News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

KPK Dalami Dugaan Keterlibatan Anggota Komisi V DPR di Kasus DJKA

KPK terus melakukan pendalaman terkait kasus dugaan suap suap proyek pembangunan jalur kereta api pada DJKA Kemenhub yang sempat menyeret Bupati Pati, Sudewo.
Kamis, 22 Januari 2026 - 17:16 WIB
Jubir KPK Budi Prasetyo
Sumber :
  • Aldi Herlanda/tvOnenews

Jakarta, tvOnenews.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus melakukan pendalaman terkait kasus dugaan suap proyek pembangunan jalur kereta api pada Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan.

KPK juga tak segan untuk memeriksa anggota Komisi V DPR RI yang diduga terlibat dalam perkara ini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain itu, penetapan tersangka Bupati Pati Sudewo yang sebelumnya juga merupakan anggota DPR RI ini menjadi pembuka jalan bagi KPK untuk memeriksa keterlibatan legislator.

Meski begitu, Juru Bicara KPK Budi Prasetyo mengungkapkan, bahwa proses penyidikan masih terus dilakukan. Ia juga akan menginformasikan bila ada perkembangan terbaru mengenai perkara ini.

"Penyidikan perkara ini masih bergulir, kita sama-sama tunggu perkembangannya. Mengingat sejumlah saksi juga masih terus dilakukan pemanggilan untuk dimintai keterangan," katanya kepada wartawan, Kamis (22/1/2026).

Budi menerangkan, pemeriksaan saksi ini diperlukan untuk memperkuat bukti-bukti keterlibatan seseorang dalam dugaan korupsi ini.

"Baik untuk menerangkan pihak-pihak yang diduga berperan maupun yang menerima aliran uang dari dugaan tindak pidana korupsi ini," ujarnya.

Diketahui, Sudewo telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus pemerasan pengisian jabatan perangkat desa di wilayah Kabupaten Pati.

Selain itu, usai ditetapkan sebagai tersangka kasus tersebut, Sudewo juga diduga merupakan orang yang terlibat dapat korupsi di DJKA.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Plt Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur Rahayu menyebut, penetapan ini diharapkan menjadi titik terang untuk pengungkapan kasus di DJKA.

"Benar bahwa, ini adalah pintu masuk dan sekaligus bahwa untuk perkara DJKA, itu hari ini kita juga sudah dinaikan ke penyidikan, ya begitu, jadi sekaligus. Iya, iya (Sudewo sudah ditetapkan sebagai tersangka)," ungkap Asep dalam jumpa pers di Gedung KPK Merah Putih, Jakarta, Selasa (20/1/2026). (aha/iwh)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Hasil Proliga 2026, Putra: LAvAni Tak Terhentikan, Gasak Medan Falcons Tirta Bhagasasi Lewat Duel Sengit Empat Set

Hasil Proliga 2026, Putra: LAvAni Tak Terhentikan, Gasak Medan Falcons Tirta Bhagasasi Lewat Duel Sengit Empat Set

Hasil Proliga 2026 putaran pertama seri Bandung pada sektor putra yang dibuka dengan pertandingan Jakarta LavAni yang menghadapi Medan Falcons Tirta Bhagasasi.
Dikira Mobil Mogok di Flyover Jelambar Jakbar, Ternyata Sopirnya Sudah Tak Bernyawa di Tengah Kemacetan

Dikira Mobil Mogok di Flyover Jelambar Jakbar, Ternyata Sopirnya Sudah Tak Bernyawa di Tengah Kemacetan

Suasana kemacetan di jalan layang (flyover) Jelambar, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, berubah menjadi mencekam pada Kamis (22/1) siang. 
Tercatat Pernah Bertemu Bupati Sudewo, Inisiator Demo Pati Kemungkinan Diperiksa KPK

Tercatat Pernah Bertemu Bupati Sudewo, Inisiator Demo Pati Kemungkinan Diperiksa KPK

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berpeluang periksa inisiator demo besar-besaran di Kabupaten Pati pada pertengahan 2025 lalu, Ahmad Husein alias Husein Pati.
Borneo FC Siap Bongkar Skuad di Bursa Transfer,  Manajemen Kirim Sinyal Serius Kejar Persib di Puncak Klasemen

Borneo FC Siap Bongkar Skuad di Bursa Transfer, Manajemen Kirim Sinyal Serius Kejar Persib di Puncak Klasemen

Borneo FC memanfaatkan bursa transfer putaran kedua Super League 2025/26 untuk memperkuat tim demi menjaga peluang juara dan tiket Asia musim depan.
Penganiayaan Brutal Dialami Pria di Kulon Progo: Kaki Diikat, Tangan Diborgol, Mulut Dilakban hingga Leher Keluarkan Darah

Penganiayaan Brutal Dialami Pria di Kulon Progo: Kaki Diikat, Tangan Diborgol, Mulut Dilakban hingga Leher Keluarkan Darah

Seorang pria menjadi korban penganiayaan brutal di Kabupaten Kulon Progo, DI Yogyakarta, Kamis (22/1/2026). Korban inisial IF (31) diketahui berdomisili di wilayah Kalasan, Kabupaten Sleman. 
Fajar Fathurrahman Ungkap Kesan Perdana di Persija, Taktik Pelatih Jadi Tantangan

Fajar Fathurrahman Ungkap Kesan Perdana di Persija, Taktik Pelatih Jadi Tantangan

Fajar Fathurrahman merasakan adaptasi cepat bersama Persija Jakarta, meski mengakui taktik pelatih cukup berbeda dan menantang di awal perjalanannya.

Trending

Gaji Jesse Lingard Jika Gabung Persib Bandung, Benarkah Rela Turunkan Rate-nya Demi Gabung Skuad Bojan Hodak?

Gaji Jesse Lingard Jika Gabung Persib Bandung, Benarkah Rela Turunkan Rate-nya Demi Gabung Skuad Bojan Hodak?

Apakah benar Jesse Lingard yang notabene mantan pemain Manchester United bersedia untuk menurunkan gajinya andai benar-benar dapat tawaran dari Persib Bandung?
Jadwal Proliga 2026, Kamis 22 Januari: Bandung BJB Tandamata Jamu Megawati Hangestri Cs, Ada Medan Falcons vs LavAni

Jadwal Proliga 2026, Kamis 22 Januari: Bandung BJB Tandamata Jamu Megawati Hangestri Cs, Ada Medan Falcons vs LavAni

Sebanyak dua laga seru akan meramaikan hari pertama seri Bandung Proliga 2026, termasuk Bandung BJB Tandamata yang akan menjamu Megawati Hangestri dan skuad Jakarta Pertamina Enduro.
Menang Lagi, Ada di Posisi Berapa Al Nassr dalam Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026?

Menang Lagi, Ada di Posisi Berapa Al Nassr dalam Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026?

Lantas, ada di posisi berapa Al Nassr dalam klasemen sementara Liga Pro Saudi 2025/2026 per tanggal 22 Januari 2026?
Sebelum Dipermalukan Juventus, Jose Mourinho Justru Sindir Michael Carrick hingga Alvaro Arbeloa Gara-Gara Hal Ini

Sebelum Dipermalukan Juventus, Jose Mourinho Justru Sindir Michael Carrick hingga Alvaro Arbeloa Gara-Gara Hal Ini

Jose Mourinho, yang kini menangani Benfica, menyindir para pelatih muda seperti Michael Carrick dan Alvaro Arbeloa. Ini terjadi sebelum timnya dikalahkan Juventus.
Enam Nama Bakal Caketum HIPMI Mencuat, Ini Daftarnya

Enam Nama Bakal Caketum HIPMI Mencuat, Ini Daftarnya

Ketua Umum BPP HIPMI Akbar Himawan Buchari secara terbuka memanggil enam pengurus HIPMI yang dinilai sebagai kandidat kuat
Internet IndiHome Mendadak Lumpuh Nasional, Telkomsel Ikut Lemot, Manajemen Bilang Begini

Internet IndiHome Mendadak Lumpuh Nasional, Telkomsel Ikut Lemot, Manajemen Bilang Begini

Sejumlah pelanggan melaporkan tidak dapat mengakses internet sejak siang hari
Total Sembilan Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 Sudah Berhasil Ditemukan Tim SAR

Total Sembilan Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 Sudah Berhasil Ditemukan Tim SAR

Tim SAR gabungan kembali menemukan 6 jenazah baru di kawasan Gunung Bulusaraung, Pangkep, Sulawesi Selatan, Kamis (22/1/2026). Total 9 jenazah telah ditemukan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT