LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp
Sumber :
  • AP Photo/Jon Super

Jurgen Klopp Bawa Berita Buruk Jelang Laga Liverpool Vs LASK di Liga Europa

Berita buruk didapat Liverpool FC jelang pertemuan melawan LASK di Anfield pada pertandingan lanjutan Liga Europa Grup E, Jumat (1/12) dini hari WIB.

Kamis, 30 November 2023 - 12:17 WIB

tvOnenews.com - Berita buruk didapat Liverpool FC jelang pertemuan melawan LASK di Anfield pada pertandingan lanjutan Liga Europa Grup E, Jumat (1/12) dini hari WIB.

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menyatakan bahwa Diogo Jota dan Alisson Becker dipastikan absen dalam pertandingan tersebut.

Kedua pemain itu mengalami cedera pada saat Liverpool bermain imbang dengan skor 1-1 melawan Manchester City, Minggu lalu.

“Keduanya absen,” kata Klopp pada jumpa pers sebelum pertandingan, Kamis (30/11/2023).

Baca Juga :

Klopp menyatakan, Alisson setidaknya membutuhkan waktu penyembuhan cedera selama dua minggu ke depan.

Sementara Jota menderita cedera lebih parah sehingga membutuhkan waktu lebih lama untuk kembali pulih.

“Dengan Ali, keadaannya sedikit lebih rendah, jadi kita harus melihat, tidak hari demi hari, dia tidak akan bermain besok (melawan LASK), tidak pada hari Minggu (lawan Fulham), mungkin tidak pada minggu berikutnya. Maka itu akan baik-baik saja,” jelas Klopp.

“Diogo akan memakan waktu sedikit lebih lama, kami tidak tahu persis berapa lama, tapi ini sedikit lebih parah. Kita harus melihatnya,” tambahnya.

Sebagai gantinya, mantan pelatih Borussia Dortmund itu akan menurunkan Caoimhin Kelleher di bawah mistar gawang untuk menggantikan absennya kiper asal Brazil tersebut.

Sementara Jota, posisi pemain timnas Portugal itu dapat digantikan oleh beberapa pemain depan lainnya, seperti Luis Diaz, Cody Gakpo, dan Darwin Nunez.

“Itulah sebabnya kami tahu kami ingin Caoimhin ada di sini, untuk momen-momen ini. Tidak ada seorang pun, termasuk Caoimhin, yang menginginkan Alisson cedera tetapi jika hal seperti ini terjadi maka Anda memerlukan opsi terkuat dan itulah Caoimhin bagi kami,” kata Klopp.

“Sekarang dia mendapat kesempatan, yang memang pantas dia dapatkan, dia akan tetap bermain besok malam (lawan LASK), itu jelas. Namun kini ia akan menjalani beberapa pertandingan lagi dan mudah-mudahan ia bisa menunjukkan potensi maksimalnya,” tutupnya.

Di Liga Europa, The Reds memimpin klasemen sementara Grup E dengan 9 poin. Mohamed Salah dan kawan-kawan tinggal membutuhkan satu kemenangan untuk lolos dari babak penyisihan grup. (ant/fan)


 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Fatwa MUI: Muslim Dilarang Mengucapkan Selamat Hari Raya Agama Lain

Fatwa MUI: Muslim Dilarang Mengucapkan Selamat Hari Raya Agama Lain

Majelis Ulama Indonesia melarang umat Islam untuk mengucapkan selamat hari raya bagi agama lain. 
Dukung Penerapan SIM C1, Jasa Raharja :  Pastikan Pengguna Kendaraan CC Besar Memiliki Kompetensi

Dukung Penerapan SIM C1, Jasa Raharja : Pastikan Pengguna Kendaraan CC Besar Memiliki Kompetensi

Jasa Raharja memberikan dukungan penuh terhadap kebijakan Korlantas Polri yang telah menerbitkan Surat Izin Mengemudi (SIM) C1.
37 Warga Makassar Ditangkap Askar di Madinah, Gunakan Visa dan Gelang Haji Palsu

37 Warga Makassar Ditangkap Askar di Madinah, Gunakan Visa dan Gelang Haji Palsu

Puluhan orang tersebut diamankan oleh Askar Arab Saudi karena diduga menggunakan visa haji palsu.
Pesta Juara Liga 1 Belum Usai, Kini Dirayakan Besar-besaran Oleh Bos Persib

Pesta Juara Liga 1 Belum Usai, Kini Dirayakan Besar-besaran Oleh Bos Persib

Di kawasan kediaman Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat, Umuh Muchtar, Persib kembali merayakan juara Liga 1 2023 di Sumedang, Minggu (2/6/2024). 
Indonesia Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Drawing 13 Juni

Indonesia Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Drawing 13 Juni

Indonesia akan menjadi salah satu negara tuan rumah dari total sepuluh tuan rumah untuk Kualifikasi Piala Asia U-20 2025. 
Raih Keberuntunganmu dengan Ramalan Zodiak Minggu Ini 2-8 Juni 2024: Temukan Angka Hoki dan Kecocokan Antar Zodiak untuk Menghadapi Tantangan

Raih Keberuntunganmu dengan Ramalan Zodiak Minggu Ini 2-8 Juni 2024: Temukan Angka Hoki dan Kecocokan Antar Zodiak untuk Menghadapi Tantangan

Temukan ramalan zodiak minggu ini, 2-8 Juni 2024, lengkap dengan angka hoki. Gemini akan membutuhkan kesabaran untuk menyelesaikan apa yang telah Anda mulai dan
Trending
Susno Duadji 'Tuding' Melmel dan Aep Bohong Soal Kasus Vina, Bahkan Layak Dijebloskan ke Penjara, Ini Alasannya..

Susno Duadji 'Tuding' Melmel dan Aep Bohong Soal Kasus Vina, Bahkan Layak Dijebloskan ke Penjara, Ini Alasannya..

Mantan Kabareskrim Polri Komjen (Purn) Susno Duadji secara terang-terangan menyebut saksi kasus Vina Cirebon, Melmel dan Aep berbohong. Susno beberkan alasannya
Bos Persib Isyaratkan Mundur, LIB Resmi Umumkan Kick Off Liga 1 2024/2025 Regulasi Pemain Asing Ikut Diubah

Bos Persib Isyaratkan Mundur, LIB Resmi Umumkan Kick Off Liga 1 2024/2025 Regulasi Pemain Asing Ikut Diubah

Bos Persib mengisyaratkan mundur dan LIB resmi mengumumkan kick off Liga 1 2024/2025 regulasi pemain asing ikut diubah adalah dua berita paling banyak dibaca.
Ini Saran Tegas Susno Duadji untuk Pegi yang Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Vina: Jangan Mau Memerankan Rekonstruksi

Ini Saran Tegas Susno Duadji untuk Pegi yang Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Vina: Jangan Mau Memerankan Rekonstruksi

Jelang prarekonstruksi kasus Vina Cirebon, eks Kabareskrim Polri, Komjen (Purn) Susno Duadji berikan saran kepada Pegi Setiawan alias Perong selaku tersangka.
Carut Marut Penetapan Tersangka Pegi Setiawan, Kapolda Jabar 2016-2017 Akhirnya Blak-blakan Sebut Pembunuhan Vina dan Eky ...

Carut Marut Penetapan Tersangka Pegi Setiawan, Kapolda Jabar 2016-2017 Akhirnya Blak-blakan Sebut Pembunuhan Vina dan Eky ...

Penetapan tersangka Pegi Setiawan alias Perong dalam kasus pembunuhan Vina dan Rizky atau Eky di Cirebon tahun 2016 silam dinilai masih terdapat kejanggalan.
Ungkap Kejanggalan Kesaksian Melmel dan Aep, Susno: Sudahlah Hakim Praperadilan dan Polisi, Gugurkan Saja

Ungkap Kejanggalan Kesaksian Melmel dan Aep, Susno: Sudahlah Hakim Praperadilan dan Polisi, Gugurkan Saja

Eks Kabareskrim Polri, Susno Duadji minta hakim praperadilan dan polisi gugurkan pernyataan saksi baru yang muncul dalam kasus pembunuhan Vina dan Eky Cirebon.
Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar sita handphone milik Suharso alias Bondol dan Suparman serta saksi kunci baru melmel beberkan detik-detik penyiksaan sadis Vina dan Eky menjadi dua berita paling banyak dibaca per Sabtu (1/6/2024) di tvOnenews.com.
Tanzania Rela Jauh-jauh Terbang ke Indonesia Demi Hadapi Skuad Garuda, Ternyata Ini Alasannya...

Tanzania Rela Jauh-jauh Terbang ke Indonesia Demi Hadapi Skuad Garuda, Ternyata Ini Alasannya...

Meski bukan masuk dalam FIFA Matchday, ternyata tim asuhan Hemed Sulaiman ini rela datang jauh-jauh demi hadapi skuad Garuda.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
OnePrix
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya