News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tenaga Kesehatan Nekat Seberangi Sungai Demi Warga

Potret Perjuangan sejumlah tenaga medis nekat menyeberangi sungai yang deras demi melakukan pelayanan kesehatan viral di media sosial.
Sabtu, 28 Agustus 2021 - 14:24 WIB
Tenaga Kesehatan Nekat Seberangi Sungai Demi Warga
Sumber :
  • tvOne

Untuk sampai ke perkampungan warga di Desa Waeraman dan Desa Uneth, mereka harus berjalan sejauh 16 kilometer. Akses jalan juga tidak mudah untuk dilewati karena terjal dan bercampur lumpur, sehingga sulit dilewati kendaraan roda dua bila musim hujan.

“Kalau musim hujan terpaksa jalan kaki. Karena tidak ada akses jalan raya. Yang paling jauh itu sekitar 67 kilometer untuk sampai di perkampungan warga lainnya,” ujar Biloro.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada saat musim hujan, mereka tak hanya melawan derasnya arus sungai, namun juga jalan terjal dan berlumpur. Sebab hingga kini belum ada jembatan penghubung maupun jalan lintas di sejumlah desa di Kecamatan Fena Fafan.

Metusalak Liligoly, Anggota DPRD Kabupaten Buru saat dikonfirmasi mengatakan, warga selalu mendapat tantangan ketika ingin melakukan perjalanan dari desa ke pusat Kecamatan Fena Fafan. Jarak tempuh dari satu desa ke desa lainnya tanpa transportasi membuat warga setempat selama ini terisolasi.

“Setiap tahun selalu terjadi tantangan medan seperti ini. Terus setiap tenaga medis melakukan pelayanan bagi masyarakat di sembilan Desa yang ada di Kecamatan Fena Fafan, ada sampai jatuh korban. Akibat air banjir di kali Waemala,” bebernya.

“Dari pusat kecamatan Desa Waekatin ke Desa uneth 17 kilometer, dari Desa Uneth menyeberang kali ke Waemala 8 kilometer. Dari Desa Waeraman ke Desa Trukat 8 kilometer. Dari Desa Trukat ke Desa Waelo 3 kilometer. Dari Desa Waelo ke Desa Siwatlahin 12 kilo meter. Dari Siwatlahin ke Desa Batukarang 19 kilometer. Jadi total panjang dan ruas jalan penghubung antar 7 Desa jumlah total 67 kilometer,” lanjut Metusalak.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebelumnya pada tanggal 17 agustus lalu, warga bersama civitas sekolah dasar dan guru melakukan aksi protes kepada negara dengan berjalan kaki hingga berpuluh-puluh kilometer. Mereka yang sebagian besar pelajar SD dan SMP di Kecamatan Fena Fafan berjalan kaki dengan membawa sejumlah spanduk maupun pamflet berupa permintaan jalan kepada Presiden Joko Widodo.

“Jokowi Berikan Kami Jalan, Jokowi berikan Kami jalan, Jokowo Berikan Kami Jalan,” teriak para pelajar sambil membawa pamflet bertuliskan ini jalan HPH, mana jalan kami.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Paus Pembunuh Punya Budaya Pijat Rumput Laut, Ilmuwan Terkejut

Paus Pembunuh Punya Budaya Pijat Rumput Laut, Ilmuwan Terkejut

Para ilmuwan kini semakin terpesona oleh beragam perilaku tidak biasa yang ditunjukkan oleh orca (Orcinus orca), mamalia laut yang juga dikenal sebagai paus pembunuh.
Geger Pria Misterius Terkapar Tewas di TPU Bekasi, Tampak Luka di Lehernya, Diduga Korban Pembunuhan

Geger Pria Misterius Terkapar Tewas di TPU Bekasi, Tampak Luka di Lehernya, Diduga Korban Pembunuhan

Sesosok mayat pria misterius ditemukan tewas di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jalan KH Noer Ali, Bekasi Barat, Kota Bekasi. Identitasnya masih tak diketahui.
Menko Airlangga Ungkap Singapura Tak Suka Indonesia Lakukan Ekspansi Perdagangan: Ada Upaya Mengganggu!

Menko Airlangga Ungkap Singapura Tak Suka Indonesia Lakukan Ekspansi Perdagangan: Ada Upaya Mengganggu!

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut ada negara tidak senang dengan Indonesia yang saat ini merupakan negara dengan agenda pembukaan pasar terbesar.
Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Selamat Tinggal Maarten Paes, Rumor Kiper Baru Persib Bandung Gugur Setelah FC Dallas Umumkan Skuad Musim 2026

Selamat Tinggal Maarten Paes, Rumor Kiper Baru Persib Bandung Gugur Setelah FC Dallas Umumkan Skuad Musim 2026

Nama Maarten Paes mencuat setelah sejumlah nama pemain naturalisasi Timnas Indonesia dikaitkan dengan Persib Bandung.
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Manchester United Siaga di Tikungan?

Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Manchester United Siaga di Tikungan?

Dengan reputasi sebagai pelatih muda progresif dan pengalaman di level elite, Xabi Alonso dianggap mampu membawa arah baru bagi Manchester United disebut sebaga

Trending

Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Peluang Tembus 58%, Striker Kroasia Eks Liga Korea Ini Selangkah Lagi ke Persib Bandung?

Peluang Tembus 58%, Striker Kroasia Eks Liga Korea Ini Selangkah Lagi ke Persib Bandung?

Rumor kedatangan pemain anyar kembali membuat Persib jadi sorotan jelang dibukanya bursa transfer. Nama Marko Dugandzic kini jadi sorotan penuh bobotoh.
3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

Gaston Avila segera menyusul? Beberapa nama-nama tenar ini ternyata pernah berseragam Ajax Amsterdam sebelum akhirnya menjadi andalan bersama Persib Bandung.
Jadwal Lengkap Proliga 2026 usai Seri Pontianak: Pindah ke Medan, Diwarnai Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Lengkap Proliga 2026 usai Seri Pontianak: Pindah ke Medan, Diwarnai Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal lengkap Proliga 2026 usai seri Pontianak, para pemain kembali berjuang di seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT