LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Puluhan sopir angkutan kota di Blora menerima bantuan subsidi BBM, Senin (10/10/2022)
Sumber :
  • Tim tvOne - Agung Wibowo

Pastikan Tak Ada Kenaikan Tarif Angkutan, Pemkab Blora Berikan Bantuan Subsidi BBM

Pemerintah Kabupaten Blora melalui Dinas Perhubungan memberikan bantuan subsidi BBM kepada para sopir angkutan kota di wilayah Kabupaten Blora, Jawa Tengah.

Senin, 10 Oktober 2022 - 16:48 WIB

Blora, Jawa Tengah - Pemerintah Kabupaten Blora melalui Dinas Perhubungan memberikan bantuan subsidi BBM kepada para sopir angkutan kota di wilayah Blora, Jawa Tengah. Hal ini dilakukan untuk meringankan beban para sopir angkutan perkotaan dan pedesaan pasca adanya kenaikan harga BBM.

Kepala Bidang (Kabid) Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Kabupaten Blora, Siswanto mengatakan, ini salah satu bentuk kepedulian pemerintah terhadap para sopir. Dirinya berharap dengan adanya bantuan subsidi seperti ini nantinya tidak ada kenaikan tarif bagi penumpang.

“Kemarin kan ada kenaikan harga BBM, dengan adanya bantuan  BBM subsidi ini angkutan umum penumpang tidak menaikan harga. Tarifnya masih sama sebelum ada kenaikan harga BBM,” ungkap Siswanto, Senin (10/10/2022).

Menurut Siswanto, untuk angkutan perkotaan setiap hari akan mendapatkan bantuan 5 liter subsidi BBM yang akan disalurkan setiap seminggu sekali selama tiga bulan.

“Pada intinya kita memberikan bantuan subsidi terkait kenaikan harga BBM, dan kita sudah memperhitungkan dengan asumsi 20 liter setiap hari menggunakan BBM, itu biaya kenaikan BBM ada Rp. 33 ribu tiap hari dan kita konversikan  ke BBM solar itu ada lima liter. Jadi kita berikan bantuan lima liter setiap hari dan kita salurkan setiap minggu sekali, selama tiga bulan,” jelasnya.

Baca Juga :

Siswanto menambahkan, untuk total angkutan yang diberikan bantuan subsidi BBM sebanyak 72 kendaraan, masing masing 66 kendaraan berbahan bakar solar dan 6 menggunakan bahan bakar pertalite.

Sementara itu, Sekretaris Daerah Kabupaten Blora, Komang Gede Irawadi, menjelaskan, dalam rangka penanganan dampak inflasi, pemerintah Blora telah menganggarkan sekitar Rp. 5 Miliar lebih, salah satunya yakni memberikan bantuan subsidi BBM bagi angkutan melalui Dinas Perhubungan. Dirinya berharap bantuan ini bisa membantu para pengusaha angkutan kota yang terkena dampak kenaikan harga BBM.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat kebijakan publik, Trubus Rahardiansah menilai penegakan aturan yang ada dalam lembaga pemasyarakatan atau lapas kini masih lemah.
Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan terus menemukan titik terang dalam pengungkapannya.
Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Timnas Indonesia U-23 dipaksa bermain ke perpanjangan waktu kontra Irak imbas dari skor sama kuat 1-1 di babak kedua.
Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden ancam aksi demonstrasi mahasiswa pro-Palestina dan paham anti-Semitisme di berbagai kampus AS kepada mahasiswa Yahudi.
Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Polisi mentepakan Ahmad Arif Ridwan pelaku pembunuhan seorang wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi.
Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan mulai terkuak oleh pihak kepolisian.
Trending
Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Polisi mentepakan Ahmad Arif Ridwan pelaku pembunuhan seorang wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi.
Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Timnas Indonesia U-23 dipaksa bermain ke perpanjangan waktu kontra Irak imbas dari skor sama kuat 1-1 di babak kedua.
Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan terus menemukan titik terang dalam pengungkapannya.
Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan mulai terkuak oleh pihak kepolisian.
Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat kebijakan publik, Trubus Rahardiansah menilai penegakan aturan yang ada dalam lembaga pemasyarakatan atau lapas kini masih lemah.
Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden ancam aksi demonstrasi mahasiswa pro-Palestina dan paham anti-Semitisme di berbagai kampus AS kepada mahasiswa Yahudi.
3 Kabar Buruk Jelang Laga Timnas Indonesia vs Irak Piala Asia U-23 2024, Komentar Fans Thailand soal Wasit VAR Kontroversi Sivakorn Pu-udom atas Kekalahan Skuat Shin Tae-yong

3 Kabar Buruk Jelang Laga Timnas Indonesia vs Irak Piala Asia U-23 2024, Komentar Fans Thailand soal Wasit VAR Kontroversi Sivakorn Pu-udom atas Kekalahan Skuat Shin Tae-yong

Tiga kabar buruk Jelang laga Timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23 2024 dan komentar fans Thailand soal wasit VAR kontroversi wasit Sivakorn Pu-udom.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya