Uji Praktik SIM di Jajaran Polda Jawa Barat Dipermudah, Ucapan Terima Kasih Berdatangan Dari Peserta
Salah satu pemohon SIM C merasa lega dengan adanya perubahan lintasan uji praktik SIM ini, sebelumnya ia pernah mengikuti ujian sebanyak empat kali namun gagal.
Senin, 7 Agustus 2023 - 18:54 WIB
Sumber :
- Suhendar
"Terima kasih pak Kapolri yang telah mempermudah kami dalam melaksanakan ujian praktik SIM," tutup Ajeng.(suh/rfi)
Load more