LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Dulu Tolak Mentah-mentah Tawaran Timnas Indonesia, Sekarang Kiper Inter Milan Ini Pasang Bendera Merah Putih dan Follow Erick Thohir
Sumber :
  • Instagram @emil_audero

Dulu Tolak Mentah-mentah Tawaran Timnas Indonesia, Sekarang Kiper Inter Milan Ini Pasang Bendera Merah Putih dan Follow Erick Thohir

Kiper Inter Milan ini sempat mendapat tawaran dari timnas Indonesia, namun ia menolak lantaran masih ingin bermain untuk tim nasional tanah kelahiran ibunya ...

Selasa, 2 April 2024 - 22:46 WIB

tvOnenews.com - Kiper Inter Milan ini sempat mendapat tawaran dari PSSI untuk memperkuat timnas Indonesia. Namun kesempatan itu ditolaknya mentah-mentah karena ingin bela tanah kelahiran ibunya.

Namun kini kiper bernama Emil Audero Mulyadi ini memasang bendera Indonesia di bio Instagram-nya dan mem-follow Ketua Umum PSSI Erick Thohir.

Pada awal tahun 2022 lalu, perwakilan PSSI menemui Emil Audero dan menawarinya kesempatan kedua untuk dinaturalisasi sebagai pemain timnas Indonesia. 

Prosesnya tidak akan rumit, sebab Emil Audero lahir di Mataram, Nusa Tenggara Barat. Ayah memang merupakan orang asli Indonesia. 

Baca Juga :

Dengan begitu proses naturalisasi kiper 192 cm ini tak perlu susah-susah mencari garis keturunan. Sayang ia menolak tawaran tersebut. 

Penolakannya disampaikan langsung oleh sang ayahanda. Sebetulnya upaya untuk membujuk Emil sudah dilakukan sejak tahun 2016 namun hasilnya selalu sama. 

Emil menyebut dirinya masih punya cita-cita ingin bermain untuk timnas Italia, namun hingga kini ia belum pernah membela tim negeri pisa itu. 

Lebih dari itu tim yang dulu dibanggakannya yakni Sampdoria justru turun kasta ke Serie B dan Emil kemudian dipinjamkan ke Inter Milan sebagai cadangan. 

Namun baru-baru ini Emil Audero Mulyadi kedapatan mengikuti Instagram Erick Thohir. Soktak hal tersebut menjadi bahan perbincangan di kalangan pecinta sepak bola tanah air. 

Di sisi lain Erick Thohir mengatakan bahwa PSSI bersama Shin Tae-yong sedang memantau pemain keturunan berkualitas Grade A.

Pemain kelahiran Mataram tersebut disinyalir cocok dengan kriteria yang dibutuhkan Timnas Indonesia. Menarik untuk dinantikan apakah ini merupakan pertanda Emil berubah pikiran dan siap membela Timnas Indonesia. 

Apabila rumor tersebut benar terwujud maka kekuatan skuad Garuda bakal semakin mengerikan. Namun diketahui saat ini tim merah putih juga tengah memproses kiper keturunan lainnya yakni Maarten Paes.

Kiper bertalenta kelahiran 1998 itu kini memperkuat tim asal Amerika Dallas FC. Sebelumnya ia lama berkarier di Belanda bersama tim raksasa Utrecht.

Maarten Paes bisa bermain untuk Belanda sebagai negara kelahirannya dan Indonesia yang merupakan negara kelahiran kakek dan neneknya.

Proses naturalisasi Maarten Paes juga sudah sampai ke tahap persetujuan DPR RI. Namun sayang prosesnya terhambat di FIFA karena ia tercatat pernah membela tim Belanda kelompok umur.

Sejatinya ia diproses bersama dengan pemain keturunan lainya Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen yang sudah membela timnas Indonesia di laga lawan Vietnam (26 Maret 2024).

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menjelaskan bahwa kemungkinan kiper Dallas FC baru bisa berseragam merah putih pada Juni.

"Kalaupun Maarten, proses di FIFA-nya lancar, ya Maarten Paes baru bisa memperkuat di Juni atau setelah Juni." kata Erick Thohir.

"Tergantung kesempatan dia mengangkat sumpah. Jadi dinamikanya masih ada," imbuhnya. 

Sebagai informasi, pada bulan Juni 2024 timnas Indonesia memiliki jadwal laga di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Skuad asuhan Shin Tae-yong akan menghadapi dua laga kandang yaitu melawan Irak dan Filipina.

(amr)

Follow tvOnenews.com di sini Google News

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Lautan Manusia Banjiri Flyover Talun Cirebon, Tuntut Hal Ini ke Polda Jabar dalam Tragedi Kasus Pembunuhan Vina dan Eky 2016

Lautan Manusia Banjiri Flyover Talun Cirebon, Tuntut Hal Ini ke Polda Jabar dalam Tragedi Kasus Pembunuhan Vina dan Eky 2016

Ratusan warga tumpah ruah membanjiri flyover Talun, Cirebon, lokasi ditemukannya jenazah Vina dan Eky 2016 lalu akibat dibunuh sekolompok geng motor.
Hobi Beri Bantuan Hukum Gratis yang Ternyata Mayoritas Agama Islam, Hotman Paris Bertemu Ustaz Dasad Latif Tanya soal Ini

Hobi Beri Bantuan Hukum Gratis yang Ternyata Mayoritas Agama Islam, Hotman Paris Bertemu Ustaz Dasad Latif Tanya soal Ini

Bertemu Ustaz Dasad Latif, Hotman Paris sampaikan keluh kesahnya. Dia merasa seperti ini, simak penjelasannya.
Presiden Joe Biden Beberkan Israel Tawarkan Gencatan Senjata di Jalur Gaza, Polisi New York Tangkap Demonstran Pro-Palestina

Presiden Joe Biden Beberkan Israel Tawarkan Gencatan Senjata di Jalur Gaza, Polisi New York Tangkap Demonstran Pro-Palestina

Kepolisian New York menangkap beberapa demonstran pro-Palestina setelah bentrok di luar Museum Brooklyn, yang mana ratusan orang berkumpul mengecam Israel atas serangan hampir delapan bulan di Jalur Gaza.
Ungkap Kejanggalan Kesaksian Melmel dan Aep, Susno: Sudahlah Hakim Praperadilan dan Polisi, Gugurkan Saja

Ungkap Kejanggalan Kesaksian Melmel dan Aep, Susno: Sudahlah Hakim Praperadilan dan Polisi, Gugurkan Saja

Eks Kabareskrim Polri, Susno Duadji minta hakim praperadilan dan polisi gugurkan pernyataan saksi baru yang muncul dalam kasus pembunuhan Vina dan Eky Cirebon.
Libur Akhir Pekan, Pusat Oleh Oleh Khas Nusantara di Kawasan Malioboro Diserbu Wisatawan

Libur Akhir Pekan, Pusat Oleh Oleh Khas Nusantara di Kawasan Malioboro Diserbu Wisatawan

Libur akhir pekan dimanfaatkan wisatawan dari berbagai daerah untuk menikmati suasana khas Kota Yogyakarta.
DPO Pembunuh Vina Tak Bisa Tidur Nyenyak, Habib Bahar Mendidih Minta Anak-anak Lapas Bertindak Jika Pelaku Ditangkap

DPO Pembunuh Vina Tak Bisa Tidur Nyenyak, Habib Bahar Mendidih Minta Anak-anak Lapas Bertindak Jika Pelaku Ditangkap

Pendakwah Habib Bahar bin Smith mengungkapkan kekesalahannya terkait kasus pembunuhan Vina yang berlarut-larut hingga sekarang.
Trending
Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar sita handphone milik Suharso alias Bondol dan Suparman serta saksi kunci baru melmel beberkan detik-detik penyiksaan sadis Vina dan Eky menjadi dua berita paling banyak dibaca per Sabtu (1/6/2024) di tvOnenews.com.
Fatwa MUI Tegaskan Ucapan Salam Lintas Agama Haram Bagi Umat Islam, PBNU Akui Belum Lakukan Kajian Klaim Tak Beri Arahan Ini

Fatwa MUI Tegaskan Ucapan Salam Lintas Agama Haram Bagi Umat Islam, PBNU Akui Belum Lakukan Kajian Klaim Tak Beri Arahan Ini

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menanggapi Ijtima Ulama Komisi Fatwa se-Indonesia VIII yanh menegaskan ucapan salam lintas agama haram bagi umat Islam.
Catatkan Sejarah dengan Tampil di Final Liga Champions, Pemain Keturunan Indonesia Ini Main Sebagai Sebelas Pertama

Catatkan Sejarah dengan Tampil di Final Liga Champions, Pemain Keturunan Indonesia Ini Main Sebagai Sebelas Pertama

Pertandingan final Liga Champions mempertemukan klub Ian Maatsen, Borussia Dortmund melawan Real Madrid di Stadion Wembley, London, Minggu (2/6/2024) dini hari
Bukan Hanya Antar Persib Juara, Bojan Hodak Juga Memenangkan Piala di Tiga Negara Berbeda

Bukan Hanya Antar Persib Juara, Bojan Hodak Juga Memenangkan Piala di Tiga Negara Berbeda

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak berhasil menorehkan sejarah baru setelah sukses mengantarkan Persib Bandung menjadi juara Liga 1 Indonesia kemarin malam ...
Pemain Keturunan Indonesia Blunder, Borussia Dortmund Kalah dari Real Madrid di Final Liga Champions

Pemain Keturunan Indonesia Blunder, Borussia Dortmund Kalah dari Real Madrid di Final Liga Champions

Borussia Dortmund menderita kekalahan dengan skor 0-2 dari Real Madrid, Minggu (2/6/2024) setelah pemain keturunan Indonesia Ian Maatsen membuat blunder.
Alshad Ahmad Ajak Maung Konvoi Persib Juara Liga 1: Nuhun A!

Alshad Ahmad Ajak Maung Konvoi Persib Juara Liga 1: Nuhun A!

Selebriti tanah air, Alshad Ahmad pun mengaku senang atas gelar juara yang dimiliki Persib setelah menaklukan Madura United dengan skor agregat 6-1. 
Carut Marut Penetapan Tersangka Pegi Setiawan, Kapolda Jabar 2016-2017 Akhirnya Blak-blakan Sebut Pembunuhan Vina dan Eky ...

Carut Marut Penetapan Tersangka Pegi Setiawan, Kapolda Jabar 2016-2017 Akhirnya Blak-blakan Sebut Pembunuhan Vina dan Eky ...

Penetapan tersangka Pegi Setiawan alias Perong dalam kasus pembunuhan Vina dan Rizky atau Eky di Cirebon tahun 2016 silam dinilai masih terdapat kejanggalan.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Arena Pagi
06:30 - 08:00
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Coffee Break
09:00 - 11:00
Best World Boxing
11:00 - 11:30
#DiIndonesiaAja
11:30 - 12:30
Kabar Siang
Selengkapnya