News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

AHY Wakili Jenderal TNI (Purn) Sarwo Edhie Wibowo Terima Gelar Pahlawan Nasional

Senin, 10 November 2025 - 13:18 WIB
  • Reporter :

Jakarta, tvOnenews.com - Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menganugerahkan gelar Pahlawan nasional kepada 10 tokoh dalam upacara penganugerahan di Istana Negara, Jakarta, Senin siang.

Prosesi penganugerahan turut dihadiri keluarga penerima gelar, pejabat negara, serta perwakilan pemerintah daerah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Salah satu tokoh yang dianugerahkan gelar tersebut adalah almarhum Jenderal TNI Sarwo edhie wibowo dari Provinsi Jawa Tengah. 

Keluarga yang hadir, termasuk Agus Harimurti Yudhoyono, menyampaikan rasa terima kasih atas pengakuan negara terhadap jasa Sarwo Edhie dalam sejarah bangsa. 

Ahy menyebut Sarwo Edhie memiliki peran penting dalam pemberantasan G30S/PKI serta menjadi sosok yang membentuk karakter generasi perwira pada masanya, termasuk Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono dan Presiden Prabowo Subianto yang pernah menempuh pendidikan di Akademi Militer.

Selain itu, gelar Pahlawan Nasional juga diberikan kepada aktivis buruh almarhumah Marsinah dari Jawa Timur. 

Perwakilan keluarga menyatakan bahwa pengakuan ini menjadi momentum untuk kembali memperjuangkan isu kesejahteraan buruh.

Keluarga Marsinah berencana membangun museum di daerah kelahirannya di Nganjuk, Jawa Timur.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Adapun 10 tokoh penerima gelar berasal dari berbagai daerah, antara lain Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, Maluku Utara, Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Nusa Tenggara Barat.

Upacara penganugerahan dilanjutkan dengan sesi pernyataan resmi dari keluarga penerima gelar serta rencana tindak lanjut dalam pelestarian nilai perjuangan masing-masing tokoh.

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Pencarian Korban Longsor Cisarua: Alat Berat dan Relawan Terus Ditambah
03:44

Pencarian Korban Longsor Cisarua: Alat Berat dan Relawan Terus Ditambah

Proses pencarian korban hilang akibat bencana longsor di wilayah Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, memasuki hari keempat.
Misbakhun Ungkap Pertimbangan Thomas Djiwandono Terpilih jadi Deputi Gubernur BI
03:26

Misbakhun Ungkap Pertimbangan Thomas Djiwandono Terpilih jadi Deputi Gubernur BI

Komisi XI DPR RI memutuskan Thomas Djiwandono terpilih sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI). Thomas dinilai sebagai figur yang tepat.
Korban Longsor yang Berhasil Ditemukan dengan Kondisi Tubuh Sulit Dikenali
06:03

Korban Longsor yang Berhasil Ditemukan dengan Kondisi Tubuh Sulit Dikenali

Beberapa korban bencana tanah longsor berhasil ditemukan oleh tim SAR gabungan dalam kondisi memprihatinkan. Jenazah korban dilaporkan sulit dikenali karena tertimbun material lumpur dalam waktu lama.
Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid
01:24

Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid

Aksi pencurian kotak amal di Masjid At-Taqwa, kawasan Simokerto, Surabaya, Jawa Timur, menjadi viral setelah terekam jelas kamera CCTV. Pelaku diketahui seorang bocah berinisial IA berusia 12 tahun.
Naik Gila-Gilaan! Harga Emas Tembus 5.000 USD di Tengah Ketegangan Global
05:06

Naik Gila-Gilaan! Harga Emas Tembus 5.000 USD di Tengah Ketegangan Global

Harga emas berjangka untuk pengiriman Februari di New York Mercantile Exchange dilaporkan sempat melampaui level 5.000 dolar Amerika Serikat per ons pada pekan ini waktu setempat.
Komisi III DPR Panggil Kapolresta Sleman Buntut Suami Bela Istri Jadi Tersangka
05:26

Komisi III DPR Panggil Kapolresta Sleman Buntut Suami Bela Istri Jadi Tersangka

Selain Kapolres Sleman, Komisi III juga akan memanggil Kepala Kejaksaan Tinggi Sleman serta Hogi Minaya yang ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara tersebut. 
JPU Hadirkan 7 Saksi Sidang Kasus Korupsi Pengadaan Chromebook di Kemendikbudritek
04:40

JPU Hadirkan 7 Saksi Sidang Kasus Korupsi Pengadaan Chromebook di Kemendikbudritek

Mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim mengaku masih menjalani perawatan pemulihan kesehatan. 
Posko Tim DVI Berhasil Identifikasi 17 Jenazah Korban Longsor
04:58

Posko Tim DVI Berhasil Identifikasi 17 Jenazah Korban Longsor

Proses identifikasi korban bencana tanah longsor dan banjir bandang di Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, masih terus berlangsung hingga Senin (26/1/2026). 
Catat! BNPB Beberkan Antisipasi Banjir dan Longsor Datang Tiba-tiba
07:37

Catat! BNPB Beberkan Antisipasi Banjir dan Longsor Datang Tiba-tiba

Luapan Kali Angke yang tidak mampu menahan debit air setelah cuaca ekstrem menyebabkan banjir merendam kawasan Teluk Gong, Jakarta Utara.
Tercatat 80 Orang Hilang dalam Tragedi Longsor di Bandung Barat
08:43

Tercatat 80 Orang Hilang dalam Tragedi Longsor di Bandung Barat

Pencarian difokuskan di sepanjang jalur puing rumah dan bantaran sungai setelah tim tidak menemukan titik terang di lokasi terakhir korban dilaporkan. 
Tujuh Kecamatan di Pati Masih Terendam Banjir
02:27

Tujuh Kecamatan di Pati Masih Terendam Banjir

Banjir yang melanda Kabupaten Pati, Jawa Tengah, mulai menunjukkan tanda-tanda surut setelah lebih dari dua pekan atau memasuki hari ke-16.
Tragis! Laka Maut Minibus Tabrak Enam Sepeda Motor
01:02

Tragis! Laka Maut Minibus Tabrak Enam Sepeda Motor

Kejadian nahas itu berlangsung sekiira pukul 15.25 WIB. Mobil Avanza bernopol L 1537 E dikabarkan melaju dari arah selatan menuju utara dengan kecepatan tinggi.
Lindungi Istri dari Penjambretan Suami Malah Jadi Tersangka, Polisi Buka Suara
05:57

Lindungi Istri dari Penjambretan Suami Malah Jadi Tersangka, Polisi Buka Suara

Seorang suami di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, ditetapkan sebagai tersangka kecelakaan lalu lintas setelah berupaya melindungi istrinya yang menjadi korban penjambretan.
Legenda Sepakbola Indonesia Dede Sulaiman Meninggal Dunia
01:10

Legenda Sepakbola Indonesia Dede Sulaiman Meninggal Dunia

Dunia sepak bola nasional tengah berduka. Legenda sepak bola Indonesia, Dede Sulaiman, meninggal dunia pada Minggu (25/1/2026).
NAHAS! Pekerja Tewas Tertimbun Longsor Galian Tanah
02:57

NAHAS! Pekerja Tewas Tertimbun Longsor Galian Tanah

Seorang pekerja tewas setelah tertimbun longsor galian tanah di Desa Sugihwaras, Kecamatan Maospati, Kabupaten Magetan, Minggu (25/1/2026).
Remaja Berenang di Kolam Sedalam 2,5 Meter Tewas Tenggelam
01:25

Remaja Berenang di Kolam Sedalam 2,5 Meter Tewas Tenggelam

Seorang remaja berusia 17 tahun meninggal dunia setelah tenggelam saat berenang di kolam renang Gelanggang Olahraga (GOR) Senen, Jakarta Pusat, pada Senin.
Angin Kencang Terjang Sikka, Satu Orang Tewas Tertimpa Pohon Tumbang
01:02

Angin Kencang Terjang Sikka, Satu Orang Tewas Tertimpa Pohon Tumbang

Rumah warga di sembilan kecamatan di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur rusak berat usai diterjang angin kencang.
Tim SAR Kerahkan Anjing Pelacak Cari Korban Longsor di Cisarua
03:24

Tim SAR Kerahkan Anjing Pelacak Cari Korban Longsor di Cisarua

Tim gabungan TNI, Polri, dan Basarnas kembali melanjutkan pencarian puluhan korban tanah longsor di Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.
Pemerintah Akan Lakukan Operasi SAR 24 Jam Nonstop Untuk Bencana Longsor Cisarua
01:07

Pemerintah Akan Lakukan Operasi SAR 24 Jam Nonstop Untuk Bencana Longsor Cisarua

Menko PMK) Pratikno menegaskan pemerintah akan mempercepat penanganan bencana tanah longsor yang terjadi di Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.

Jangan Lewatkan

Namanya Jarang Disorot Media, 3 Bintang Muda Eropa Ini Bisa Ditemui John Herdman untuk Dinaturalisasi Timnas Indonesia

Namanya Jarang Disorot Media, 3 Bintang Muda Eropa Ini Bisa Ditemui John Herdman untuk Dinaturalisasi Timnas Indonesia

Pelatih baru Timnas Indonesia John Herdman bisa temui para diaspora muda ini apabila rencananya berkunjung ke Eropa pada awal Februari 2026 nanti terealisasi.
Coret Rizky Ridho dan Calvin Verdonk, Ini 5 Pemain Terbaik Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong

Coret Rizky Ridho dan Calvin Verdonk, Ini 5 Pemain Terbaik Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong

Shin Tae-yong mengungkap lima pemain terbaik Timnas Indonesia versinya. Nama Rizky Ridho dan Calvin Verdonk justru tersingkir.
Kemenangan 3-2 atas Arsenal, Bryan Mbeumo Cetak Rekor Debutan MU Sejak Van Persie

Kemenangan 3-2 atas Arsenal, Bryan Mbeumo Cetak Rekor Debutan MU Sejak Van Persie

Manchester United meraih kemenangan atas Arsenal, Bryan Mbeumo mencetak gol penting yang membuatnya menjadi pemain debutan pertama sejak Robin van Persie.(27/1)
Pundit Inggris Bongkar Alasan Arsenal Keok dari Setan Merah: Tidak Seperti Biasa

Pundit Inggris Bongkar Alasan Arsenal Keok dari Setan Merah: Tidak Seperti Biasa

Pundit Inggris mengungkap alasan di balik kekalahan Arsenal dari Setan Merah. Bukan cuma soal gol, tapi intensitas dan kelelahan skuad Arteta.
Man City dan Arsenal Jadi Korban, Masa Depan Michael Carrick Segera Ditentukan Manchester United dalam Waktu Dekat

Man City dan Arsenal Jadi Korban, Masa Depan Michael Carrick Segera Ditentukan Manchester United dalam Waktu Dekat

Masa depan Michael Carrick sebagai pelatih Manchester United kabarnya bisa segera diputuskan dalam waktu dekat. Hal ini seiring dengan performa memukau atas Manchester City dan Arsenal.
Ramalan Cinta Shio 28 Januari 2026: Naga Harus Sabar, Kelinci Lebih Jujur

Ramalan Cinta Shio 28 Januari 2026: Naga Harus Sabar, Kelinci Lebih Jujur

​​​​​​​Ramalan cinta shio 28 Januari 2026 untuk pasangan dan single. Simak peruntungan asmara lengkap, shio paling beruntung, dan pesan cinta setiap shio.
Polemik Adies Kadir Jadi Hakim MK, DPR: Dia Enggak Menyakiti Siapapun

Polemik Adies Kadir Jadi Hakim MK, DPR: Dia Enggak Menyakiti Siapapun

Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman menegaskan, tidak ada pelanggaran hukum yang dilakukan Adies Kadir sebagaimana tudingan yang berkembang.
Sesosok Mayat Pria Ditemukan Warga Mengapung di Bengawan Solo, Polisi dan Warga Lakukan Evakuasi

Sesosok Mayat Pria Ditemukan Warga Mengapung di Bengawan Solo, Polisi dan Warga Lakukan Evakuasi

Warga Desa Kuluran, Kecamatan Kalitengah, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, digegerkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki yang terapung di Sungai Bengawan Solo, Senin (26/1) sore.
Dukung Pemulihan Pascabencana, Relawan BRI Peduli Terjun Langsung “Bersih-bersih Sekolah” di Aceh Tamiang

Dukung Pemulihan Pascabencana, Relawan BRI Peduli Terjun Langsung “Bersih-bersih Sekolah” di Aceh Tamiang

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk kembali menyalurkan dukungannya untuk pemulihan pascabencana di Aceh akibat kerusakan pada sejumlah sarana dan prasarana umum, termasuk fasilitas pendidikan.
Bukan Cole Palmer, Inikah Rekrutan Satu-satunya Manchester United di Bursa Transfer Januari?

Bukan Cole Palmer, Inikah Rekrutan Satu-satunya Manchester United di Bursa Transfer Januari?

Manchester United dikabarkan akan menyelesaikan perekrutan satu-satunya di bursa transfer Januari ini. Namun, sosok tersebut bukanlah Cole Palmer, sebagaimana yang dilaporkan sebelumnya.
ADVERTISEMENT