News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jumpa Cristian Gonzales Usai Laga Melawan Australia, Erick Thohir Singgung Nama El Loco, Bilang Timnas Indonesia...

Ketua umum PSSI, Erick Thohir, berjumpa dengan salah satu Legenda Timnas Indonesia, Cristian Gonzales yang menyaksikan laga Pasukan Garuda menghadapai Australia
Rabu, 11 September 2024 - 17:18 WIB
Cristian Gonzales
Sumber :
  • ANTARA Foto

tvOnenews.com - Ketua umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), Erick Thohir, berjumpa dengan salah satu Legenda Timnas Indonesia, Cristian Gonzales yang menyaksikan laga Pasukan Garuda menghadapai Australia.

Kita tahu jika Cristian Gonzales terlihat menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Austrlia di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Selasa (10/9/2024) kemarin.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Momen keseruan menyaksikan laga Timnas Indonesia itu ia bagikan lewat unggahan di akun instagram pribadinya @el_locogoliadorcg10_.


Momen Cristian Gonzales menyaksikan laga Timnas Indonesia (sumber: instagram el_locogoliadorcg10_)

Bersama dengan keluarganya, pemain berjuluk El Loco itu terlihata menyaksikan laga dari tribun VIP dimana ia mendapatkan kursi spesial alias dedicated seat dari PSSI.

"Masih kosong-kosong, tapi masih ada waktu 20 menit, 15 menit, pertahanan Indonesia bagus, semoga bisa sampai selesai" kata Cristian Gonzales mengomentari jalannya pertandingan.

Selain dengan keluarganya, El loco terlihat menyaksikan laga tersebut bersama dengan para legenda Timnas Indonesia lainnya seperti Irfan Bachdim, Atep dan Zaenal Arif.

Tak hanya itu, seusai laga Cristian Gonzales pun terlihat sempat bertemu dengan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.

Dalam pertemuan singkatnya, Erick Thohir mengatakan jika Timnas Indonesia sudah melakukan yang terbaik di laga kontra Australia.

"We do our best," kata erick Thohir pada Cristian Gonzales.


Cristian Gonzales Sumber : ANTARA Foto

Tak hanya itu, Erick Thohir pun mengatakan jika Timnas Indonesia membutuhkan striker atau penyerang seperti Gonzales.

"Kita perlu striker seperti Gonzales," lanjutnya.

Pada unggahan tersebut, terlihat komentar dari anak El Loco yakni Mike Gonzales yang memvideokan momen tersebut mengatakan jika dirinya setuju dengan perkataan dari Erick Thohir.

"Setuju Pak Erick Thohir, kurang finishing aja," tulisnya.

Di laga melawan Australia, Timnas Indonesia sendiri berhasil menahan imbang tim peringkat 24 FIFA itu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Anak asuh Shin Tae-yong bermain imbang tanpa gol saat menjamu Australia pada laga kedua grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Hasil tersebut juga membuat Timnas Indonesia bertengger di peringkat ke-4 kalsemen sementar grup c dengan torehan 2 poin.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bolak-balik Ditunda, Akhirnya Sidang Dakwaan Nadiem Makarim Digelar

Bolak-balik Ditunda, Akhirnya Sidang Dakwaan Nadiem Makarim Digelar

Akhirnya sidang dakwaan terhadap mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nadiem Makarim dijadwalkan digelar hari ini 5 Januari 2026 di Pengadilan Tipikor.
Lahirnya Bintang Baru Bernabeu: Hat-trick Gonzalo Garcia dan Pesta Lima Gol Madrid ke Gawang Betis

Lahirnya Bintang Baru Bernabeu: Hat-trick Gonzalo Garcia dan Pesta Lima Gol Madrid ke Gawang Betis

Bermain di hadapan pendukungnya sendiri, Real Madrid mengamankan kemenangan telak 5-1 atas Real Betis dengan Gonzalo Garcia tampil sebagai bintang utama.
Viral Video Ricuh Pertandingan Bola, Sejumlah Personel TNI Bentrok dengan Brimob di Buton Selatan

Viral Video Ricuh Pertandingan Bola, Sejumlah Personel TNI Bentrok dengan Brimob di Buton Selatan

Sebuah video yang memperlihatkan sejumlah personel TNI dan Brimob bentrok usai pertandingan sepak bola menjadi viral.
Langkah Perdana Tavares di Surabaya: Fokus Bedah Internal Tim dan Rencana Integrasi Talenta Muda Bajul Ijo

Langkah Perdana Tavares di Surabaya: Fokus Bedah Internal Tim dan Rencana Integrasi Talenta Muda Bajul Ijo

Bernardo Tavares resmi memulai langkah barunya bersama Persebaya Surabaya dengan pendekatan yang terukur dan penuh kehati-hatian.
Bukan Sekadar Melatih, John Herdman Akui Ingin Menyatu dengan Budaya Sepak Bola Indonesia

Bukan Sekadar Melatih, John Herdman Akui Ingin Menyatu dengan Budaya Sepak Bola Indonesia

Era baru di tubuh Timnas Indonesia segera memasuki babak penting. Pelatih anyar Skuad Garuda, John Herdman, dijadwalkan tiba di Tanah Air dalam waktu dekat.
ADRO Tetapkan Kurs Dividen Interim 2025, Pemegang Saham Raup Rp145,14 per Saham

ADRO Tetapkan Kurs Dividen Interim 2025, Pemegang Saham Raup Rp145,14 per Saham

ADRO tetapkan kurs dividen interim 2025 Rp16.720 per dolar AS. Pemegang saham berhak atas dividen Rp145,14 per saham, cair 15 Januari 2026.
background

Pekan ke-17

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Perang Dunia III di Depan Mata? Anggota DPR Peringatkan Dampak Ngeri AS Tangkap Presiden Venezuela

Perang Dunia III di Depan Mata? Anggota DPR Peringatkan Dampak Ngeri AS Tangkap Presiden Venezuela

Anggota DPR RI, Jazuli Juwaini, melontarkan kritik tajam terhadap aksi militer Amerika Serikat (AS) di Venezuela. 
Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 6 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces, lengkap dengan peluang rezeki hari esok.
Sebagian Besar Tim Pengamanan Maduro Tewas, Korban Operasi Militer AS di Venezuela Capai 80 Orang

Sebagian Besar Tim Pengamanan Maduro Tewas, Korban Operasi Militer AS di Venezuela Capai 80 Orang

Operasi militer Amerika Serikat (AS) di Venezuela pada Sabtu (3/1) memakan banyaka korban jiwa. Hingga kini jumlah korban tewas akibat serangan AS menjadi 80 orang, demikian dilaporkan The New York Times, Minggu (4/1).
Kondisi Finansial Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Kondisi Finansial Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak 6 Januari 2026 untuk enam zodiak terakhir, Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces.
Misteri Kematian Satu Keluarga di Warakas Belum Terpecahkan, Polisi Sebut Kuncinya Ada di Hasil Pemeriksaan Toksikologi

Misteri Kematian Satu Keluarga di Warakas Belum Terpecahkan, Polisi Sebut Kuncinya Ada di Hasil Pemeriksaan Toksikologi

Misteri kematian satu keluarga yang ditemukan tewas di sebuah rumah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, masih belum terpecahkan.
Dampak Banjir Banjar Kalsel: 116 Ribu Jiwa Terdampak, Puluhan Ribu Rumah Terendam Air

Dampak Banjir Banjar Kalsel: 116 Ribu Jiwa Terdampak, Puluhan Ribu Rumah Terendam Air

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, merilis data terbaru terkait dampak bencana banjir yang melanda wilayah tersebut. 
Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 6 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, nasihat, dan arah rezeki.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT