Wonderkid Bayern Muenchen Sebut Real Madrid Klub Impian, Kompany Langsung Pasang Badan
- UEFA
Pemain muda tersebut juga tercatat sebagai pemain termuda Bayern yang mampu mencetak gol dan assist dalam satu pertandingan Bundesliga.
Selanjutnya, Bayern Muenchen dijadwalkan menghadapi Wolfsburg pada lanjutan pekan ke-16 Bundesliga, Minggu (11/1). Wolfsburg saat ini berada di peringkat ke-14 klasemen sementara, hanya terpaut tiga poin dari St. Pauli yang menghuni zona play-off degradasi di posisi ke-16.(ant/lgn)
Load more