News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Antusias Warga Cibitung Lihat Feeding Harimau Sumatera di Ragunan: Senang Kenalin Satwa ke Anak

Pasutri asal Cibitung, Kiki (34) dan Dadan (43) memilih menikmati hari pertama di tahun 2026, untuk berlibur ke Taman Margasatwa Ragunan, pada Kamis (1/1/2026).
Kamis, 1 Januari 2026 - 15:46 WIB
Antusias Warga Cibitung Lihat Feeding Harimau Sumatera di Ragunan: Senang Kenalin Satwa ke Anak
Sumber :
  • Adinda Ratna Safira/tvOnenews

Jakarta, tvOnenews.com - Pasangan suami istri (Pasutri) asal Cibitung, Kiki (34) dan Dadan (43) memilih menikmati hari pertama di tahun 2026, untuk berlibur ke Taman Margasatwa Ragunan, pada Kamis (1/1/2026).

Berdasarkan pantauan tvOnenews.com, Pasutri ini terlihat mengajak anaknya, Arga (1,5) tahun untuk menyaksikan pemberian makan (Feeding) Harimau Sumatera.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tampak sang ayah berdiri di paling depan sambil menggendong putranya agar dapat melihat harimau lebih dekat dan jelas. Sementara itu sang istri tepat berada di belakangnya.

Saat harimaunya dikeluarkan dari kandang, Pasutri ini tampak antusias untuk memperkenalkan hewan buas ke anaknya.

Antusias Warga Cibitung Lihat Feeding Harimau Sumatera di Ragunan: Senang Kenalin Satwa ke Anak
Antusias Warga Cibitung Lihat Feeding Harimau Sumatera di Ragunan: Senang Kenalin Satwa ke Anak
Sumber :
  • Adinda Ratna Safira/tvOnenews

Wanita usia 34 ini mengaku datang ke Ragunan sejak pagi, dengan menggunakan sepeda motor.

“Dari Cibitung, naik motor bertiga sama anak. Tadi siang sih kita berangkat sekitar jam 10.00 WIB,” kata Kiki, saat ditemui, Kamis (1/1/2026).

Kemudian Kiki mengatakan, kedatangannya ke Ragunan merupakan kali pertama setelah dirinya memiliki anak. 

Bahkan Kiki mengaku kaget setelah sekian lama tak ke Ragunan, ternyata sekarang kondisinya sudah ramai.

“Saya udah lama ke Ragunan, ini baru ke sini lagi setelah punya anak, tapi gak seramai ini, mungkin ini emang karena liburan tahun baru ya,” ucap Kiki.

Sementara itu alasan Kiki memilih Ragunan menjadi tempat destinasi wisata lantaran dekat dengan rumah dan hendak mengenalkan satwa ke anaknya.

“(Pilih Ragunan) Pertama kan nyari yang lebih dekat dari rumah ya, terus buat ngenalin anak juga binatang. Kalau Safari kan juga lumayan jauh ya, jadi yang deket dulu deh,” jelas Kiki.

Kemudian usai berkunjung ke Ragunan, Kiki mengaku senang lantaran anaknya yang diajak turut antusias.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Iya lihat-lihat bintang dia ini, emang sengaja ke sini buat anak. Buat ngenalin binatang ke dia,” ungkap Kiki.

“Kesannya ya sebenarnya senang, rame, tapi kalau mau lihat apa apa kadang suka susah ya, tapi masih bisa dinikmati ya,” jelasnya. (ars/muu)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Diduga Jadi Korban Penganiayaan Senior, Pratu Farkhan Sauqi Marpaung Meninggal Dunia di Intan Jaya Papua Tengah

Diduga Jadi Korban Penganiayaan Senior, Pratu Farkhan Sauqi Marpaung Meninggal Dunia di Intan Jaya Papua Tengah

Duka mendalam dirasakan oleh keluarga Prajurit Satu Farkhan Sauqi Marpaung yang merupakan anggota Pos Sanepa Satgas Pamtas RI-PNG Mobile Yonif 133/JS, Intan Jay
Pompa Apung Bantuan KSP Tiba di Aceh, Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana

Pompa Apung Bantuan KSP Tiba di Aceh, Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana

Kantor Staf Presiden (KSP) mengirimkan pompa apung untuk mempercepat pengeringan rumah warga serta fasilitas umum di wilayah terdampak banjir dan longsor di Aceh.
20 Kata-kata Ustaz Adi Hidayat di Tahun Baru 2026, Beri Pesan Menyejukkan untuk Pejabat hingga Masyarakat

20 Kata-kata Ustaz Adi Hidayat di Tahun Baru 2026, Beri Pesan Menyejukkan untuk Pejabat hingga Masyarakat

Berikut adalah kumpulan kata-kata dari Ustaz Adi Hidayat yang mengandung pesan menyejukkan untuk pejabat dan masyarakat Indonesia di momen Tahun Baru 2026.
Polisi Ungkap Fakta Baru: Pengemudi Mazda CX-5 yang Tabrak Kereta Bukan Penabrak yang Tewaskan Pemotor dan Pejalan Kaki di Jakut

Polisi Ungkap Fakta Baru: Pengemudi Mazda CX-5 yang Tabrak Kereta Bukan Penabrak yang Tewaskan Pemotor dan Pejalan Kaki di Jakut

Polisi mengamankan pengemudi Mazda CX-5 berinisial JC yang terlibat kecelakaan beruntun hingga tabrak kereta, saat melintas di Jalan Gunung Sahari arah Utara, Pademangan, Jakarta Utara, Jumat (2/1) dini hari.
Joan Mir Ungkap Bagian yang Paling Ia Suka dari Upgrade Motor Honda Sepanjang Gelaran MotoGP 2025 Lalu

Joan Mir Ungkap Bagian yang Paling Ia Suka dari Upgrade Motor Honda Sepanjang Gelaran MotoGP 2025 Lalu

Joan Mir mengungkap bagian mesin menjadi peningkatan paling ia rasakan dari paket Honda RC213V sepanjang MotoGP 2025 lalu.
Pembangunan PLTN di Pulau Gelasa Masih Tahap Persetujuan

Pembangunan PLTN di Pulau Gelasa Masih Tahap Persetujuan

Sekda Kab. Bangka Tengah, Prov. Kepulauan Bangka Belitung Ahmad Syarifullah Nizzam menyatakan, rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir oleh PT Thorcon Power Indonesia di Pulau Gelasa masih berada pada tahap persetujuan izin tapak.

Trending

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 belum diumumkan pemerintah. Simak status resmi Kemnaker, peluang pencairan, syarat penerima, dan cara cek bantuan subsidi upah.
SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

Ihwal kasus ijazah palsu Jokowi, masih menjadi pembahasan publik. Apalagi, Roy Suryo menjadi tersangka dalam kasus tudingan ijazah palsu tersebut.
Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan KUHAP baru yang telah disahkan akan mulai berlaku pada 2 Januari 2026 mendatang
MKMK Beri Surat Peringatan ke Anwar Usman karena Sering Bolos di Sidang-Rapat

MKMK Beri Surat Peringatan ke Anwar Usman karena Sering Bolos di Sidang-Rapat

Surat tersebut secara khusus menyoroti aspek kehadiran hakim konstitusi dalam persidangan dan rapat permusyawaratan hakim.
Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1). 
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Simak prediksi lengkap soal asmara, karier, dan keuangan kamu di sini.
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT