Resmi! Kepolisian Malaysia Selidiki Kasus Tilang Adam Alis, Pemain Persib Bandung Itu Hadapi Masalah Serius
- Persib Bandung
Penyelidikan kini dilakukan berdasarkan Pasal 504 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana karena penghinaan dengan niat memancing pelanggaran ketertiban umum, serta Pasal 233 Undang-Undang Komunikasi dan Multimedia 1998 terkait penggunaan fasilitas jaringan secara tidak pantas. (fan)
Load more