemain yang Dilepas Persija Jakarta?

Rizky Ridho Kasih Salam Perpisahan kepada Rio Fahmi dan Hansamu Yama, Isyarat Jadi Pemain yang Dilepas Persija Jakarta?

Meski belum diumumkan secara resmi, namun kapten Persija Jakarta Rizky Ridho seolah memberi isyarat jika Rio Fahmi dan Hansamu Yama akan dilepas Macan Kemayoran
12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 1 Februari 2026: Angka Hoki Aries hingga Pisces, Siapa Paling Hoki?

Ramalan keuangan zodiak 1 Februari 2026 membahas Aries hingga Pisces, lengkap dengan angka hoki, peluang rezeki, kondisi finansial, dan zodiak paling hokii
Frustrasi Tak Kunjung Dapat Striker Baru, Juventus Pertimbangkan Reunian dengan Pemain Veteran?

Frustrasi Tak Kunjung Dapat Striker Baru, Juventus Pertimbangkan Reunian dengan Pemain Veteran?

Pencarian Juventus soal striker baru yang tak kunjung mendapatkan titik terang berdampak pada kabar tidak terduga menjelang penutupan bursa transfer musim dingin. Nama Alvaro Morata mencuat.
4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

4 Nama Sudah Dikantongi, Langkah John Herdman Bidik Pemain Keturunan Top Eropa Dipuji Media Vietnam

Langkah Timnas Indonesia dalam proyek naturalisasi kembali menyedot perhatian media luar negeri. Media Vietnam puji langkah John Herdman bidik pemain top Eropa.
Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Riza Chalid Cs Diduga Gunakan Buzzer, Polri dan Kejagung Diminta

Dugaan kasus korupsi tata kelola minyak mentah Pertamina yang melibatkan Riza Chalid Cs terus bergulir dan menjadi sorotan tajam publik.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT