News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tinjau Wilayah Terdampak Banjir di Kalsel, Gibran Rakabuming Raka Jamin Akan Hal Ini

Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka melakukan kunjungan ke wilayah terdampak banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel), Kamis (8/1/2026).
Jumat, 9 Januari 2026 - 03:30 WIB
Tinjau Wilayah Terdampak Banjir di Kalsel, Gibran Jamin Akan Hal Ini
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka melakukan kunjungan ke wilayah terdampak banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel), Kamis (8/1/2026).

Gibran bersama rombongan berangkat dri Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, menggunakan Pesawat Kepresidenan Boeing 737-800 TNI AU.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Gibran mengatakan kunjungannya untuk memastikan penanganan dan pemulihan bencana banjir berjalan optimal. 

“Hari ini saya  ke Kabupaten Balangan, Provinsi Kalimantan Selatan, untuk memastikan penanganan bencana di lapangan berjalan cepat, terkoordinasi, dan tepat sasaran,” kata dia, Kamis (8/1/2026).

Eks Kader PDIP ini mengatakan keselamatan menjadi prioritas utama dalam penanganan bencana, terutama bagi kelompok rentan.

“Keselamatan warga merupakan prioritas utama, khususnya bagi kelompok rentan seperti lansia, ibu hamil, disabilitas dan anak-anak,” ujar Gibran.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Adapun dalam kunjungan ini, Gibran menyambangi posko pengungsian, dapur umum, lokasi terdampak banjir, serta area pembersihan lingkungan sekolah dasar yang terdampak di dua kabupaten.

Lokasi yang dikunjungi yakni di Desa Juuh, Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Balangan. Serta di Kecamatan Sungai Tabuk, Kabupaten Banjar.(saa/raa)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Besok Bursa Transfer Paruh Musim Super League Dibuka, Ini 5 Pemain Incaran Persib Bandung

Besok Bursa Transfer Paruh Musim Super League Dibuka, Ini 5 Pemain Incaran Persib Bandung

Persib Bandung dikabarkan sudah bersiap untuk berburu pemain di bursa transfer paruh musim yang akan dibuka besok, Sabtu (10/1/2026)
Usai Gencatan Senjata Thailand-Kamboja, AS Nilai Peran China Terbatas

Usai Gencatan Senjata Thailand-Kamboja, AS Nilai Peran China Terbatas

Terungkap alas an Amerika Serikat (AS) menilai peran China dalam gencatan senjata antara Thailand dan Kamboja bersifat terbatas.
Pandji Pragiwaksono Buka Suara Usai Materi “Mens Rea” Viral dan Berujung Laporan Polisi

Pandji Pragiwaksono Buka Suara Usai Materi “Mens Rea” Viral dan Berujung Laporan Polisi

Pandji Pragiwaksono buka suara usai materi Mens Rea viral dan berujung laporan ke Polda Metro Jaya. Polisi benarkan laporan dan lakukan klarifikasi.
Usai Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Unggah Video dari New York: Terima Kasih atas Dukungan

Usai Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Unggah Video dari New York: Terima Kasih atas Dukungan

​​​​​​​Pandji Pragiwaksono mengunggah video dari New York usai dilaporkan ke polisi. Ia menyampaikan terima kasih atas dukungan di tengah kasus dugaan pencemaran nama baik.
Belajar dari Venezuela, GMNI Minta Pemerintah tolak permintaan AS Terkait Akses Mineral Kritis Indonesia

Belajar dari Venezuela, GMNI Minta Pemerintah tolak permintaan AS Terkait Akses Mineral Kritis Indonesia

DPP GMNI meminta Pemerintah Republik Indonesia mengkaji ulang, menandatangani kesepakatan Perjanjian Tarif Resiprokal dengan AS.
Saham SMDR Mulai Bangkit, Masih Murah dan Direkomendasikan Trading Buy

Saham SMDR Mulai Bangkit, Masih Murah dan Direkomendasikan Trading Buy

Saham Samudera Indonesia (SMDR) mulai bangkit ke Rp426. Valuasi masih murah, direkomendasikan trading buy dengan target hingga Rp460.

Trending

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 10 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 10 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak besok 10 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, lengkap dengan nasihat finansial dan peluang rezeki.
Gebrakan Baru AC Milan, Siap Bawa Pulang Si Anak Hilang Italia Marco Verratti pada Januari Ini

Gebrakan Baru AC Milan, Siap Bawa Pulang Si Anak Hilang Italia Marco Verratti pada Januari Ini

AC Milan jadi sorotan di bursa transfer musim dingin setelah dikaitkan dengan Marco Verratti. Gelandang Italia itu disebut telah menerima tawaran Rossoneri.
Hasil Proliga 2026, Putri: Terlambat Panas! Megawati Hangestri Cs Sukses Comeback Taklukan Jakarta Electric PLN

Hasil Proliga 2026, Putri: Terlambat Panas! Megawati Hangestri Cs Sukses Comeback Taklukan Jakarta Electric PLN

Hasil Proliga 2026 di sektor putri yang mempertemukan juara bertahan, Jakarta Pertamina Enduro dengan Jakarta Electric PLN.
Diduga Telantar 24 tahun, Penyanyi Denada Digugat Anak Biologisnya ke PN Banyuwangi

Diduga Telantar 24 tahun, Penyanyi Denada Digugat Anak Biologisnya ke PN Banyuwangi

Ressa baru mengetahui status hubungan darah tersebut setelah beranjak dewasa. Menurutnya, ketika dibawa dari Jakarta ke Banyuwangi dirinya masih bayi.
Ramalan Keuangan Zodiak Sabtu, 10 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Sabtu, 10 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 10 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces, berisi peluang rezeki dan nasihat finansial.
Profil Gus Alex: Ishfah Abidal Aziz, Eks Stafsus Menag yang Juga Jadi Tersangka Korupsi Kuota Haji 2024

Profil Gus Alex: Ishfah Abidal Aziz, Eks Stafsus Menag yang Juga Jadi Tersangka Korupsi Kuota Haji 2024

Profil Gus Alex atau Ishfah Abidal Aziz, eks staf khusus Menag yang ditetapkan KPK sebagai tersangka dugaan korupsi kuota haji 2024.
Sejumlah Akademisi sebut PT TBS Bukan Biang Kerok Banjir dan Longsor di Tapanuli

Sejumlah Akademisi sebut PT TBS Bukan Biang Kerok Banjir dan Longsor di Tapanuli

Ihwal isu banjir bandang dan longsor di DAS Aek Garoga–Tapanuli terus menyedot sorotan publik. Kemudian di tengah derasnya opini dan trial by media
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT